Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Kekristenan Nikea

Ikon yang menggambarkan Kaisar Konstantinus (tengah) dan Bapa-Bapa Gereja dari Konsili Nikea pertama pada 325 sedang membawa Kredo Niceno–Constantinopolitan 381

Kekristenan Nikea merujuk kepada tradisi doktrin Kristen yang mengikuti Kredo Nikea, yang aslinya dirumuskan di Konsili Nikea Pertama pada tahun 325 Masehi dan berakhir di Konsili Konstantinopel Pertama pada 381 Masehi.[1]

Doktrin saingan utama dari Kekristenan Nikea pada waktu itu adalah Kekristenan Arian, yang berakhir pada abad ke-7 Masehi dengan perpindahan agama kerajaan-kerajaan Gothik ke Kekristenan Nikea. Poin utama dari tradisi tersebut adalah Kristologi. Kekristenan Nikea menganggap Yesus sebagai ilahi dan abadi bersama dengan Allah Bapa, sementara Kekristenan Arian menganggap Yesus diciptakan oleh Allah sebagai ciptaan pertama dan Yesus adalah puncak kemuliaan dari semua ciptaan. Pihak-pihak non-Nikea lainnya dicap bidaah sejak awal abad pertengahan.[2]

Gereja-gereja Kristen arus utama pada masa sekarang, yang meliputi seluruh Katolik Roma, Ortodoks Timur, Ortodoks Oriental, Lutheran dan Anglican, bersama dengan sebagian besar denominasi Protestan, yang mengikuti Kredo Nikea dan menjadi contoh Kekristenan Nikea.

Kekristenan Kalsedonia adalah sebuah subset besar dari Kekristenan Nikea. Selain mengikuti Kredo Nikea, Kristen Kalsedonia juga mengikuti keputusan Konsili Efesus Pertama pada 430 Masehi dan Konsili Kalsedon pada 451 Masehi. Sebagian besar Kristen Nikea juga merupakan Kristen Kalsedonia. Namun sebagian kecil Gereja Timur, seperti Gereja Ortodoks Oriental, mengikuti Kredo Nikea, tetapi tidak dengan Definisi Kalsedonia, dan menjadi bagian dari Kekristenan Nikea namun non-Kalsedonia.

Contoh-contoh Kekristenan non-Nikea pada saat ini meliputi berbagai kelompok non-trinitarian, seperti Gereja Yesus Kristus dari Orang-Orang Suci Zaman Akhir, Saksi-Saksi Yehuwa, Gereja Unitarian Transylvania, atau Pantekosta Persatuan.

Lihat pula

Referensi

  1. ^ "Our Statement of Faith: The Nicene Creed". St. Cyril of Jerusalem Orthodox Church. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-12-30. Diakses tanggal 24 October 2015. 
  2. ^ "Nicene Creed". Encyclopædia Britannica. Diakses tanggal 24 October 2015. 

Bacaan tambahan

Baca informasi lainnya yang berhubungan dengan : Kekristenan Nikea

Kekristenan Kekristenan Barat Kekristenan Timur Kekristenan Nikea Kekristenan Suriah Kekristenan di India Kekristenan di Mesir Kekristenan Positif Kekristenan di Tiongkok Kekristenan di Bangladesh Kekristenan di Suriah Kekristenan di Asia Kekristenan di Israel Kekristenan di Uzbekistan Kekristenan di Bahrain Kekristenan di Eropa Kekristenan di Turkmenistan Kekristenan di Jepang Kekristenan di Filipina Kekristenan di Sumatera Barat Kekristenan di Kuwait Kekristenan di Oman Kekristenan di Korea Kekristenan Berotot Kekristenan di Sudan Kekristenan menurut negara Kekristenan di Pakistan Buddhisme …

dan Kekristenan Fundamentalisme Kristen Kekristenan di Lebanon Kekristenan di Irak Kekristenan di Maladewa Kekristenan di Nusa Tenggara Timur Kekristenan di Mongolia Kekristenan di Brunei Kekristenan proto-ortodoks Kekristenan di Indonesia Sejarah Kekristenan Kekristenan di Banggai Kekristenan di Turki Kekristenan di Azerbaijan Kekristenan di Australia Kekristenan di Sulawesi Tengah Kekristenan di Taiwan Kekristenan di Poso Kekristenan di Sumatera Utara Kekristenan Kelt Kekristenan di Yaman Kekristenan di Armenia Kekristenan di Rusia Homoseksualitas dalam Kekristenan Kekristenan di Malaysia Kekristenan di Uni Emirat Arab Kekristenan dan agama-agama lain Iman dalam Kekristenan Kekristenan di Qatar Kekristenan di Kazakhstan Kekristenan di Iran Kekristenan di Djibouti Kristen Yordania Kekristenan Maronit di Lebanon Kristen Palestina Kekristenan Ortodoks Yunani di Lebanon Kristen Kalsedon Kekristenan di Georgia Kekristenan di Tajikistan Kekristenan di Sri Lanka Cinta kasih dalam Kekristenan Kritik terhadap Kekristenan Kehidupan kekal (Kekristenan) Bidaah dalam Kekristenan Kekristenan di Singapura Keselamatan dalam Kekristenan Kekristenan di Laos Kekristenan Paulus Lini masa Kekristenan

Kembali kehalaman sebelumnya