Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Pemilihan Presiden Indonesia 1999

Pemilihan Presiden Indonesia 1999
20 Oktober 1999
700 suara anggota Majelis Permusyawaratan Rakyat Republik Indonesia
Ditetapkan berdasarkan perolehan suara terbanyak untuk menang
Kandidat
 
Calon Abdurrahman Wahid Megawati Soekarnoputri
Partai PKB PDI-P
Suara elektoral 373 313
Persentase 53,28% 44,72%
Hasil suara




Peta persebaran suara
Suara Majelis Permusyawaratan Rakyat
  Abdurahman Wahid: 373 kursi
  Megawati Soekarnoputri : 313 kursi
  Menyerah: 5 kursi
  Abstain: 9 kursi
Presiden petahana
Bacharuddin Jusuf Habibie

Golkar

Presiden terpilih

Abdurrahman Wahid
PKB

Pemilihan Presiden Indonesia 1999 dilaksanakan untuk memilih Presiden dan Wakil Presiden Indonesia untuk masa bakti 1999-2004. Pemilihan ini dilaksanakan dalam agenda Sidang Umum Majelis Permusyawaratan Rakyat 1999 pasca Pemilu Legislatif 1999. Pemilihan ini dilaksanakan dalam dua tahap, yaitu pada tanggal 20 Oktober 1999 untuk memilih Presiden Republik Indonesia dan tanggal 21 Oktober 1999 untuk memilih Wakil Presiden Republik Indonesia. Pemilihan ini menghasilkan pasangan Presiden Abdurrahman Wahid yang dilantik pada tanggal 20 Oktober 1999 dan Wakil Presiden Megawati Soekarnoputri yang dilantik pada tanggal 21 Oktober 1999.[1]

Kandidat

Pemilihan Presiden dan Wakil Presiden tahun 1999 dilaksanakan oleh anggota Majelis Permusyawaratan Rakyat yang merupakan perwakilan dari unsur-unsur Dewan Perwakilan Rakyat, ditambah dengan utusan-utusan dari daerah-daerah dan golongan-golongan masyarakat. Calon Presiden atau Wakil Presiden terpilih ditetapkan berdasarkan perolehan suara terbanyak dari anggota Majelis. Pemilihan tahap pertama diikuti oleh dua calon Presiden yaitu Abdurrahman Wahid dan Megawati Soekarnoputri, serta pemilihan tahap kedua diikuti dua calon Wakil Presiden yaitu Megawati Soekarnoputri dan Hamzah Haz. Pemilihan ini diwarnai dengan berbagai dinamika seperti Presiden petahana Bacharuddin Jusuf Habibie yang memilih tidak maju kembali sebagai calon Presiden setelah laporan pertanggungjawabannya ditolak oleh Majelis Permusyawaratan Rakyat pada 19 Oktober 1999 dan calon Presiden Yusril Ihza Mahendra yang mengundurkan diri beberapa saat menjelang pemungutan suara karena merasa ditipu oleh Amien Rais.[2]

Hasil

Pemilihan Presiden

Peringkat Nama calon Fraksi Pengusul Suara % Apakah calon tersebut dilantik atau dikalahkan?
1 Abdurrahman Wahid Fraksi Kebangkitan Bangsa
Fraksi Reformasi
Fraksi Partai Persatuan Pembangunan
373 53,28% Dilantik
2 Megawati Soekarnoputri Fraksi Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan 313 44,72% Dikalahkan
Menyerah 5 0,72% Tidak sah
Abstain 9 1,28% Tidak sah
Total 700 100% Jumlah suara: 98%

Pemilihan Wakil Presiden

Peringkat Nama calon Fraksi Pengusul Suara % Apakah calon tersebut dilantik atau dikalahkan?
1 Megawati Soekarnoputri Fraksi Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan 396 56,57% Dilantik
2 Hamzah Haz Fraksi Partai Persatuan Pembangunan 284 40,57% Dikalahkan
Abstain 20 2,86% Tidak sah
Total 700 100% Jumlah suara: 97,14%

Referensi

  1. ^ Afrialldi, Riz (20 Oktober 2022). "20 Oktober 1999: Gus Dur Dilantik Jadi Presiden Ke-4 Indonesia". CXO Media. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2022-11-30. Diakses tanggal 11 Februari 2024. 
  2. ^ Wiwoho, Bimo (3 Maret 2018). "Kasus PBB, Yusril Teringat Dusta Amien Rais di Pilpres 1999". CNN Indonesia. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-06-02. Diakses tanggal 11 Februari 2024. 

Baca informasi lainnya yang berhubungan dengan : Pemilihan Presiden Indonesia 1999

Pemilihan Pemilihan sela Pemilihan umum di Indonesia Pemilihan umum di Azerbaijan Pemilihan umum di Polandia Pemilihan awal Daerah pemilihan Pemilihan Paus 1292–1294 Pemilihan Paus 1119 Gorontalo (daerah pemilihan) Pemilihan Presiden Indonesia 1998 Pemilihan umum di Amerika Serikat Pemilihan Presiden Indonesia 1999 Pemilihan umum Taiwan 2016 Bali (daerah pemilihan) Pemilihan Paus 1268–1271 Komisi Pemilihan Umum India Pemilihan Paus September 1276 Pemilihan Paus 1277 Pemilihan Paus 1241 Pemilihan umum di Armenia Komisi Independen Pemilihan Pemilihan umum Malaysia 2018 Pemilihan umum legisla…

tif Indonesia 1955 Pemilihan umum legislatif Indonesia 2009 Pemilihan umum di Singapura Pemilihan umum 2013 di India Pemilihan umum federal Jerman 2009 Pemilihan lokal Sulawesi Barat (daerah pemilihan) Pemilihan umum Presiden Prancis 2012 Pemilihan umum Parlemen Ceylon 1947 Pemilihan umum di Malaysia Pemilihan Paus 1285 Pemilihan umum Italia 2006 Pemilihan umum di Korea Utara Pemilihan umum Pemilihan umum legislatif Indonesia 2014 Distrik pemilihan Barwon Pemilihan Paus 1287–1288 Sumatera Barat II (daerah pemilihan) Pemilihan pendahuluan Daerah Khusus Ibukota Jakarta II (daerah pemilihan) Pemilihan umum Presiden Filipina 1998 Pemilihan umum Malaysia 2022 Pemilihan umum Bupati Bulukumba 2024 Pemilihan umum Kenya 2007 Sumatera Selatan II (daerah pemilihan) Pemilihan umum Filipina 2010 Pemilihan umum Wali Kota London 2016 Pemilihan Paus 1198 Pemilihan umum Presiden Indonesia Sumatera Barat I (daerah pemilihan) Pemilihan umum Presiden Prancis 2002 Distrik pemilihan Bathurst Pemilihan umum federal Jerman 1990 Pemilihan umum dan referendum Jerman 1938 Pemilihan umum legislatif Indonesia 2019 Pemilihan umum Majelis Legislatif Tamil Nadu 1977 Pemilihan presiden India 1992 Pemilihan umum

Baca artikel lainnya :

Italian cafe on Frith Street in Soho, London For the Pulp song, see Different Class. For the band, see Bar Italia (band). Bar ItaliaRestaurant informationEstablished1949; 74 years ago (1949)Food typeCafe StyleStreet addressFrith StCitySoho, LondonPostal/ZIP CodeW1D 4RFCountryUnited KingdomCoordinates51°30′48″N 0°07′53″W / 51.5133868°N 0.13134839999997894°W / 51.5133868; -0.13134839999997894WebsiteOfficial website Bar Italia is an Italian caf

Велика Ложа України (англ. Grand Lodge of Ukraine) — регулярна (визнана) головна масонська організація, що об'єднує «блакитні» (Іоанівські) масонські ложі на території України. Інстальована 18 вересня 1919 року в місті Києві під назвою The G.L. of Ukraina St. Andraeus Praevocatus within their H.Q. at the Or. of Kyiv. Для …

This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: The Stolen Bacillus and Other Incidents – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (October 2015) (Learn how and when to remove this template message) The Stolen Bacillus and Other Incidents First British edition coverAuthorH. G. WellsCountryUnited KingdomLangu…

Juan Bautista Aznar Presidente del Consejo de Ministros del Reino de España 18 de febrero-14 de abril de 1931Predecesor Dámaso BerenguerSucesor Niceto Alcalá Zamora(Presidente del Gobierno Provisional de la República Española) Información personalNacimiento 5 de septiembre de 1860Cádiz (España)[1]​Fallecimiento 19 de febrero de 1933 (72 años)Madrid (España)Sepultura Cementerio de la AlmudenaResidencia Calle de Serrano Nacionalidad EspañolaInformación profesionalOcupación Milit…

Thomas Strakosha Strakosha bermain untuk Lazio pada April 2018Informasi pribadiNama lengkap Thomas Fotaq StrakoshaTanggal lahir 19 Maret 1995 (umur 28)Tempat lahir Athena, YunaniTinggi 193 cm (6 ft 4 in)Posisi bermain Penjaga gawangInformasi klubKlub saat ini BrentfordKarier junior2011–2012 Panionios2012–2014 LazioKarier senior*Tahun Tim Tampil (Gol)2014–2022 Lazio 164 (0)2015–2016 → Salernitana (pinjaman) 11 (0)2022– Brentford 0 (0)Tim nasional‡2012 Albania U-1…

Dwayne JohnsonDwayne Johnson 2014Lahir2 Mei 1972 (umur 51)Hayward, California, Amerika SerikatPekerjaanAktor, Pegulat, ProduserTahun aktif1990–1995 (Sepak bola Amerika), 1996–2004; 2011–2013; 2016 (pegulat)1999–sekarang (aktor)Suami/istriDany Garcia (1997–2008) Lauren Hashian (2019-sekarang )Karier gulat profesionalNama ringDwayne Johnson[1]Flex Kavana[2]Rocky Maivia[2]The Rock[2]Tinggi6 ft 5 in (196 cm)[3]Berat260 p…

Burung kuau (Phasianus colchicus) dengan gelambir wajah merah cerah Gelambir atau pial adalah pertumbuhan ke bawah dari sejumlah bagian kepala pada beberapa kelompok burung, termasuk: Dari leher atau tenggorokan Galliformes: ayam piaraan, kalkun, dll Beberapa spesies burung nazar Beberapa spesies lapwing Burung gelambir Australia (Anthochaera spp.) Burung gelambir Selandia Baru (Callaeidae), ysng termasuk Kokako, Tieke atau punggung sadel, dan Huia Dari mata Burung mata gelambir atau penangkap s…

Season of television series DaredevilSeason 2Promotional posterStarring Charlie Cox Deborah Ann Woll Elden Henson Jon Bernthal Élodie Yung Stephen Rider Rosario Dawson Vincent D'Onofrio Country of originUnited StatesNo. of episodes13ReleaseOriginal networkNetflixOriginal releaseMarch 18, 2016 (2016-03-18)Season chronology← PreviousSeason 1Next →Season 3List of episodes The second season of the American streaming television series Daredevil, which is based on the Mar…

هذه المقالة يتيمة إذ تصل إليها مقالات أخرى قليلة جدًا. فضلًا، ساعد بإضافة وصلة إليها في مقالات متعلقة بها. (ديسمبر 2020) أدريان تشافيز رويز (بالإسبانية: Adrián Chávez Ruiz)‏  معلومات شخصية الميلاد 27 أغسطس 1976 (47 سنة)  مدينة مكسيكو  مواطنة المكسيك  الحياة العملية المهنة سياسي …

American romantic comedy television series Manhattan Love StoryGenreRomantic comedyCreated byJeff LowellStarring Lio Tipton[a] Jake McDorman Nicolas Wright Jade Catta-Preta Chloé Wepper Kurt Fuller Theme music composerAlec PuroCountry of originUnited StatesOriginal languageEnglishNo. of seasons1No. of episodes11 (7 unaired on ABC)ProductionExecutive producers Jeff Lowell Jon Liebman Robin Schwartz Peter Traugott Rachel Kaplan Michael Fresco Camera setupSingle-cameraRunning time22 minute…

село Тарасівка Країна  Україна Область Житомирська область Район Бердичівський район Громада Андрушівська міська громада Основні дані Колишня назва Слобідка Населення 93 Площа 9,5 км² Густота населення 9,79 осіб/км² Поштовий індекс 13425 Телефонний код +380 4136 Географіч…

Templo de Jesucristo de los Santos de los Últimos días en Bogotá LocalizaciónPaís ColombiaDivisión BogotáDirección  Bogotá, D. C.,Colombia ColombiaCoordenadas 4°42′28″N 74°03′22″O / 4.707801, -74.056247Información religiosaCulto La Iglesia de Jesucristo de los Santos de los Últimos DíasUso Investidura, matrimonio cristiano, bautismosEstatus COVID-19 Fase 3: Bautismos vicarios y ordenanzas propias previa citaAdvocación CristoDedicación 26 de abril…

English progressive rock band This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: Khan band – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (February 2020) (Learn how and when to remove this template message) Steve Hillage playing in Hyde Park, 1974 Khan were an English progressive rock band of the Canterbury Sc…

Cet article est une ébauche concernant la mer et un conflit armé. Vous pouvez partager vos connaissances en l’améliorant (comment ?) selon les recommandations des projets correspondants. Pour les articles homonymes, voir Bataille du cap Lizard. Bataille du cap Béveziers Attaque d'une Escadre Angloise dans la Manche, National Maritime Museum Informations générales Date 2 mai 1707 Lieu Au large du cap Béveziers Issue Victoire française Belligérants Royaume de France Marine roy…

Pemilihan umum Gubernur Kalimantan Barat 20122007201820 September 2012Kandidat   Calon Cornelis Morkes Effendi Armyn Ali Anyang Partai PDI-P Golkar PPP Pendamping Christiandy Sanjaya Burhanuddin A. Rasyid Fathan A. Rasyid Suara rakyat 1.225.185 591.081 361.744 Persentase 52,1% 25,2% 15,4%   Calon Abang Tambul Husin Partai Gerindra Pendamping Barnabas Simin Suara rakyat 172.016 Persentase 7,3% Peta persebaran suara Peta lokasi Kalimantan Barat Gubernur dan Wakil Gubernur petah…

For other ships named Pretoria, see SS Pretoria. History Name TS Pretoria (1936–45) TS Empire Doon (1945–49) TS Empire Orwell (1949-59) TS Gunung Djati (1959–73) MV Gunung Djati (1973–80) KRI Tanjung Pandan (1980–84)[1][2] Namesake Pretoria, South Africa (1936–45) River Orwell (1949–59) Sunan Gunungjati, a 16th-century Javanese Wali Sanga (1959–80) Tanjung Pandan, Bangka Belitung Islands, Indonesia (1980-1984) Owner Deutsche Ost-Afrika Linie (1936–39) Kriegsmari…

Георг Фрідріх Пухтанім. Georg Friedrich Puchta Народився 31 серпня 1798(1798-08-31)[1][2][…]Кадольцбург, Фюрт, Середня Франконія, Баварія[4]Помер 8 січня 1846(1846-01-08)[1][2][…] (47 років)Берлін, Королівство Пруссія[4]Країна  Баварія Королівство БаваріяДіяльність правник, …

Ice hockey club in Helsinki, Finland This article is about the ice hockey team. For other sports clubs using the same name, see HIFK. HIFKCityHelsinkiLeagueSM-liigaFounded1897 (1897)Home arenaHelsingin jäähalliColoursRed, white, dark blue     Owner(s)HIFK Ligaföreningen rf.General managerJukka ValtanenHead coachVille PeltonenCaptainTeemu TallbergParent club(s)HIFKFarm club(s)JokipojatWebsitehifk.fiChampionshipsPlayoff championships1969, 1970, 1974, 1980, 1983, 1998, 2…

Species of orchid Frog's skin Scientific classification Kingdom: Plantae Clade: Tracheophytes Clade: Angiosperms Clade: Monocots Order: Asparagales Family: Orchidaceae Subfamily: Epidendroideae Genus: Dracula Species: D. chestertonii Binomial name Dracula chestertonii(Rchb.f.) Luer Synonyms[1] Masdevallia chestertonii Rchb.f. (Basionym) Masdevallia macrochila Regel Dracula chestertonii, commonly known as the frog's skin, is a species of orchid endemic to Colombia.[1][2&#…

Di Minangkabau, letak masjid biasanya berdampingan dengan surau. Lokasi foto diambil berada di Padang Lua, Banuhampu, Agam sekitar tahun 1900-an. Di beberapa daerah di Sumatra dan Semenanjung Malaya, surau merujuk pada bangunan tempat ibadah umat Islam. Surau menempati bangunan terpisah alih-alih ruangan pada sebuah bangunan. Fungsi surau hampir sama dengan masjid yakni sebagai pusat kegiatan keagamaan masyarakat dan pendidikan dasar keislaman. Akan tetapi, karena bangunannya relatif lebih kecil…

Kembali kehalaman sebelumnya