Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Pasukan Udara Angkatan Laut Kekaisaran Jepang

Pasukan Udara Angkatan Laut Kekaisaran Jepang
大日本帝國海軍航空隊
(Dai-Nippon Teikoku Kaigun Koku Tai)
Aktif1912–1945
Negara Kekaisaran Jepang
AliansiKaisar Jepang
Cabang Angkatan Laut Kekaisaran Jepang
Tipe unitPasukan Udara Angkatan Laut
PertempuranPerang Dunia I
Perang Tiongkok-Jepang
Perang Dunia II
Tokoh
Tokoh berjasaChuichi Nagumo, Minoru Genda, Saburo Sakai, Mitsuo Fuchida
Insignia
Lambang
Sebuah formasi dari pesawat-pesawat pengebom Jepang yang sedang mengeluarkan tembakan anti-pesawat, dilihat dari kapal penjelajah Australia, HMAS Hobart.

Pasukan Udara Angkatan Laut Kekaisaran Jepang (大日本帝國海軍航空隊, Dai-Nippon Teikoku Kaigun Kōkū-tai) adalah sebuah lengan udara dari Angkatan Laut Kekaisaran Jepang pada masa Perang Dunia II. Organisasi tersebut bertanggung jawab terhadap operasi pesawat angkatan laut dan mengadakan peperangan udara dalam Perang Pasifik.

Pasukan tersebut dikendalikan oleh Staf Angkatan Laut Kekaisaran Jepang dan Kementerian Angkatan Laut. Fungsi Pasukan Udara Angkatan Laut Jepang setara dengan Lengan Udara Armada milik Angkatan Laut Kerajaan Inggris, Aviazione Navale milik Angkatan Laut Italia, atau Morskaya Aviatsiya milik Angkatan Laut Soviet.

Biro Penerbangan Angkatan Laut Kekaisaran Jepang (Kaigun Kōkū Hombu) dari Kementerian Angkatan Laut Jepang bertanggung jawab untuk pengembangan dan pelatihannya.

Referensi

Catatan

Kutipan

Daftar pustaka

  • Francillon, Ph.D., René J. Japanese Aircraft of the Pacific War. London: Putnam & Company Ltd., 1970. ISBN 0-370-00033-1 (2nd edition 1979, ISBN 0-370-30251-6).
  • Gilbert, Martin (ed.). Illustrated London News: Marching to War, 1933-1939. New York: Doubleday, 1989.
  • Peattie, Mark R. Sunburst: The Rise of Japanese Naval Air Power, 1909-1941. Annapolis, MD: US Naval Institute Press, 2007. ISBN 978-1-59114-664-3.
  • Stille, Mark. Imperial Japanese Navy Aircraft Carriers, 1921-45. Botley, Oxfordshire, UK: Osprey Publishing, 2005. ISBN 1-84176-853-7.
  • Tagaya, Osamu. Imperial Japanese Navy Aviator, 1937-45. Botley, Oxfordshire, UK: Osprey Publishing, 2003. ISBN 1-84176-385-3.
  • Tagaya, Osamu. Mitsubishi Type 1 "Rikko" 'Betty' Units of World War 2. Botley, Oxfordshire, UK: Osprey Publishing, 2001. ISBN 978-1-84176-082-7.

Bacaan tambahan

  • Thorpe, Donald W. Japanese Naval Air Force Camouflage and Markings World War II. Fallbrook, CA: Aero Publishers, Inc., 1977. ISBN 0-8168-6583-3 (hardcover, paperback ISBN 0-8168-6587-6).
  • Sweet creative (ed.). Zerosen no himitsu. PHP kenkyusho, 2009. ISBN 978-4-569-67184-0.
  • Assignment of naval air group numbers (海軍航空隊番号附与標準, Kaigun Kōkūtai-bangō fuyo Hyōjun), 1 November 1942, Naval Minister's Secretariat, Ministry of the Navy
  • Senshi Sōsho, Asagumo Simbun (Jepang)
    • Vol. 39, Combined Fleet #4, "First part of the Third step Operations", 1970
    • Vol. 45, Combined Fleet #6, "Latter part of the Third step Operations", 1971
    • Vol. 71, Combined Fleet #5, "Middle part of the Third step Operations", 1974
    • Vol. 77, Combined Fleet #3, "Until February 1943", 1974
    • Vol. 80, Combined Fleet #2, "Until June 1942", 1975
    • Vol. 91, Combined Fleet #1, "Until outbreak of war", 1975
    • Vol. 93, Combined Fleet #7, "Last part of the War", 1976
    • Vol. 95, History and summary of the Imperial Japanese Navy Air Service, 1976

Pranala luar

Baca informasi lainnya yang berhubungan dengan : Pasukan Udara Angkatan Laut Kekaisaran Jepang

Militer Pasukan khusus Pasukan Abadi Pasukan Makedonia Pasukan Rasyidin Pasukan Quds Komando Pasukan Gerak Cepat Pasukan Gerak Khas Pasukan Seleukia Pasukan Pramuka Penggalang Pasukan Akhemeniyah Pasukan pemelihara perdamaian PBB Pasukan Gerak Umum Pasukan Tulungan Pembantaian Pasukan Elphinstone Pasukan Sassaniyah Pasukan Kemerdekaan Prancis Pasukan Joged Pasukan nasi bungkus Daftar Komandan Komando Pasukan Gerak Cepat Pusat Komando Pasukan Katak Pasukan Brimob I, II, III Pasukan Ginyu yang Menakutkan Pasukan Persekutuan Pasukan Romawi akhir Pasukan Internal Pasukan Helenistik Pasukan Pertaha…

nan Khusus Republik Vietnam Pasukan Sparta Pasukan Punisia Pasukan Publik Panama Pusat Pendidikan dan Latihan Pasukan Khusus Pasukan Pertahanan Bahrain Pasukan Bela Diri Jepang Pasukan cadangan militer Pasukan Marinir 2 Pasukan operasi khusus Amerika Serikat Daftar Wakil Komandan Komando Pasukan Gerak Cepat Pasukan Keamanan Nasional Palestina Pasukan Guecha Pasukan Abadi (disambiguasi) Pasukan Nugini Komando Pasukan Khusus Pasukan Kapiten Disposisi Pasukan Perserikatan Bangsa-Bangsa di Yugoslavia Pasukan Polisi Singapura Pasukan Pertahanan Ciskei Pasukan Militer Republik Fiji Pasukan Volcan Pasukan Marinir 3 Pasukan Khas Laut Pasukan Demokratik Sekutu Pasukan Abadi (Bizantium) Pasukan Berani Mati Pasukan Sementara Perserikatan Bangsa-Bangsa di Lebanon Pasukan Pemukul Reaksi Cepat Pasukan Perbatasan Republik Demokratik Jerman Pasukan Elit Malaysia Daftar pertempuran pasukan Kanada Doraemon: Nobita dan Pasukan Robot Mechatopia Pasukan Pengamanan Presiden Daftar Komandan Pasukan Pengamanan Presiden Pasukan lintas udara Desimasi (pasukan Romawi) Pasukan Marinir 1 Pasukan Internasional Timor Timur Manual Lapangan Pasukan Amerika Serikat Pasukan terakota Pasukan Bendera Hitam Pasukan Jih

Kembali kehalaman sebelumnya