Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Serangan Nivelle

Serangan Nivelle
Bagian dari Pertempuran blok Barat pada Perang Dunia I

Blok Barat, 1917
Tanggal16 April - 9 Mei 1917
LokasiBagian Utara Prancis
Pihak terlibat
Britania Raya Kerajaan Inggris
Prancis Prancis
Belgia Belgia
Kekaisaran Rusia Russia
Kekaisaran Jerman Kekaisaran Jerman
Korban
Prancis 180.000 terbunuh dan terluka
Prancis 118 tank
Britania Raya 160.000 terbunuh dan terluka
Rusia 5183 terbunuh
Kekaisaran Jerman 134.000 terbunuh dan terluka
Kekaisaran Jerman 29 000 tertangkap

Serangan Nivelle (1917) adalah serangan Sekutu di blok Barat pada Perang Dunia I.

Rencana Strategi

Serangan Nivelle dilaksanakan oleh Angkatan Darat Inggris dan Dominion Pertama, Ketiga dan Kelima di Arras. Lihat Pertempuran Arras(1917) dan Pertempuran Vimy Ridge.

Penyerangan di Chemin des Dames, Prancis. Lihat pertempuran Aisne (juga dikenal sebagai pertempuran Champagne III).

Pasukan Inggris dan Dominion serta pasukan Prancis menembus garis pertahanan Jerman. (Tak terjadi)

Pertempuran

Pada Desember 1916, Robert Nivelle mengambil alih dari Joseph Joffre sebagai Komandan Prancis setelah Pertempuran Verdun dan Pertempuran Somme, berpendapat bahwa serangan besar-besaran (dalam 48 jam) di garis pertahanan Jerman akan menghasilkan kemenangan Prancis. Rencana operasi diagendakan pada 16 April 1917 setelah mendapat persetujuan Perdana Menteri Prancis, meskipun ada penolakan pejabat tinggi lainnya.

Serangan Nivelle melibatkan sekitar 1,2 juta tentara dan 7.000 artileri. Fokus utama serangan adalah posisi Jerman di sepanjang sungai Aisne, di Pertempuran Aisne Kedua. Sejak Desember 1916, rencana ini terhambat oleh penundaan dan kebocoran informasi. Dan mulai dilaksanakan pada April 1917, rencana itu juga diketahui oleh tentara Jerman. Jerman pun mempersiapkan pertahanan yang kuat.

Pada 9 Mei 1917, Nivelle dipecat karena kegagalan dalam serangan ini. Prancis menderita lebih dari 187.000 korban. Serangan ini memicu pemberontakan di tentara Prancis.

Lihat pula

Referensi


Baca informasi lainnya yang berhubungan dengan : Serangan Nivelle

Serangan kegagalan layanan Serangan penabrakan Batang Serangan, Batang Serangan, Langkat Serangan Smurf Serangan pisau München Serangan Tet Serangan Doolittle Serangan kendaraan Yerusalem 2017 Serangan Umum Surakarta Serangan Teheran 2017 Serangan Kerensky Tingkat serangan Serangan Saar Serangan Nivelle Serangan Xinjiang 2008 Serangan Silesia Serangan udara di Jepang Serangan Pomerania Timur Serangan Dieppe Serangan Musim Semi Serangan Vilna Serangan Umum 1 Maret 1949 Serangan siber di Ukraina 2017 Serangan dunia maya Serangan hiu Serangan banzai Serangan Lvov–Sandomierz Serangan lintas per…

batasan di Sabah Serangan London Juni 2017 Serangan Fajar Serangan Marshall-Gilbert Serangan Paris November 2015 Batang Serangan, Langkat Serangan Brusilov Serangan Westminster 2017 Serangan ke Limbang Serangan udara Qana Serangan Kabul April 2016 Serangan Leningrad–Novgorod Serangan udara Shayrat 2017 Serangan terhadap Kabul, Mei 2017 Serangan Berlin 2016 Serangan, Denpasar Selatan, Denpasar Serangan Saint-Quentin-Fallavier Serangan Prusia Timur Serangan terhadap Kabul, Maret 2017 Serangan Sousse 2015 Serangan Ghazni Serangan ke Pelabuhan Sydney Serangan Mongol ke Palestina Serangan di Bali Serangan Pangkalan Clark Serangan Gorlice–Tarnów Serangan Universitas Bacha Khan Serangan Jakarta 2016 Serangan klub malam Istanbul 2017 Serangan sekolah Peshawar 2014 Serangan Kuil Akshardham Serangan Minya 2017 Serangan 11 September 2001 Serangan Taipei Metro 2014 Serangan Kunming 2014 Serangan Samudra Hindia Serangan Seratus Resimen Serangan Stockholm 2017 Serangan Balik Goku Serangan Seratus Hari Serangan Chhattisgarh 2013 Serangan St Nazaire Serangan Meuse-Argonne Serangan teroris Mumbai November 2008 Serangan brutal Serangan Pulau Makin Serang, Serang, Serang Serangan di Yarmouth Ser

Kembali kehalaman sebelumnya