Kompetensi |
: |
- menunjukan
penguasaan ilmu pengetahuan dalam bidang pelatihan dan pengembangan sumber
daya manusia, pemberdayaan masyarakat dan pendidikan nonformal dan informal
pada lembaga pemerintah dan swasta yang inovatif dan teruji.
- menguasai
dan menganalisis konsep, teori serta mengkreasikan ragam karya dalam bidang
pelatihan dan pengembangan sumber daya manusia, pemberdayaan masyarakat dan
pendidikan nonformal dan informal pada lembaga pemerintah dan swasta yang
inovatif dan teruji.
- menguasai
dan menganalisis pemecahan permasalahan dalam bidang pelatihan dan
pengembangan sumber daya manusia, pemberdayaan masyarakat dan pendidikan
nonformal dan informal melalui pendekatan multidisipliner.
- menganalisis,
melaksanakan dan mengelola riset dalam bidang pelatihan dan pengembangan
sumber daya manusia, pemberdayaan masyarakat dan pendidikan nonformal dan
informal pada lembaga pemerintah dan swasta.
- mempublikaskan
hasil riset untuk mendapatkan pengakuan nasional dalam bidang pelatihan dan
pengembangan sumber daya manusia, pemberdayaan masyarakat dan pendidikan
nonformal dan informal pada lembaga pemerintah dan swasta.
- menunjukan
tanggungjawab dalam menganalisis, merekayasa dan meneliti bidang pelatihan
dan pengembangan sumber daya manusia, pemberdayaan masyarakat dan pendidikan
nonformal dan informal pada lembaga pemerintah dan swasta.
|