Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Badan Sertifikasi Film Pusat

Badan Sertifikasi Film Pusat
Tanggal pendirian1951
TipeOrganisasi Pemerintah
TujuanFilm
Kantor pusatMumbai
Wilayah layanan
 India
Ketua
Pahlaj Nihalani
Organisasi induk
Kementerian Informasi dan Penyiaran
Anggaran
₹ 6.9 kror (2011)
Situs webcbfcindia.gov.in

Badan Sertifikasi Film Pusat (yang juga disebut sebagai Badan Sensor) adalah sebuah badan klasifikasi dan penyensoran yang berada di bawah payung Kementerian Informasi dan Penyiaran, Pemerintah India. Badan tersebut bertugas untuk "meregulasi penayangan film terhadap masyarakat di bawah ketetapan Undang-Undang Sinematografi 1952".

Sejarah

Meskipun film pertama di India (Raja Harishchandra) diproduksi pada 1913 oleh Dadasaheb Phalke, Undang-Undang Sinematografi India baru dibuat dan diterapkan pada 1920. Badan Sensor (seperti yang disebut saat ini) bertempat di bawah kepemimpinan pemimpin-pemimpin polisi di kota Madras (sekarang Chennai), Bombay (sekarang Mumbai), Kalkuta (sekarang Kolkata), Lahore (sekarang di Pakistan) dan Rangoon (sekarang Yangon di Burma). Badan sensor kewilayahan bersifat independen. Setelah kemerdekaan, otonomi sensor wilayah dicabut dan badan-badan tersebut di bawah payung Badan Penyensoran Film Bombay. Dengan pembuatan Undang-Undang Sinematografi, 1952, badan tersebut disatukan dan dibangun kembali dengan nama Badan Sensor Film Pusat. Peraturan (Sertifikasi) Sinematografi diperbaharui pada 1983 dan sejak saat itu Badan Sensor Film Pusat menjadi dikenal sebagai Badan Sertifikasi Film Pusat.[1]

Ketua BSFP

No. Nama Dari Sampai
1 C S Aggarwal 15 Januari 1951 14 Juni 1954
2 B D Mirchandani 15 Juni 1954 9 Juni 1955
3 M D Bhatt 10 Juni 1955 21 November 1959
4 D L Kothari 22 November 1959 24 Maret 1960
5 B D Mirchandani 25 Maret 1960 1 November 1960
6 D L Kothari 2 November 1960 22 April 1965
7 B P Bhatt 23 April 1965 22 April 1968
8 R P Nayak 31 April 1968 15 November 1969
9 M V Desai 12 Desember 1969 19 Oktober 1970
10 R Srinivasan 20 Oktober 1970 15 November 1971
11 Virendra Vyas 11 Februari 1972 30 Juni 1976
12 K L Khandpur 1 Juli 1976 31 Januari 1981
13 Hrishikesh Mukherjee 1 Februari 1981 10 Agustus 1982
14 Aparna Mohile 11 Agustus 1982 14 Maret 1983
15 Sharad Upasani 15 Maret 1983 9 Mei 1983
16 Surresh Mathur 10 Mei 1983 7 Juli 1983
17 Vikram Singh 8 Juli 1983 19 Februari 1989
18 Moreshwar Vanmali 20 Februari 1989 25 April 1990
19 B P Singhal 25 April 1990 1 April 1991
20 Shakti Samanta 1 April 1991 25 Juni 1998
21 Asha Parekh 25 Juni 1998 25 September 2001
22 Vijay Anand[2] 26 September 2001 19 Juli 2002
23 Arvind Trivedi 20 Juli 2002 16 Oktober 2003
24 Anupam Kher[3] 16 Oktober 2003 13 Oktober 2004
25 Sharmila Tagore[4] 13 Oktober 2004 31 Maret 2011
26 Leela Samson 1 April 2011 16 Januari 2015
27 Pahlaj Nihalani 19 Januari 2015 19 Januari 2017

Referensi

  1. ^ "Background". CBFC Website. Badan Sertifikasi Film Pusat. Diakses tanggal 9 Januari 2012. 
  2. ^ IndiaTimes Movies staff reporter (22 Juli 2002). "Vijay Anand Quits Censor Board". Times of India. Diarsipkan dari timesofindia. indiatimes.com/2002 July 22/news-interviews/27308006_1_vijay-anand-cbfc-chairman-films versi asli Periksa nilai |url= (bantuan) tanggal 2013-07-17. Diakses tanggal 9 Januari 2012. 
  3. ^ rediff.com Entertainment Bureau Staff reporter (8 October 2003). "Anupam Kher is new chief of censors". Rediff Movies. rediff.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-07-17. Diakses tanggal 9 Januari 2012. 
  4. ^ Indo-Asian News Service (16 Oktober 2004). "Sharmila Tagore replaces Kher". IndiaGlitz. Diakses tanggal 9 Januari 2012. [pranala nonaktif permanen]

Pranala luar

Baca informasi lainnya yang berhubungan dengan : Badan Sertifikasi Film Pusat

Tubuh Badan Intelijen Strategis Badan Kebijakan Transportasi Badan Narkotika Nasional Badan-Badan Pemberontakan Rakyat Kalimantan Selatan Badan Intelijen Negara Republik Indonesia Badan hukum Badan Informasi Geospasial Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Badan Lewy Badan Informasi dan Komunikasi Pertahanan Badan Kebijakan Pembangunan Kesehatan Badan musyawarah Daftar badan khusus Perserikatan Bangsa-Bangsa Badan usaha Badan Antariksa Belarus Badan Publik Badan Golgi Badan pesawat udara Perhimpunan Badan-Badan Klasifikasi Internasional Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa Badan Pengawas Oba…

t dan Makanan Daftar Kepala Badan Intelijen Negara Badan Nasional Pencarian dan Pertolongan Badan Pengawas Tenaga Nuklir Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Indonesia Perguruan Tinggi Negeri Badan Hukum Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika Bau badan Badan Audit dan Inspeksi Kementerian Badan Usaha Milik Negara Republik Indonesia Badan Digital Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia Badan Ketahanan Pangan Badan Penanggulangan Lumpur Sidoarjo Daftar Kepala Badan Pembinaan Ideologi Pancasila Badan Pengkajian dan Pengembangan Perdagangan Badan Karantina Indonesia Demensia dengan badan Lewy Badan Keamanan Kepresidenan Badan Kebijakan Fiskal Badan Pengembangan Wilayah Surabaya–Madura Badan Operasi Bersama Daftar Kepala Badan Pusat Statistik Daftar Menteri Badan Usaha Milik Negara Indonesia Badan Keselamatan Penerbangan Eropa Kepala Badan Eksekutif (Afganistan) Badan Standardisasi Nasional Badan Pengembangan Film Nasional Malaysia Badan Keamanan Laut Republik Indonesia Badan Antariksa Israel Badan Nasional Penanggulangan Terorisme Daftar Ketua Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia Badan Nasional Penanggulangan Bencana Badan Sarana Pertahanan Kementerian Pertah

Kembali kehalaman sebelumnya