Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Mohammad Husni Thamrin

Mohammad Husni Thamrin
Potret Mohammad Husni Thamrin
Lahir16 Februari 1894
Weltevreden, Batavia, Hindia Belanda
Meninggal11 Januari 1941(1941-01-11) (umur 46)
Senen, Batavia, Hindia Belanda
MakamTPU Karet Bivak, Jakarta
KebangsaanIndonesia
PekerjaanPolitikus
Tahun aktif1919–1940
Partai politikPartai Indonesia Raya
PenghargaanPahlawan Nasional Indonesia

Mohammad Husni Thamrin (Ejaan Van Ophuijsen: Mohammad Hoesni Thamrin, 16 Februari 1894 – 11 Januari 1941) adalah seorang politisi era Hindia Belanda yang kemudian dianugerahi gelar pahlawan nasional Indonesia.

Kehidupan awal

Thamrin lahir di Weltevreden, Batavia (sekarang Jakarta), Hindia Belanda, pada 16 Februari 1894.[1] Ayahnya adalah seorang Belanda dengan ibu orang Betawi. Sejak kecil ia dirawat oleh pamannya dari pihak ibu karena ayahnya meninggal, sehingga ia tidak menyandang nama Belanda.[2] Sementara itu kakeknya, Ort, seorang Inggris, merupakan pemilik hotel di bilangan Petojo, menikah dengan seorang Betawi yang bernama Noeraini.[3]

Ayahnya, Tabri Thamrin, adalah seorang wedana di bawah gubernur jenderal Johan Cornelis van der Wijck. Setelah lulus dari Gymnasium Koning Willem III School te Batavia,[1] Thamrin mengambil beberapa jabatan sebelum bekerja di perusahaan perkapalan Koninklijke Paketvaart-Maatschappij.[4]

Munculnya Mohammad Husni Thamrin sebagai tokoh pergerakan yang berkaliber nasional tidaklah mudah. Untuk mencapai tingkat itu ia memulai dari bawah, dari tingkat lokal. Dia memulai geraknya sebagai seorang tokoh (lokal) Betawi. Sebagaimana telah disinggung pada bab terdahulu, Mohammad Husni Thamrin sejak muda telah memikirkan nasib masyarakat Betawi yang sehari-hari dilihatnya. Sebagai anak wedana, dia tidaklah terpisah dari rakyat jelata. Malah, dia sangat dekat dengan mereka. Sebagaimana anak-anak sekelilingnya, yang terdiri dari anak-anak rakyat jelata, dia pun tidak canggung-canggung untuk mandi-mandi bersama di Sungai Ciliwung. Dia tidak canggung-canggung untuk tidur bersama mereka, sebagaimana yang pernah disaksikan oleh ayahnya sendiri. Kelincahannya sebagai pemimpin agaknya telah menampak sejak ia masih berusia remaja.

Karier

Keluarga Thamrin
Pemikiran dari tokoh nasionalis Mohammad Husni Thamrin

Pada tahun 1929 telah terjadi suatu insiden penting di dalam Gemeenteraad, yaitu yang menyangkut pengisiari lowongan jabatan wakil wali kota Betawi (Batavia). Tindakan pemerintah kolonial ketika itu memang sangat tidak bijaksana, karena ternyata lowongan jabatan itu diberikan kepada orang Belanda yang kurang berpengalaman, sedang untuk jabatan itu ada orang Betawi yang jauh lebih berpengalaman dan pantas untuk jabatan itu. Tindakan pemerintah ini mendapat reaksi keras dari fraksi nasional. Bahkan mereka mengambil langkah melakukan pemogokan, ternyata usaha mereka berhasil dan pada akhirnya Mohammad Husni Thamrin diangkat sebagai wakil wali kota Batavia.

Dua tahun sebelum kejadian di atas, Mohammad Husni Thamrin memang telah melangkahkan kakinya ke medan perjuangan yang lebih berat, karena dia ditunjuk sebagai anggota lembaga yang lebih luas jangkauannya dan lebih tinggi martabatnya. Pada tahun 1927 ditunjuk sebagai anggota Volksraad untuk mengisi lowongan yang dinyatakan kosong oleh Gubernur Jenderal. Pada mulanya kedudukan itu ditawarkan kepada H.O.S. Tjokroaminoto, tetapi ditolak. Kemudian, ditawarkan lagi kepada dr. Sutomo, tetapi juga dia menolak. Dengan penolakan kedua tokoh besar ini, maka dibentuklah suatu panitia, yaitu panitia Dr. Sarjito yang akan memilih seorang yang dianggap pantas untuk menduduki kursi Volksraad yang lowong. Panitia Dr. Sarjito akhirnya menjatuhkan pilihannya kepada Mohammad Husni Thamrin. Alasan yang dikemukakannya ialah bahwa Mohammad Husni Thramrin cukup pantas menduduki kursi itu mengingat pengalamannya sebagai anggota Gemeenteraad.

Pada tahun pengangkatannya sebagai anggota Volksraad, keadaan di Hindia Belanda mengalami perubahan yang sangat penting yakni adanya sikap pemerintah kolonial yang keras, lebih bertangan besi. Ini adalah salah satu akibat yang paling buruk yang lahir dari terjadinya pemberontakan 1926 dan 1927. Akan tetapi di lain pihak ketika memasuki tahun 1927 itu pula, langkah pergerakan nasional kita juga mengalami perubahan sebagai akibat dari didirikannya PNI dan munculnya Bung Karno sebagai pemimpin utamanya.

Husni Thamrin dikenal sebagai salah satu tokoh Betawi (dari organisasi Kaoem Betawi) yang pertama kali menjadi anggota Volksraad ("Dewan Rakyat") di Hindia Belanda. Ia mewakili kelompok Inlanders ("pribumi").[butuh rujukan] Pada tahun 1939, Husni Thamrin menjadi pemimpin fraksi nasional di dalam Volksraad.[5] Thamrin juga salah satu tokoh penting dalam dunia sepak bola Hindia Belanda (sekarang Indonesia), karena pernah menyumbangkan dana sebesar 2000 Gulden pada tahun 1932 untuk mendirikan lapangan sepak bola khusus untuk rakyat Hindia Belanda pribumi yang pertama kali di daerah Petojo, Batavia (sekarang Jakarta).

Pada tanggal 11 Januari 1941, Mohammad Husni Thamrin wafat setelah sakit beberapa waktu lamanya. Akan tetapi, beberapa saat sebelum kewafatannya, pemerintah kolonial telah melakukan tindakan "sangat kasar" terhadap dirinya. Dalam keadaan sakit, ia harus menghadapi perlakuan kasar itu, yaitu rumahnya digeledah oleh polisi-polisi rahasia Belanda (PID). Ia memprotesnya, akan tetapi tidak diindahkan. Sejak itu rumahnya dijaga ketat oleh PID dan tak seorangpun dari rumahnya yang diperbolehkan meninggalkan rumah tanpa seizin polisi, juga termasuk anak perempuannya yang masih kecil juga tidak diperkenankan meninggalkan rumahnya, sekalipun utntuk pergi ke sekolah. Tindakan polisi Belanda itu tentulah sangat menekan perasaannya dan menambah parah sakitnya. Wafatnya Mohammad Husni Thamrin tentulah sangat besar artinya bagi bangsa Indonesia. Bangsa Indonesia telah kehilangan salah seorang pemimpinnya yang cerdas dan berwibawa.

Pada bulan Mei 1939, Thamrin mempelopori upaya menyatukan delapan organisasi nasionalis, termasuk Partai Indonesia Raya (Parindra), ke dalam Federasi Politik Indonesia (Gaboengan Politiek Indonesia, atau GAPI). Kelompok ini memiliki empat tujuan utama: penentuan nasib sendiri Indonesia, persatuan nasional, partai yang dipilih secara demokratis dan bertanggung jawab terhadap rakyat Indonesia, dan solidaritas antara masyarakat Indonesia dan Belanda untuk memerangi fasisme.[6]

Menurut laporan resmi, ia dinyatakan bunuh diri. Jenazahnya dimakamkan di TPU Karet, Jakarta. Di saat pemakamannya, lebih dari 10.000 pelayat mengantarnya yang kemudian berdemonstrasi menuntuk penentuan nasib sendiri dan kemerdekaan dari Belanda.[7]

Namanya diabadikan sebagai salah satu jalan protokol di Jakarta, salah satu stasiun MRT yang sedang dibangun di bawahnya (stasiun MRT Thamrin), dan proyek perbaikan kampung besar-besaran di Jakarta ("Proyek MHT") pada tahun 1970-an.

Pada tanggal 19 Desember 2016, atas jasa jasanya, Pemerintah Republik Indonesia, mengabadikannya di pecahan uang kertas rupiah baru, pecahan Rp. 2.000,-.[8]

Lihat pula

Referensi

  1. ^ a b Soedarmanto 2007, hlm. 14.
  2. ^ Glissenaar, F. DD: Het leven van E.F.E. Douwes Dekker. p. 153.
  3. ^ Asvi Warman Adam 2009, hlm. 17.
  4. ^ JCG, Mohammad Hoesni Thamrin.
  5. ^ Suryana, C., dkk. (Juli 2022). Setiawan, Asep Iwan, ed. Selayang Pandang Partai Politik (PDF). Bandung: Fakultas Dakwah dan Komunikasi, UIN Sunan Gunung Djati Bandung. hlm. 5. ISBN 978-623-88132-8-5. 
  6. ^ Kahin 1952, hlm. 96–97.
  7. ^ Anwar, R. Tjarda dibebaskan Diarsipkan 2008-10-26 di Wayback Machine.. Salinan dalam bentuk blog dari artikel di Suara Pembaruan daring.
  8. ^ https://m.detik.com/finance/moneter/d-3374624/rupiah-desain-baru-terbit-hari-ini#key1[pranala nonaktif permanen] rupiah-desain-baru-terbit-hari-ini, Senin, 19 Des 2016

Daftar pustaka

Pranala luar

Baca informasi lainnya yang berhubungan dengan : Mohammad Husni Thamrin

Muhammad Mohammad Noer Ghulam Mohammad Mohammad Masaad Mohammad Saleh (disambiguasi) Mohammad Saleh (dokter) Mohammad Nazim Mohammad Khan Qajar Mohammad Nosrati Mohammad Toha (politikus) Mohammad Amir Mohammad Hatta Mohammad Ma'ruf Mohammad Khodabanda Mohammad Faisal Amin Gedung Mohammad Hoesni Thamrin Mohammad Rashid Mazaheri Mohammad Zaki Mohammad Khouja Mohammad Nuh Mohammad Isnaeni Mohammad Saleh (hakim) Mohammad Shah Qajar Mohammad Al-Dmeiri Mohammad Saleh (politikus) Mohammad Diponegoro Mohammad Reza Khanzadeh Mohammad Djamil Jalan Sutan Mohammad Rasjid Mohammad Al-Shalhoub Mohammad Ali …

Shah Qajar Mohammad Rasjad Mohammad Ali Rajai Mohammad-Reza Mahdavi Kani Teuku Mohammad Syah Mohammad Zamroni Rumah Sakit Umum Pusat Dr. Mohammad Hoesin Mohammad Mohammadullah Mohammad Reza Naqdi Mohammad Said Mohammad Toaha Mohammad Najibullah Teuku Chik Mohammad Thayeb Mohammad Tadjudin Noor Aly Mohammad Mosaddegh Mohammad Reza Khalatbari Mohammad Idris Mohammad Hanafiah Mohammad Natsir Mohammad Husni Thamrin Mohammad Ali Hosseini Mohammad Reza Pahlavi Mohammad Al-Sahlawi Mohammad Sarengat Mufti Mohammad Sayeed Mohammad Sanusi Latief Mohammad Sjafei Mohammad Al-Deayea Mohammad Nasikin Mohammad Zahir Shah Mohammad Nazir Mohammad Sihabudin Hadji Mohammad Ajul, Basilan Mohammad Ahsan Mohammad Mofatteh Mohammad Nasroen Teuku Mohammad Hamzah Thayeb Mohammad Reyshahri Mohammad Beheshti Mohammad-Javad Bahonar Mohammad Atho' Mudzhar Mohammad Bakri Mohammad Andhy Kusuma Mohammad Barakeh Mohammad Hidayatullah Mohammad Thoyyib Mohammad Tria Ramadhani Mohammad Andi Mattalatta Mohammad Roem (politikus) Mohammad Yunus Khalis Soemantri Mohammad Saleh Mohammad Laica Marzuki Mohammad Yamin Mohammad Javad Zarif Mohammad Arsjad Anwar Mohammad Armin Ali Anyang Mohammad Sadli Mohammad Shahabuddin Moh

Baca artikel lainnya :

Egyptian queen consort (1921–1988) FaridaفريدةQueen consort of EgyptTenure20 January 1938 – 17 November 1948Born(1921-09-05)5 September 1921Alexandria, EgyptDied16 October 1988(1988-10-16) (aged 67)Maadi, Cairo, EgyptBurialAl-Rifa'i Mosque, Cairo, EgyptSpouse Farouk of Egypt ​ ​(m. 1938; div. 1948)​IssuePrincess FerialPrincess FawziaPrincess FadiaNamesSafinaz Zulficar (birth name)Arabic: صافيناز ذوالفقارHouseAlawiyya(by…

New Testament apocrypha Part of a series onNew Testament apocryphaFirst page of the Gospel of Judas(Page 33 of Codex Tchacos) Apostolic Fathers 1 Clement 2 Clement Epistles of Ignatius Polycarp to the Philippians Martyrdom of Polycarp Didache Barnabas Diognetus The Shepherd of Hermas Apocryphal gospels Jewish–Christian gospels Ebionites Hebrews Nazarenes Infancy gospels James Thomas Syriac Pseudo-Matthew History of Joseph the Carpenter Gnostic gospels Judas Mary Philip Truth Secret Mark The Sa…

Land service branch of the Chinese People's Liberation Army Chinese Ground Forces redirect here; not to be confused with Republic of China Army. For other uses, see Chinese Army (disambiguation). This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: People's Liberation Army Ground Force – news · newspapers · books · schola…

Polina Bratuhhina-Pitou Porträt Geburtstag 7. Dezember 1987 Geburtsort Narva, Estnische SSR Größe 1,80 m Partnerin 2005–2007, seit 2009 Natalja Bratuhhina2008–2009 Kadri Puri2009 Mari-Liis Graumann Weltrangliste Position 94[1] (Stand: 12. August 2011) Polina Bratuhhina-Pitou (geborene Polina Bratuhhina, ab 2014 Polina Bratuhhina-Pitou;* 7. Dezember 1987 in Narva[2]) ist eine estnische Beachvolleyballspielerin. Karriere Polina Bratuhhina erreichte mit ihrer Schwester Natalj…

Stratford-at-Bow redirects here. For the town in West Ham, see Stratford, London. Human settlement in EnglandBowFormer Bryant and May match factoryBowLocation within Greater LondonPopulation27,720 (2011 census Bow East and Bow West wards)[1]OS grid referenceTQ365825• Charing Cross4.6 mi (7.4 km) WLondon boroughTower HamletsCeremonial countyGreater LondonRegionLondonCountryEnglandSovereign stateUnited KingdomPost townLONDONPostcode …

Species of bird Apolinar's wren Conservation status Endangered (IUCN 3.1)[1] Scientific classification Domain: Eukaryota Kingdom: Animalia Phylum: Chordata Class: Aves Order: Passeriformes Family: Troglodytidae Genus: Cistothorus Species: C. apolinari Binomial name Cistothorus apolinariChapman, 1914 Apolinar's wren (Cistothorus apolinari) is a passerine bird in the family Troglodytidae. It is endemic to Colombia.[2] Taxonomy and systematics Apolinar's wren has two subsp…

2018 political action film directed by AR Murugadoss SarkarTheatrical release posterDirected byA. R. MurugadossWritten byA. R. Murugadoss,B. JeyamohanScreenplay byA. R. MurugadossStory byA. R. MurugadossProduced byKalanithi MaranStarringVijayKeerthy SureshVaralaxmi SarathkumarRadha RaviCinematographyGirish GangadharanEdited byA. Sreekar PrasadMusic bySongs:A. R. RahmanScore:A. R. RahmanQutub-E-KripaProductioncompanySun PicturesDistributed bySun PicturesRelease date 6 November 2018 …

Putri Frederica dari Hannover (Friederike Luise; bahasa Yunani: Φρειδερίκη; 18 April 1917 – 6 Februari 1981) adalah Ratu Yunani dari 1947 hingga 1964 sebagai istri Raja Paulus, setelah itu Ibu Suri selama pemerintahan putranya, Raja Konstantinus II. Ratu Frederica dari YunaniFrederica sebelum ketibaannya di YunaniRatu Pendamping YunaniPeriode1 April 1947 – 7 Maret 1964Informasi pribadiKelahiran(1917-04-18)18 April 1917Blankenburg, Kadipaten Brunswick, Kekaisaran JermanKematian6 Feb…

Change of object's surface through age and exposure For the village in Estonia, see Pattina. For the United States Navy ship, see USS Pattina (SP-675). For the Los Angeles restaurant, see Patina (restaurant). Copper roof on the Minneapolis City Hall, coated with patina The Dresden Frauenkirche. The church was destroyed during the bombing of Dresden in 1945 and then rebuilt from 1993 to 2005 with new material; the stones with the black patina are the parts that survived the firebombing from the o…

ويست هاملين   الإحداثيات 38°17′08″N 82°11′31″W / 38.285555555556°N 82.191944444444°W / 38.285555555556; -82.191944444444  [1] تقسيم إداري  البلد الولايات المتحدة[2]  التقسيم الأعلى مقاطعة لينكولن  خصائص جغرافية  المساحة 1.432119 كيلومتر مربع1.432116 كيلومتر مربع (1 أبريل 2010)  ارتفاع…

  لمعانٍ أخرى، طالع بيدرو رودريغيز (توضيح). هذه المقالة يتيمة إذ تصل إليها مقالات أخرى قليلة جدًا. فضلًا، ساعد بإضافة وصلة إليها في مقالات متعلقة بها. (مايو 2019) بيدرو رودريغيز   معلومات شخصية الميلاد 3 يناير 1912  الوفاة 19 أكتوبر 1999 (87 سنة)   واشنطن  مكان الدفن مقبرة

Defunct Hong Kong–based newspaper This article is about the Hong Kong version of the newspaper. For the Taiwanese version of the newspaper, see Apple Daily (Taiwan). For the news aggregator service, see Apple News. You can help expand this article with text translated from the corresponding article in Chinese. (June 2021) Click [show] for important translation instructions. View a machine-translated version of the Chinese article. Machine translation, like DeepL or Google Translate, is a …

Battle of KesselsdorfPart of the Second Silesian War (War of the Austrian Succession)Date15 December 1745LocationKesselsdorf, near Dresden, present-day GermanyResult Prussian victoryBelligerents  Prussia  Saxony Austria[1]Commanders and leaders Leopold I, Prince of Anhalt-Dessau Field Marshal RutowskyStrength 32,000[2]33 field guns additional battalion guns 35,000: 28,000 Saxons 7,000 Austrians 80 field and battalion guns[3]Casualties and losses 5,100: 1,600 kil…

Neighborhood in Chennai, India This article has multiple issues. Please help improve it or discuss these issues on the talk page. (Learn how and when to remove these template messages) This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: Thiruninravur – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (December 2018) (Le…

Creatures Inc.JenisSwastaIndustriPermainan videoDidirikan8 November 1995; 28 tahun lalu (1995-11-08)KantorpusatChiyoda, Tokyo, JepangTokohkunciHirokazu Tanaka(Presiden)[1]Tsunekazu Ishihara(Chairman)[1]ProdukBerbagai produk permainan videoKaryawan84[1] (pada November 2015)Situs webcreatures.co.jp Creatures Inc. (株式会社クリーチャーズcode: ja is deprecated , Kabushiki-gaisha Kurīchāzu) adalah sebuah perusahaan pengembang permainan video Jepang yang beraf…

The Battle of Los Angeles Album van Rage Against the Machine Uitgebracht 2 november 1999 Opgenomen 1998-1999 Genre Rapcore Duur 45:10 Label(s) Epic Records Producent(en) Brendan O'BrienRage Against the Machine Professionele recensie AllMusic linkNME (7/10) linkRolling Stone link Chronologie 1996Evil Empire   1999The Battle of Los Angeles   2000Renegades Singles van The Battle of Los Angeles Guerrilla RadioUitgebracht: 25 oktober 1999 Sleep Now in the FireUitgebracht: 21 juni 2000 Testi…

سمو الشيخ ناصر المحمد الأحمد الصباح رئيس مجلس الوزراء في المنصب7 فبراير 2006 – 30 نوفمبر 2011 الأمير صباح الأحمد الجابر الصباح النائب جابر مبارك الحمد الصباح (النائب الأول)أحمد الحمود الجابر الصباحصباح الخالد الحمد الصباحمحمد صباح السالم الصباحأحمد فهد الأحمد الصباح صباح الأحم…

FilsafatPlatoKantNietzscheBuddhaKong Hu CuIbnu Rusyd Cabang Epistemologi Estetika Etika Hukum Logika Metafisika Politik Sosial Tradisi Afrika Analitis Aristoteles Barat Buddha Eksistensialisme Hindu Islam Jainisme Kontinental Kristen Plato Pragmatisme Timur Tiongkok Yahudi Zaman Klasik Pertengahan Modern Kontemporer Kepustakaan Epistemologi Estetika Etika Filsafat politik Logika Metafisika Filsuf Epistemologi Estetika Etika Filsuf politik dan sosial Logika Metafisika Daftar Filsuf Garis besar Gl…

Опис файлу Опис Логотип футбольного клубу Локомотив (Русе) Джерело http://bgclubs.eu/teams/Lokomotiv(Ruse) Час створення Невідомий Автор зображення Невідомий Ліцензія див. нижче Обґрунтування добропорядного використання для статті «Локомотив (Русе)» [?] Мета використання Проілюстр…

American television host, actor and motivational speaker Montel WilliamsWilliams at the 2008 Tribeca Film FestivalBornMontel Brian Anthony Williams (1956-07-03) July 3, 1956 (age 67)Baltimore, Maryland, U.S.Alma materUnited States Naval Academy (B.S.)Spouses Rochele See ​ ​(m. 1982; div. 1989)​ Grace Morley ​ ​(m. 1992; div. 2000)​ Tara Fowler ​(m. 2007)​ Childre…

Kembali kehalaman sebelumnya