Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Asam ribonukleat

Sebuah hairpin loop dari sebuah pra-mRNA. Yang di-highlight adalah nukleobasa (hijau) dan tulang punggung ribosa-fosfat (biru). Catatan bahwa ini adalah satu untai RNA yang melipat kembali ke dirinya sendiri. No

Asam ribonukleat (ARN, bahasa Inggris: ribonucleic acid, RNA) adalah molekul polimer yang terlibat dalam berbagai peran biologis dalam mengkode, dekode, regulasi, dan ekspresi gen. RNA dan DNA adalah asam nukleat, dan, bersama dengan protein dan karbohidrat, merupakan empat makromolekul utama yang penting untuk semua bentuk kehidupan yang diketahui. Seperti DNA, RNA dirakit sebagai rantai nukleotida, tetapi tidak seperti DNA, RNA lebih sering ditemukan di alam sebagai untai tunggal yang melipat ke dirinya sendiri, daripada untai ganda berpasangan. Organisme seluler menggunakan RNA duta (bahasa Inggris: messenger RNA, mRNA) untuk menyampaikan informasi genetik (menggunakan huruf G, U, A, dan C untuk menunjukkan basa nitrogen guanin, urasil, adenin, dan sitosin (bahasa Inggris: cytosine)) yang mengarahkan sintesis protein spesifik. Banyak virus mengkodekan informasi genetik mereka menggunakan genom RNA.

Beberapa molekul RNA berperan aktif dalam sel dengan mengkatalis reaksi biologis, mengendalikan ekspresi gen, atau merasakan dan mengkomunikasikan tanggapan terhadap sinyal seluler. Salah satu dari proses aktif ini adalah sintesis protein, fungsi yang universal di mana molekul mRNA mengarhkan perakitan protein pada ribosom. Proses ini menggunakan molekul RNA transfer (bahasa Inggris: transfer RNA, tRNA) untuk memberikan asam amino ke ribosom, di mana RNA ribosomal (bahasa Inggris: ribosomal RNA, rRNA) kemudian menghubungkan asam amino bersama-sama untuk membentuk protein.

Struktur

Struktur dasar RNA mirip dengan DNA. RNA merupakan polimer yang tersusun dari sejumlah nukleotida. Setiap nukleotida memiliki satu gugus fosfat, satu gugus pentosa, dan satu gugus basa nitrogen (basa N). Polimer tersusun dari ikatan berselang-seling antara gugus fosfat dari satu nukleotida dengan gugus pentosa dari nukleotida yang lain.

Perbedaan dengan DNA

Perbedaan RNA dengan DNA terletak pada satu gugus hidroksil cincin gula pentosa, sehingga dinamakan ribosa, sedangkan gugus pentosa pada DNA disebut deoksiribosa.[1] Basa nitrogen pada RNA sama dengan DNA, kecuali basa timina pada DNA diganti dengan urasil pada RNA. Jadi tetap ada empat pilihan: adenina, guanina, sitosina, atau urasil untuk suatu nukleotida. Selain itu, bentuk konformasi RNA tidak berupa pilin ganda sebagaimana DNA, tetapi bervariasi sesuai dengan tipe dan fungsinya.

DNA dapat ditemukan di dalam nukleus atau inti sel dan juga didalam cairan inti sel atau nukleoid, sedangkan RNA ditemukan didalam sitoplasma sel, nukelus, dan ribosom. Bentuk rantai DNA memiliki bentuk double heliks yang terdiri dari dua rantai yang saling berpilin, sedangkan RNA hanya terdiri atas satu rantai atau heliks tunggal. RNA juga memiliki rantai nukleotida yang jauh lebih pendek jika dibandingkan dengan rantai DNA. DNA terdiri atas basa nitrogen guanine yang berpasangan dengan sitosin, dan adenine yang berpasangan dengan timin. Adapun RNA terdiri atas basa nitrogen guanine yang berpasangan dengan sitosin, namun berbeda dengan DNA, adenine RNA berpasangan dengan urasil. Dari fungsi, DNA berfungsi menyimpan dan menurunkan informasi genetik dalam jangka waktu yang panjang. Adapun RNA berfungsi sebagai pembawa dan penerjemah kode genetik untuk pembuatan protein. RNA juga berfungsi menghambat ekspresi gen untuk menekan pertumbuhan tumor atau kanker.[2]

Tipe

RNA hadir di alam dalam berbagai macam/tipe. Sebagai bahan genetik, RNA berwujud sepasang pita (Inggris double-stranded RNA, dsRNA). Genetika molekular klasik mengajarkan, pada eukariota terdapat tiga tipe RNA yang terlibat dalam proses sintesis protein:[3]

  1. RNA duta (bahasa Inggris: messenger-RNA, mRNA), yang disintesis dengan RNA polimerase I.
  2. RNA ribosomal (bahasa Inggris: ribosomal-RNA, rRNA), yang disintesis dengan RNA polimerase II
  3. RNA transfer (bahasa Inggris: transfer-RNA, tRNA), yang disintesis dengan RNA polimerase III

Pada akhir abad ke-20 dan awal abad ke-21 diketahui bahwa RNA hadir dalam berbagai macam bentuk dan terlibat dalam proses pascatranslasi. Dalam pengaturan ekspresi genetik orang sekarang mengenal RNA-mikro (miRNA) yang terlibat dalam "peredaman gen" atau gene silencing dan small-interfering RNA (siRNA) yang terlibat dalam proses pertahanan terhadap serangan virus.

Fungsi

Pada sekelompok virus (misalnya bakteriofag), RNA merupakan bahan genetik. Ia berfungsi sebagai penyimpan informasi genetik, sebagaimana DNA pada organisme hidup lain. Ketika virus ini menyerang sel hidup, RNA yang dibawanya masuk ke sitoplasma sel korban, yang kemudian ditranslasi oleh sel inang untuk menghasilkan virus-virus baru.

Namun, peran penting RNA terletak pada fungsinya sebagai perantara antara DNA dan protein dalam proses ekspresi genetik karena ini berlaku untuk semua organisme hidup. Dalam peran ini, RNA diproduksi sebagai salinan kode urutan basa nitrogen DNA dalam proses transkripsi. Kode urutan basa ini tersusun dalam bentuk 'triplet', tiga urutan basa N, yang dikenal dengan nama kodon. Setiap kodon berelasi dengan satu asam amino (atau kode untuk berhenti), monomer yang menyusun protein. Lihat ekspresi genetik untuk keterangan lebih lanjut.

Penelitian mutakhir atas fungsi RNA menunjukkan bukti yang mendukung atas teori 'dunia RNA', yang menyatakan bahwa pada awal proses evolusi, RNA merupakan bahan genetik universal sebelum organisme hidup memakai DNA.

Interferensi

Suatu gejala yang baru ditemukan pada penghujung abad ke-20 adalah adanya mekanisme peredaman (silencing) dalam ekspresi genetik. Kode genetik yang dibawa RNA tidak diterjemahkan (translasi) menjadi protein oleh tRNA. Ini terjadi karena sebelum sempat ditranslasi, mRNA dicerna/dihancurkan oleh suatu mekanisme yang disebut sebagai "interferensi RNA". Mekanisme ini melibatkan paling sedikit tiga substansi (enzim dan protein lain). Gejala ini pertama kali ditemukan pada nematoda Caenorhabditis elegans tetapi selanjutnya ditemukan pada hampir semua kelompok organisme hidup.

Referensi

  1. ^ (Inggris) Anthony JF Griffiths, Jeffrey H Miller, David T Suzuki, Richard C Lewontin, and William M Gelbart (2000). An Introduction to Genetic Analysis. University of British Columbia, University of California, Harvard University (edisi ke-7). W. H. Freeman. hlm. Properties of RNA. ISBN 0-7167-3520-2. Diakses tanggal 2010-08-24. 
  2. ^ Utami, Silmi Nurul. Raimarda, Rigel, ed. "Apa Saja Perbedaan RNA dan DNA ?". Kompas.com. Diakses tanggal 14 November 2020. 
  3. ^ (Inggris) Anthony JF Griffiths, Jeffrey H Miller, David T Suzuki, Richard C Lewontin, and William M Gelbart (2000). An Introduction to Genetic Analysis. University of British Columbia, University of California, Harvard University (edisi ke-7). W. H. Freeman. hlm. Eukaryotic RNA. ISBN 0-7167-3520-2. Diakses tanggal 2010-08-17. 

Pranala luar

Templat:Ekspresi gen Templat:RNA-footer

Baca informasi lainnya yang berhubungan dengan : Asam ribonukleat

Asam Asam amino Reaksi asam–basa Asam format Asam fenamat Asam alkanoat Asam asetat Asam klorida Asam fluorida Asam bromida Asam folat Asam lemak Kekuatan asam Asam glutamat Asam laurat Asam iodida Asam fosfat Asam perteknetat Asam akrilat Asam perrenat Teori asam–basa Brønsted–Lowry Asam Asam, Jorong, Tanah Laut Asam hipurat Asam Armstrong Asam risinoleat Asam aspartat Oksida asam Asam karbonat Asam pentadesilat Asam trikloroasetat Asam palmitat Asam maleat Asam permanganat Asam salisilat Asam malonat Asam stearat Asam sulfat Asam fluoroantimonat Asam benzoat Anhidrida asam Bukit Asam …

Konstanta disosiasi asam Asam piruvat Asam etilenadiaminatetraasetat Asam miristat Asam (tumbuhan) Asam glukuronat Asam konjugat dan basa konjugat Asam adipat Asam oleat Asam propionat Asam pedas Asam arsenit Asam tartrat Asam kloroaurat Asam gelugur Asam linolenat Asam p-toluenasulfonat Sambal Asam Udeung Homeostasis asam–basa Pelemparan asam Asam flufenamat Asam jawa Asam sunti Asam Jujuhan, Dharmasraya Asam gama-aminobutirat Asam jengkolat Asam erukat Asam mefenamat Karang Asam Asam tolfenamat Asam borat Asam xenat Ketahanan asam Muara Asam Asam, Jorong, Tanah Laut Amoksisilin-asam klavulanat Asam mineral Sayur asam Jepara Teori asam–basa Lux–Flood Defisiensi asam folat Asam N-asetilmuramat Asam nitrat Batang Asam, Tanjung Jabung Barat Indikator asam–basa Asam eikosapentanoat Asam 5-sulfosalisilat PLTU Asam Asam Asam perklorat Fungsi keasaman Hammett Turunan asam karboksilat Asam nukleat Asam lemah Asam klorat Asam poliprotik Asam urat Asam kloroplatinat Hujan asam Karang Asam Ilir, Sungai Kunjang, Samarinda Asam keto Asam kaproat Asam butirat Asam sinamat Asam aldonat Asam fumarat Asam klorogenat Asam Kumbang, Medan Selayang, Medan Ekstraksi asam-basa Asam sulfonat Asam

Baca artikel lainnya :

Ikan bakar rica khas Makassar Ikan rica adalah suatu makanan yang terbuat dari ikan yang dimasak bersama rempah-rempah seperti daun jeruk, sereh, jahe, kemiri, dan menggunakan cabe rawit khas Sulawesi yang pedas sebagai bumbu utama. Biasanya rasanya sangat pedas bagi orang yang tidak biasa masakan pedas. Ikan bisa digoreng atau dibakar. Ada beberapa variasi ikan rica di Sulawesi baik di Maluku, Manado maupun di Makassar Referensi Pranala luar Resep Aneka Masakan Ikan-ikan Rica-rica Diarsipkan 20…

جائحة فيروس كورونا في كولومبوس، أوهايو 2020 المرض كورونا فيروس (كوفيد-19) السلالة فيروس سارس SARS-CoV-2 أول حالة 14 مارس 2020 المكان كولومبوس، أوهايو الوفيات 33 الحالات المؤكدة 1,333 الحالات الكلية للأعراض الشبيهة بالإنفلونزا 207 حتى 24 آبريل الموقع الرسمي www.columbus.gov/coronavirus/www.columbus.gov/covid19resources…

1974 Indian Kannada film by Dore Bhagavan Eradu KanasuPosterDirected byDorai–BhagavanWritten byVaniBased onEradu Kanasuby VaniProduced byDorai BhagawanStarringRajkumar Kalpana ManjulaCinematographyR. ChittibabuEdited byVenkatramMusic byRajan–NagendraProductioncompanyAnupam MoviesRelease date 1974 (1974) Running time144 minutesCountryIndiaLanguageKannada Eradu Kanasu (transl. Two Dreams) is a 1974 Indian Kannada-language romantic drama film directed by the duo Dorai–Bhagavan, and…

Not to be confused with World Professional Jiu-Jitsu Cup. Brazilian Jiu-Jitsu competitions World Jiu-Jitsu CupCompetition detailsLocal name(s)Copa do Mundo de Jiu-JitsuDisciplineBrazilian jiu-jitsuOrganiserCBJJOHistoryFirst edition2002Final edition2007 The World Jiu-Jitsu Cup, CBJJO World Jiu-Jitsu Cup or CBJJO World Cup, was a Brazilian jiu-jitsu tournament established in 2002 as an alternative to the World IBJJF Jiu-Jitsu Championship. Its last edition took place …

This article relies excessively on references to primary sources. Please improve this article by adding secondary or tertiary sources. Find sources: The Law of Advertising and Mass Communications – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (February 2010) (Learn how and when to remove this template message) The Law of Advertising and Mass Communications is a nationally recognized legal treatise, published by Matthew Bender – Lexis/Nexis.[1] Prior to 2…

Sacramento Light Rail LugarÁrea abastecida Sacramento, CaliforniaDescripciónTipo Tren ligeroInauguración 12 de marzo de 1987Características técnicasLongitud red 38,6 millas (62,12 km)Estaciones 50Ancho de vía 4 pie 8½' (1435 mm) (ancho estándar)Electrificación 750 V CC (catenaria)Propietario Sacramento Regional Transit DistrictExplotaciónLíneas 3Pasajeros 48,400 (al día)/13.873 millones (anual) (2012)[1]​Operador Sacramento Regional Transit DistrictMapa [editar d…

Рудницький Іван Володимирович  Солдат Загальна інформаціяНародження 7 лютого 1995(1995-02-07)ЧуднівСмерть 10 лютого 2015(2015-02-10) (20 років)СпартакВійськова службаПриналежність  УкраїнаВид ЗС  Збройні силиРід військ  Десантні військаФормування  95 ОАеМБрВійни / битви Вій…

臺東種畜繁殖場大門 農業部畜產試驗所東區分所臺東場區位於臺灣臺東縣卑南鄉賓朗村27鄰30號,為農業部畜產試驗所東區分所轄下負責種處培育、改良推廣的試驗牧場[1]。該種畜場以培育蘭嶼豬而聞名[2]。 沿革 最初成立於臺灣日治時期1928年(昭和13年),當時稱為臺東廳種牛繁殖場。1933年(昭和17年)改名為臺東聽種畜場[3]。1945年第二次世界大戰戰後國民…

Чорна Тиса Чорна Тиса поблизу села Кваси48°20′12″ пн. ш. 24°09′36″ сх. д. / 48.33668000002777632° пн. ш. 24.160100000028° сх. д. / 48.33668000002777632; 24.160100000028Витік північно-східні схили хребта Свидовець• координати 48°20′12″ пн. ш. 24°09′36″ сх. д. / 48.33668000002…

The Short Track Speed Skating World Cup is a series of international short track speed skating competitions, organised yearly by the International Skating Union since the winter of 1998/1999. Every year during the winter, a number of competitions on a number of different distances are held. Skaters can earn points at each competition and the skater who has the most points on a given distance at the end of the series is the winner. Overall World Cup winners Men Season Overall 500 m 1,000 m 1,500 …

Simulation of Brownian Motion sample paths is an important tool in calculating the price of financial instruments under the risk-neutral measure. Computational finance is a branch of applied computer science that deals with problems of practical interest in finance.[1] Some slightly different definitions are the study of data and algorithms currently used in finance[2] and the mathematics of computer programs that realize financial models or systems.[3] Computational fina…

2009–2017 low-level armed conflict in Russia Insurgency in the North CaucasusPart of the Chechen–Russian conflict, post-Soviet conflicts and the War against the Islamic State (from 2014)Russian President Dmitri Medvedev meets with FSB head Alexander Bortnikov in March 2009 to discuss the ending of the counter-terrorism operation in Chechnya.Date16 April 2009 – 19 December 2017[8](8 years, 8 months and 3 days)Location Russia North Caucasian Federal District  …

SalontaNagyszalontaGrosssalonthaKotaSalontaLetak SalontaNegara RumaniaProvinsiBihorStatusMunisipalitasPemerintahan • Wali kotaLászló TörökPopulasi (2002) • Total18.074Zona waktuUTC+2 (EET) • Musim panas (DST)UTC+3 (EEST)Situs webhttp://www.salonta.net/en/fooldal.htm Salonta (bahasa Hungaria: Nagyszalonta, Jerman: Grosssalontha) adalah kota dan munisipalitas yang terletak di dekat perbatasan Rumania-Hungaria. Kota ini secara administratif …

Part of a series on thePolitics of Israel Basic Laws Jerusalem Law Law of Return Presidency President (list) Isaac Herzog Executive Prime Minister (list) Benjamin Netanyahu Alternate Prime Minister Office of the Prime Minister Deputy leaders Cabinet Current (37th) Security Cabinet Kitchen Cabinet Attorney General Gali Baharav-Miara Legislature Knesset Speaker: Amir Ohana Members (Arab) Leader of the Opposition Yair Lapid Knesset Guard State Comptroller Elections Political parties Elections Law C…

Stage that extends into the audience on three sides A thrust stage at the Pasant Theatre In theatre, a thrust stage (a platform stage or open stage)[1] is one that extends into the audience on three sides and is connected to the backstage area by its upstage end. A thrust has the benefit of greater intimacy between performers and the audience than a proscenium, while retaining the utility of a backstage area. This is in contrast to a theatre in the round, which is exposed on all sides to…

Untuk kegunaan lain, lihat Eureka (disambiguasi). Pemandangan Eureka dan Teluk Humboldt dari udara Eureka ialah sebuah kota yang terletak di Humboldt County, California, Amerika Serikat. Demografi Menurut sensus tahun 2000, penduduk kota ini mencapai 26.128 jiwa.[1] Pada tahun 2006, diperkirakan penduduknya mencapai 25.435 jiwa,[2] menurun 693 jiwa (-2,7%). Geografi Menurut United States Census Bureau, Eureka memiliki daerah seluas 37,5 km², di mana 24,5 km² adalah da…

Artikel ini tidak memiliki referensi atau sumber tepercaya sehingga isinya tidak bisa dipastikan. Tolong bantu perbaiki artikel ini dengan menambahkan referensi yang layak. Tulisan tanpa sumber dapat dipertanyakan dan dihapus sewaktu-waktu.Cari sumber: Plecing kangkung – berita · surat kabar · buku · cendekiawan · JSTOR Plecing kangkungPlecing kangkung.SajianSayurTempat asalIndonesiaDaerahBali & Nusa Tenggara BaratDibuat olehBali & LombokSuhu peny…

Upazila in Chittagong, BangladeshChandina চান্দিনাUpazilaCoordinates: 23°29′N 91°0.5′E / 23.483°N 91.0083°E / 23.483; 91.0083Country BangladeshDivisionChittagongDistrictComillaArea • Total201.01 km2 (77.61 sq mi)Population (2011) • Total350,273 • Density1,700/km2 (4,500/sq mi)Time zoneUTC+6 (BST)WebsiteOfficial Map of Chandina Chandina (Bengali: চান্দিনা) is an upazil…

غابات الزان الأوروبية قديمة النمو في متنزه بيوغرادسكا غورا الوطني، الجبل الأسود أشجار سيكويا دائمة الخضرة داخل، الغابت البدائية في داخل منتزه موير وودز الوطنية،كاليفورنيا غابة بدائية؛ غابات بطيئة النمو - وتسمى أيضا الغابة الأولية أو الغابة الرئيسية أو الغابة العذراء - هي …

British television period drama series (1971–1980) The Onedin LineGenreDramaCreated byCyril AbrahamStarring Peter Gilmore Anne Stallybrass Jessica Benton Howard Lang Opening themeAdagio of Spartacus and Phrygia by Aram KhachaturianCountry of originUnited KingdomOriginal languageEnglishNo. of series8No. of episodes91 (list of episodes)ProductionProducersAnthony Coburn (pilot episode), Peter Graham ScottRunning time49-51 minutesProduction companyBBCOriginal releaseNetworkBBC OneRelease15 October…

Kembali kehalaman sebelumnya