Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Industri Nuklir Indonesia

PT Industri Nuklir Indonesia
INUKI
Sebelumnya
PT Batan Teknologi (Persero)
Perseroan terbatas
IndustriTeknologi nuklir
Didirikan29 Januari 1996 (sebagai Batan Teknologi)
19 Maret 2014 (sebagai INUKI)
Kantor
pusat
Tangerang Selatan, Indonesia
Wilayah operasi
Indonesia
Tokoh
kunci
Heri Heriswan[1]
(Direktur Utama)
Suryantoro[2]
(Komisaris Utama)
ProdukRadioisotop & Radiofarmaka
Elemen bakar nuklir
JasaJasa teknik nuklir[3]
PemilikBio Farma
Situs webwww.inuki.co.id

PT Industri Nuklir Indonesia atau biasa disingkat menjadi INUKI, adalah anak usaha Bio Farma yang bergerak di bidang teknologi nuklir.

Sejarah

Perusahaan ini memulai sejarahnya pada tanggal 29 Januari 1996 dengan nama PT Batan Teknologi (Persero). Modal awal dari perusahaan ini adalah tiga fasilitas milik Badan Tenaga Nuklir Nasional (BATAN) yang memiliki potensi komersialisasi, yakni fasilitas produksi elemen bakar nuklir, fasilitas produksi radioisotop dan radiofarmaka, serta fasilitas jasa teknik.[4]

Melalui Divisi Produksi Radioisotop dan Radiofarmaka, perusahaan ini lalu mulai memproduksi radioisotop dan radiofarmaka untuk keperluan medis dan industri. Sementara Divisi Produksi Elemen Bakar Nuklir memproduksi elemen bakar nuklir untuk memenuhi kebutuhan reaktor riset milik BATAN.[4]

Pada tahun 2014, perusahaan ini mengubah namanya menjadi seperti sekarang. Perusahaan ini juga memindahkan kantor pusatnya dari Jl. Kuningan Barat No. 1, Mampang Prapatan, Jakarta Selatan ke Kawasan Puspiptek di Tangerang Selatan.[4] Pada tanggal 22 Februari 2022, pemerintah Indonesia resmi menyerahkan mayoritas saham perusahaan ini ke Bio Farma sebagai bagian dari upaya untuk memperkuat penerapan kedokteran nuklir di Indonesia.[5]

Referensi

  1. ^ "Dewan Direksi". inuki.co.id. Industri Nuklir Indonesia. Diakses tanggal 7 September 2021. 
  2. ^ "Dewan Komisaris". inuki.co.id. Industri Nuklir Indonesia. Diakses tanggal 8 September 2021. 
  3. ^ "Jasa Teknik". inuki.co.id. Industri Nuklir Indonesia. Diakses tanggal 8 September 2021. 
  4. ^ a b c "Sejarah Singkat". inuki.co.id. Industri Nuklir Indonesia. Diakses tanggal 8 September 2021. 
  5. ^ "Peraturan Pemerintah nomor 10 tahun 2022" (PDF). Sekretariat Kabinet Republik Indonesia. Diakses tanggal 25 Februari 2022. 

Baca informasi lainnya yang berhubungan dengan : Industri Nuklir Indonesia

Industri Desain industri Industri perminyakan Teknik industri Industri makanan Len Industri Kawasan Industri Medan Kawasan Industri Makassar Industri permainan video Industri perikanan Kawasan Industri Wijayakusuma Revolusi Industri Kedua Industri Hasil Tembakau Industri halal Revolusi Industri Industri Kecil Menengah Revolusi Industri Keempat Industri budaya Kawasan Industri Kaesong Komite Ekonomi dan Industri Nasional Industri kreatif SMK Mitra Industri Akademi Industri Bank Industri Negara Persatuan Industri Rakaman Malaysia Klasifikasi industri Daerah Industri Kaesong Pengelolaan Industri …

Strategis Indonesia Industri antara Rekayasa Industri Negara industri baru Balai Diklat Industri Padang Revolusi Industri 4.0 Kawasan industri Industri Telekomunikasi Indonesia Masyarakat pra-industri Standar Industri Jepang Limbah industri pangan Industri Sandang Nusantara Industri otomotif di Jepang Kamar Dagang dan Industri Indonesia Industri Kapal Indonesia Kompleks militer–industri Museum Industri Derby Asosiasi Industri Rekaman Amerika Serikat Teknologi industri Anugerah Industri Muzik Taman Industri Sains Tainan Politeknik Industri Furnitur dan Pengolahan Kayu Bioteknologi industri Asosiasi Industri Rekaman Indonesia Industri pulp dan kertas Akademi Teknik Mesin Industri Sekolah Tinggi Teknologi Industri dan Farmasi Bogor Industri pertahanan Industri otomotif di Jerman Industri berat Ekologi industri Industri 4.0 Asosiasi Industri Telekomunikasi Industri kedelai Surya Dumai Industri Program Studi Teknik Industri Universitas Kristen Petra Langgeng Makmur Industri Demokrasi industri Industri perangkat lunak Industri otomotif di Tiongkok Industri elektronik Industri Kereta Api (perusahaan) Industri elektronika konsumen Jepang Informasi Industri Musik Indonesia Produksi indust

Kembali kehalaman sebelumnya