Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Teori drama

Jangan bingung dengan teori dramatis — teori tentang teater dan drama.

Konflik adalah bagian dari kehidupan manusia sebagai salah konsekuensi dari kodrat manusia sebagai makhluk sosial. Dalam suatu negosiasi, biasanya suatu pihak akan mengusulkan suatu posisi yang ditawarkan ke pihak lain, dan memberikan suatu ancaman bila pihak tersebut| tidak menerima posisi tersebut. Kalau pihak lain menerima posisi yang diharapkan dengan tanpa keraguan (dilema), mala tercapailah penyelesaian (resolusi). Tapi kalau pihak lain tersebut tidak menerima posisi yang ditawarkan, maka akan terjadi konfrontasi. Sehingga, resolusi dari suatu konflik bisa berupa happy ending, yaitu kolaborasi, atau pun tragedi (bila ancaman dari pihak-pihak yang berkonfrontasi benar-benar dijalankan).


Dalam ilmu keputusan, telah ada teori permainan yang sering digunakan untuk menganalisis suatu konflik, yaitu situasi yang melibatkan interaksi antara beberapa pihak/aktor/pemain/karakter. Dalam situasi tersebut, tidak ada satu pihak yang bisa menjamin suatu hasil akan terjadi, karena suatu aksi dari satu pihak, pasti akan dibalas dengan respons dari pihak lain. Oleh karena itu, tiap pihak akan berusaha mengantisipasi apa tindakan pihak lain dan berusaha sekuat mungkin mempengaruhi tindakan pihak lain.


Salah satu ahli teori drama dari Indonesia adalah Dr. Pri Hermawan.

Dasar-dasar teori drama

Definisi Dilema dalam teori drama

Hubungan dengan teori permainan

Lihat juga

  • Analisis konfrontasi

Referensi

  • N. Howard, 'Confrontation Analysis', CCRP Publications, 1999. Available from the CCRP website.
  • P. Bennett, J. Bryant and N. Howard, 'Drama Theory and Confrontation Analysis' — can be found (along with other recent PSM methods) in: J. V. Rosenhead and J. Mingers (eds) Rational Analysis for a Problematic World Revisited: problem structuring methods for complexity, uncertainty and conflict, Wiley, 2001.

Bacaan lebih lanjut

  • J. Bryant, The Six Dilemmas of Collaboration: inter-organisational relationships as drama, Wiley, 2003.
  • N. Howard, Paradoxes of Rationality', MIT Press, 1971.
  • Putro, U. (2005). Drama Theory Sebagai Model Dari Dinamika Konflik Dalam Permasalahan DAS Citarum.

Tautan Luar

  • Dilemmas Galore - Grup diskusi pengguna. Berurusan dengan aplikasi teori drama untuk politik saat ini, kampanye militer, masalah bisnis, psikologi, dll. Juga berisi pengantar dan glosarium istilah Teori Drama yang baik.
  • Dilemma Explorer Diarsipkan 2020-10-26 di Wayback Machine. - Sebuah aplikasi perangkat lunak untuk melakukan Teori Drama.
  • Confrontation Manager - Sebuah aplikasi perangkat lunak yang menggunakan Drama Theory versi sebelumnya.

Baca informasi lainnya yang berhubungan dengan : Teori drama

Teori Teori segala sesuatu Teori-M Teori grup Teori X dan teori Y Teori kritis Teori ikatan valensi Teori relativitas Fisika teori Teori dawai Teori pikiran Teori Yafetik Teori queer Teori ketergantungan Teori keunggulan mutlak Teori drama Teori Kaluza–Klein Teori order Teori konflik Teori ukuran (fisika) Teori hubungan internasional Marxis Evolusi sebagai teori dan fakta Teori stammbaum Teori flogiston Teori sistem dinamik 9 Teori Dampak Media Teori lingkaran Teori informasi Teori informasi organisasi Teori bilangan Teori kendala Teori belajar behavioristik Teori kinetika gas Teori disonans…

i kognitif Teori Kognitif Sosial Teori interaksi simbolik Teori Internasional Ketiga Teori kontrol sosial Sejarah teori molekul Teori ketergantungan media Teori Empat Sistem Teori BCS Teori Bow-wow Teori Iwasawa Teori pelanggaran harapan Teori akomodasi komunikasi Teori perdamaian demokratik Teori kritis (hubungan internasional) Teori bilangan analitik Teori kepentingan Teori motor dalam perspektif bicara Teori satu peluru Teori atom Dalton Teori tekanan sosial Teori VSEPR Teori kedaulatan rakyat Teori Stufenbau Teori hukum Teori Hukum Murni Teori orang besar Teori kepemimpinan Teori asam–basa Brønsted–Lowry Teori komunikasi Teori gelombang Teori formula Teori asam–basa Lux–Flood Teori generasi Strauss-Howe Teori pembentukan Bumi Teori alienasi Marx Teori komputasi Teori James-Lange Teori konvergensi simbolik Teori kurikulum Teori kelas Marxisme Teori bentuk Teori konspirasi pendaratan Bulan Korespondensi anti-de Sitter/teori medan konformal Teori penggentar Teori himpunan Teori Angsa Hitam Teori rezim Teori penggunaan dan pemenuhan kepuasan Teori model Teori Adam Smith Teori Brewster Teori negosiasi wajah Teori kinerja karakteristik Teori plastisitas Teori sistem ekologi

Kembali kehalaman sebelumnya