Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Asam hiponitrit

Asam hiponitrit
Tautomer wireframe models of hyponitrous acid
Nama
Nama IUPAC (preferensi)
Diazenediol
Nama IUPAC (sistematis)
N-(Hydroxyimino)hydroxylamine
Nama lain
Dimer asam hiponitrit
Penanda
Model 3D (JSmol)
3DMet {{{3DMet}}}
ChEBI
ChemSpider
Nomor EC
Referensi Gmelin 141300
KEGG
Nomor RTECS {{{value}}}
  • InChI=1S/H2N2O/c3-1-2-4/h(H,1,4)(H,2,3)
    Key: NFMHSPWHNQRFNR-UHFFFAOYSA-N
  • ON=NO
Sifat
H2N2O2
Massa molar 62,0282 g/mol
Penampilan Kristal putih
Bahaya
Bahaya utama Meledak ketika kering
Kecuali dinyatakan lain, data di atas berlaku pada suhu dan tekanan standar (25 °C [77 °F], 100 kPa).
Referensi

Asam hiponitrit adalah senyawa kimia dengan rumus H atau HON=NOH. Senyawa ini merupakan isomer dari nitramida, H−NO.

Asam hiponitrit membentuk dua seri garam, hiponitrit yang mengandung anion [ON=NO]2− dan "asam hiponitrit" yang mengandung anion [HON=NO].[1]

Struktur dan sifat

Terdapat dua kemungkinan struktur asam hiponitrit, trans dan cis. Trans-asam hiponitrit membentuk kristal putih yang mudah meledak saat kering. Dalam larutan berair, senyawa ini bersifat asam lemah (pKa1 = 7,21; pKa2 = 11,54) serta terdekomposisi menjadi dinitrogen monoksida dan air dengan waktu paruh 16 hari pada 25 °C dan pH 1–3:

Karena reaksi ini tidak dapat balik, N tidak boleh dianggap sebagai anhidrida dari H.[1]

Asam cis tidak diketahui,[1] tetapi garam natriumnya dapat diperoleh.[2]

Preparasi

Asam hiponitrit (trans) dapat dibuat dari perak(I) hiponitrit dan HCl anhidrat dalam eter:

Data spektroskopi menunjukkan konfigurasi trans untuk asam yang dihasilkan.[2]

Aspek biologis

Dalam enzimologi, hiponitrit reduktase adalah enzim yang mengkatalisis reaksi kimia[3]

Referensi

  1. ^ a b c Wiberg, Egon; Holleman, Arnold Frederick (2001). Inorganic Chemistry. Elsevier. ISBN 0-12-352651-5. 
  2. ^ a b Catherine E. Housecroft; Alan G. Sharpe (2008). "Chapter 15: The group 15 elements". Inorganic Chemistry (edisi ke-3rd). Pearson. hlm. 468. ISBN 978-0-13-175553-6. 
  3. ^ http://enzyme.expasy.org/EC/1.7.1.5

Baca informasi lainnya yang berhubungan dengan : Asam hiponitrit

Asam Asam amino Reaksi asam–basa Asam format Asam fenamat Asam alkanoat Asam klorida Asam asetat Asam bromida Asam fluorida Asam folat Kekuatan asam Asam lemak Asam glutamat Asam iodida Asam laurat Asam fosfat Asam perteknetat Asam perrenat Asam akrilat Teori asam–basa Brønsted–Lowry Asam Asam, Jorong, Tanah Laut Asam hipurat Asam Armstrong Asam risinoleat Asam aspartat Oksida asam Asam karbonat Asam maleat Asam pentadesilat Asam trikloroasetat Asam palmitat Asam malonat Asam stearat Asam sulfat Asam permanganat Asam salisilat Asam fluoroantimonat Asam benzoat Anhidrida asam Bukit Asam …

Konstanta disosiasi asam Asam miristat Asam etilenadiaminatetraasetat Asam (tumbuhan) Asam piruvat Asam glukuronat Asam konjugat dan basa konjugat Asam adipat Asam propionat Asam oleat Asam pedas Asam tartrat Asam gelugur Asam linolenat Asam p-toluenasulfonat Asam kloroaurat Sambal Asam Udeung Asam arsenit Pelemparan asam Asam flufenamat Homeostasis asam–basa Asam jawa Asam gama-aminobutirat Asam jengkolat Asam sunti Asam Jujuhan, Dharmasraya Asam erukat Asam mefenamat Karang Asam Asam xenat Asam tolfenamat Asam borat Muara Asam Asam, Jorong, Tanah Laut Ketahanan asam Amoksisilin-asam klavulanat Asam mineral Sayur asam Jepara Teori asam–basa Lux–Flood Defisiensi asam folat Asam N-asetilmuramat Asam nitrat Batang Asam, Tanjung Jabung Barat Asam eikosapentanoat Indikator asam–basa Asam 5-sulfosalisilat PLTU Asam Asam Asam perklorat Fungsi keasaman Hammett Turunan asam karboksilat Asam nukleat Asam lemah Asam klorat Asam poliprotik Asam kloroplatinat Hujan asam Asam urat Asam keto Asam sinamat Asam aldonat Karang Asam Ilir, Sungai Kunjang, Samarinda Asam kaproat Asam butirat Asam fumarat Asam Kumbang, Medan Selayang, Medan Asam klorogenat Asam glioksilat Asam undesilenat Ekstr

Kembali kehalaman sebelumnya