Kejuaraan U-17 Eropa UEFA
Kejuaraan U-17 Eropa UEFA merupakan sebuah kompetisi sepak bola tahunan yang diselenggarakan oleh UEFA . Kompetisi ini telah diselenggarakan sejak tahun 1982 . Dari tahun 1982 hingga tahun 2001 kejuaraan ini dimainkan oleh tim nasional U-16 .
Hasil
Juara
Negara
Juara
Peringkat kedua
Peringkat ketiga[ b]
Peringkat keempat[ b]
Semifinalis[ b]
4 Terbaik
Spanyol
9 (1986, 1988, 1991, 1997, 1999, 2001, 2007, 2008, 2017)
6 (1990, 1995, 2003, 2004, 2010, 2016)
3 (1985, 1998, 2006)
2 (1989, 2002)
1 (2019)
21
Portugal
6 (1989, 1995, 1996, 2000, 2003, 2016)
1 (1988)
1 (2004)
3 (1990, 1992, 1998)
2 (2014, 2022)
13
Belanda
4 (2011, 2012, 2018, 2019)
4 (2005, 2009, 2014, 2022)
1 (2000)
2 (2008, 2016)
11
Jerman Termasuk catatan Jerman Barat dan Jerman Timur.
4 (2023,1984, 1992, 2009)
6 (1982, 1989, 1991, 2011, 2012, 2015)
4 (1988, 1995, 1997, 1999)
4 (1985, 1986, 1988, 2006)
2 (2016, 2017)
19
Prancis
3 (2004, 2015, 2022)
4 (1996, 2001, 2002, 2008)
2 (1987, 1989)
3 (1991, 1993, 1995)
3 (2007, 2010, 2019)
15
Rusia Termasuk catatan Uni Soviet.
3 (1985, 2006, 2013)
2 (1984, 1987)
1 (1986)
1 (2015)
7
Inggris
2 (2010, 2014)
2 (2007, 2017)
2 (1984, 2002)
3 (2001, 2003, 2004)
2 (2011, 2018)
11
Turki
2 (1994, 2005)
1 (1987)
3 (2008, 2010, 2017)
6
Italia [ a]
1 (1982, 1987 )
6 (1986, 1993, 1998, 2013, 2018, 2019)
2 (1992, 2005)
1 (2009)
10
Ceko Termasuk catatan Cekoslowakia.
1 (1990)
2 (2000, 2006)
1 (1993)
1 (1999)
5
Polandia
1 (1993)
1 (1999)
1 (1990)
1 (2012)
4
Swiss
1 (2002)
1 (1997)
1 (2009)
3
Republik Irlandia
1 (1998)
1
Yunani
1 (1985)
1 (1991)
2 (1996, 2000)
4
Austria
1 (1997)
1 (2003)
1 (1994)
3
Serbia Termasuk catatan Yugoslavia.
1 (1990)
1 (1982)
1 (1984)
1 (2022)
4
Denmark
1 (1994)
1 (2011)
2
Kroasia
1 (2001)
1 (2005)
2
Israel
1 (1996)
1
Ukraina
1 (1994)
1
Finlandia
1 (1982)
1
Belgia
3 (2007, 2015, 2018)
3
Georgia
1 (2012)
1
Skotlandia
1 (2014)
1
Slowakia
1 (2013)
1
Swedia
1 (2013)
1
Total
36
37
24
24
26
147
Penghargaan Pemain Emas
Sejak edisi 2002, Pemain Penghargaan Emas diberikan kepada pemain terbaik turnamen.[ 5]
Keterangan
^ a b Pada tahun 1987, diputuskan bahwa pemain Italia Roberto Secci tidak memenuhi syarat untuk bermain dalam kompetisi tersebut, dan UEFA memutuskan bahwa gelar juara U-16 tahun itu tidak diberikan.[ 1]
^ a b c Sejak 2007, tidak diadakan pertandingan perebutan tempat ketiga.
Referensi
Lihat pula
Pranala luar
Era U-16 (1982–2001)
Edisi Kualifikasi Skuad
Era U-17 (sejak 2002)
Edisi Kualifikasi
2002
2003
2004 (Pertama , Kedua )
2005 (Awal , Elite )
2006 (Awal , Elite )
2007 (Awal , Elite )
2008 (Awal , Elite )
2009 (Awal , Elite )
2010 (Awal , Elite )
2011 (Awal , Elite )
2012 (Awal , Elite )
2013 (Awal , Elite )
2014 (Awal , Elite )
2015
2016
2017
2018
2019
2020
2021
2022
2023
2024
Skuad