Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Serangan Universitas Bacha Khan

Serangan Universitas Bacha Khan
Bagian dari Terorisme di Pakistan
Universitas Bacha Khan di Pakistan
Universitas Bacha Khan
Universitas Bacha Khan
Nama asliچارسدہ یونیورسٹی حملہ
LokasiCharsadda, Pakistan
Tanggal20 Januari 2016
9:30 am (UTC+05:00)
SasaranUniversitas Bacha Khan
Jenis serangan
Pembunuhan massal
SenjataSenapan serbu dan granat
Korban tewas
22
Korban luka
Puluhan
KorbanMahasiswa dan Staf akademik fakultas
PelakuTaliban (faksi Tariq geedar afridi)[1][2]
Anggota pelaku8 sampai 10 orang teroris

Pada tanggal 20 Januari 2016, beberapa pria bersenjata melepaskan tembakan di Universitas Bacha Khan (Urdu: جامعہ باچاخان) dalam serangan di Charsadda, Pakistan. Universitas tersebut terletak di Charsadda, provinsi Khyber Pakhtunkhwa. Setidaknya 22 orang tewas dan lebih dari 20 lainnya luka-luka. Lebih dari 200 mahasiswa berhasil diselamatkan dari tempat, sementara empat orang pelaku tewas. Tariq Geedar Afridi, salah satu faksi Taliban bertanggung jawab atas serangan itu, meskipun Taliban membantah dan mengutuk serangan tersebut.

Referensi

Baca informasi lainnya yang berhubungan dengan : Serangan Universitas Bacha Khan

Serangan kegagalan layanan Serangan penabrakan Batang Serangan, Batang Serangan, Langkat Serangan Smurf Serangan pisau München Serangan Tet Serangan Doolittle Serangan kendaraan Yerusalem 2017 Serangan Umum Surakarta Serangan Teheran 2017 Serangan Kerensky Tingkat serangan Serangan Saar Serangan Nivelle Serangan Xinjiang 2008 Serangan Silesia Serangan udara di Jepang Serangan Pomerania Timur Serangan Dieppe Serangan Musim Semi Serangan Vilna Serangan Umum 1 Maret 1949 Serangan siber di Ukraina 2017 Serangan dunia maya Serangan hiu Serangan banzai Serangan Lvov–Sandomierz Serangan lintas per…

batasan di Sabah Serangan London Juni 2017 Serangan Fajar Serangan Marshall-Gilbert Serangan Paris November 2015 Batang Serangan, Langkat Serangan Brusilov Serangan Westminster 2017 Serangan ke Limbang Serangan udara Qana Serangan Kabul April 2016 Serangan Leningrad–Novgorod Serangan udara Shayrat 2017 Serangan terhadap Kabul, Mei 2017 Serangan Berlin 2016 Serangan, Denpasar Selatan, Denpasar Serangan Saint-Quentin-Fallavier Serangan Prusia Timur Serangan terhadap Kabul, Maret 2017 Serangan Sousse 2015 Serangan Ghazni Serangan ke Pelabuhan Sydney Serangan Mongol ke Palestina Serangan di Bali Serangan Pangkalan Clark Serangan Gorlice–Tarnów Serangan Jakarta 2016 Serangan Universitas Bacha Khan Serangan klub malam Istanbul 2017 Serangan sekolah Peshawar 2014 Serangan Kuil Akshardham Serangan Minya 2017 Serangan 11 September 2001 Serangan Taipei Metro 2014 Serangan Kunming 2014 Serangan Samudra Hindia Serangan Seratus Resimen Serangan Stockholm 2017 Serangan Balik Goku Serangan Seratus Hari Serangan Chhattisgarh 2013 Serangan St Nazaire Serangan Meuse-Argonne Serangan teroris Mumbai November 2008 Serangan brutal Serangan Pulau Makin Serang, Serang, Serang Serangan di Yarmouth Ser

Kembali kehalaman sebelumnya