Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Kekaisaran Ashanti

Kerajaan Ashanti

Kerajaan Ashanti  (Ashanti)
1670–1902
1935–1957
Bendera Asante
Bendera
{{{coat_alt}}}
Lambang Nasional
Peta Kerajaan Ashanti
Peta Kerajaan Ashanti
Peta wilayah Ashanti
Peta wilayah Ashanti
StatusPersatuan negara
Ibu kotaLambang Kumasi Kumasi
Bahasa yang umum digunakanAshanti (Akan) (resmi)
Agama
Akan
PemerintahanMonarki
• 1670–1717 (raja pertama)
Osei Tutu
• 1888–1896 (raja Kerajaan Ashanti merdeka ke-13)
Prempeh I
• 1931–1957 (raja Kerajaan Ashanti merdeka terakhir)
Prempeh II
• 1999–sekarang (sub-negara bagian di Ghana)
Osei Tutu II
LegislatifAsante Kotoko (Dewan Kumasi)[1] & the Ashanti Kingdomhyiamu (Mahkamah Nasional)
Sejarah 
• Didirikan
1670
• Merdeka dari Denkyira
1701
• Protektorat Britania
1896
• Merdeka dari Britania
1935
• Digabungkan dengan Ghana
1957
Sekarang
Luas
1874[2]259.000 km2 (100.000 sq mi)
Populasi
• 1874[2]
3000000
Mata uang
Didahului oleh
Digantikan oleh
Denkyira
Bonoman
Pesisir Emas (koloni Britania)
Ghana
Sekarang bagian dari Ghana
Kekaisaran Ashanti Kerajaan Ashanti:
Sunting kotak info
Sunting kotak info • Lihat • Bicara
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini

Kekaisaran Ashanti (juga disebut Asante (1701–1957) adalah sebuah negara Ashanti di Afrika Barat. Wilayah negara ini mencakup Ashanti, Brong-Ahafo, Wilayah Tengah, Wilayah Timur, Wilayah Accra Besar, dan Wilayah Barat, yang sekarang berada di selatan Ghana. Kelompok etnis Ashanti menggunakan kekuatan militer mereka, yang berasal dari strategi efektif dan penggunaan awal dari senjata api, untuk mendirikan sebuah kekaisaran yang kuat dari tengah Ghana sampai Pantai Gading pada masa sekarang. Berkat kekuatan militer, kesejahteraan, arsitektur, hierarki yang canggih dan budaya kekaisaran tersebut, kekaisaran Ashanti banyak dipelajari oleh bangsa Eropa dan memiliki salah satu historiografi terbesar.

Pada abad ke-17 AD, raja Ashanti Osei Tutu (c. 1695 – 1717), bersama dengan Okomfo Anokye, mendirikan Kerajaan Ashanti.

Di Kerajaan Ashanti terdapat Danau Bosumtwi, satu-satunya danau alami di Ghana. Sumber daya ekonomi saat ini negara tersebut umumnya berasal dari perdagangan batang emas, kokoa, kacang kola dan agribudaya.[3]

Etimologi dan Asal Mula

Pakaian Kente, sebuah pakaian garmen tradisional buatan kerajaan Ashanti, yang diadopsi di seluruh Kerajaan Ashanti.

Nama Asante artinya "karena perang." Kata tersebut berasal dari kata twi asa yang artinya "perang" dan nti yang artinya "karena". Nama ini berasal dari asal mula Asante sebagai sebuah kerajaan yang dibentuk untuk melawan Kerajaan Denkyira. Asal mula nama Britania "Ashanti" berasal dari laporan Britania yang menulis "Asante" dengan pengucapannya, as-hanti.

Referensi

  1. ^ Edgerton, Robert B: "Fall of the Asante Empire: The Hundred Year War for Africa's Gold Coast" Free Press, 1995
  2. ^ Obeng, J. Pashington: "Asante Catholicism: Religious and Cultural Reproduction Among the Akan of Ghana", p. 20. BRILL, 1996.
  3. ^ Collins and Burns (2007), p. 139.

Pranala luar

Koordinat: 5°27′N 0°58′W / 5.450°N 0.967°W / 5.450; -0.967


Baca informasi lainnya yang berhubungan dengan : Kekaisaran Ashanti

Kekaisaran Kekaisaran Karoling Kekaisaran Korea Kekaisaran Seleukia Kekaisaran Songhai Kekaisaran Nikea Kekaisaran Sasaniyah Kekaisaran Akhemeniyah Kekaisaran Prancis Pertama Kekaisaran Romawi Timur Kekaisaran Kedua Prancis Kekaisaran Mongol Kekaisaran Latin Kekaisaran Bamana Kekaisaran Tadmur Wangsa Kekaisaran Jepang Kekaisaran Persia Kekaisaran Jerman Lambang Negara dan Kekaisaran Jepang Sejarah Kekaisaran Romawi Kekaisaran Toucouleur Kota Kekaisaran Nürnberg Kekaisaran Etiopia Kekaisaran Vietnam Keruntuhan Kekaisaran Romawi Barat Kekaisaran Romawi Suci Dewan Kekaisaran Romawi Suci Tata neg…

ara Kekaisaran Romawi Konstitusi Kekaisaran Jerman Kekaisaran Serbia Kekaisaran Romawi Kekaisaran Romawi Barat Kekaisaran Partia Kekaisaran Haiti Pertama Kekaisaran Wolof Istana Kekaisaran Tokyo Kekaisaran Kushan Kekaisaran Mali Kekaisaran Aksum Kekaisaran Soviet Kekaisaran Romawi Timur di bawah dinasti Makedonia Kota kekaisaran merdeka Kekaisaran Asyur Pertengahan Kekaisaran Rusia Kekaisaran Haiti Kedua Kekaisaran Austria Kekaisaran Sunga Kota Kekaisaran Merdeka Aachen Kekaisaran Ghana Kekaisaran Meksiko Kedua Angkatan Laut Kekaisaran Jepang Reskrip Kekaisaran tentang Pendidikan Badan Rumah Tangga Kekaisaran Kekaisaran Meksiko Pertama Kekaisaran Jepang Kekaisaran Wadai Pencekalan Kekaisaran Daftar kaisar Romawi Timur Kaisar Prancis Sejarah orang Yahudi di Kekaisaran Romawi Kaisar Zhenzong Bahasa-bahasa di Kekaisaran Romawi Pembagian Kekaisaran Mongol Angkatan Darat Kekaisaran Jerman Kekaisaran Durrani Angkatan Darat Kekaisaran Rusia Kaisar Tiongkok Kekaisaran Trebizond Kekaisaran Tibet Kaisar Xian dari Han Daftar Kaisar Mughal Kekaisaran Brasil Kekaisaran Angevin Kekaisaran Bulgaria Kedua Daftar Kaisar Romawi Kaisar Meksiko Duma Negara (Kekaisaran Rusia) Kekaisaran Bulgaria Daftar

Kembali kehalaman sebelumnya