Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Putri Pariwisata Papua Barat

Putri Pariwisata Papua Barat
Logo Putri Pariwisata Indonesia
PembuatJohnnie Sugiarto
Negara asal Papua Barat, Indonesia
Rilis asli
Rilis2008 –
Sekarang

Putri Pariwisata Papua Barat merupakan kontes kecantikan berskala regional yang bertujuan memilih delegasi provinsi Papua Barat pada Putri Pariwisata Indonesia. Saat ini, Papua Barat telah menjuarai kontes sebanyak 1 kali, yakni pada 2015.[1]

Pemegang titel saat ini adalah Chikita Febrilia Giovany Tanati dari Kota Sorong.[2]

Pemenang

Berikut adalah pemegang titel Putri Pariwisata Papua Barat sejak tahun 2008.

Keterangan warna
  •   sebagai Pemenang
  •   sebagai Runner-up/5 Besar
  •   sebagai finalis 10/15 Besar
Tahun Putri Pariwisata Papua Barat Kota Asal Penghargaan
2008 Marcella Rumfabe[3] Kabupaten Manokwari Papua Barat Putri Pariwisata Indonesia 2008 - Peserta
2009 Stella Jeanette Maay Kabupaten Manokwari Papua Barat Putri Pariwisata Indonesia 2009 - Peserta
  • PPI Persahabatan
  • PPI Berbusana Daerah Terbaik
2010 Jened Maryones Youwe Kota Sorong Papua Barat Putri Pariwisata Indonesia 2010 - Peserta
2012 Ellen Rachel Aragay Kota Sorong Papua Barat Putri Pariwisata Indonesia 2012 - 10 Besar
  • PPI Fotogenik
2014 Natalina Magay[4] Kota Sorong Papua Barat Putri Pariwisata Indonesia 2014 - Peserta
  • PPI Persahabatan
2015 Dikna Faradiba Maharani[1] Kabupaten Manokwari Papua Barat Putri Pariwisata Indonesia 2015 - Pemenang
  • PPI Best Evening Gown
2017 Narita Sari Kota Sorong Papua Barat Putri Pariwisata Indonesia 2017 - Peserta
2018 Leoni Dwi Agita Kabupaten Manokwari Papua Barat Putri Pariwisata Indonesia 2018 - Peserta
  • PPI Multitalented
2021 Yuni Kartika Dewa Kabupaten Manokwari Papua Barat Putri Pariwisata Indonesia 2020 - Peserta
2022 Chikita Febrilia Giovany Tanati[2] Kota Sorong Papua Barat Putri Pariwisata Indonesia 2022 - Peserta
  • Miss Eco Tourism Indonesia

Trivia

  • Papua Barat tidak mengirimkan wakilnya pada 2011, 2013, 2016, 2019, 2020, dan 2023.
  • Marcella Rumfabe (2008), sebelumnya berkompetisi pada kontes Miss Indonesia 2007, namun belum membuahkan hasil.
  • Ellen Rachel Aragay (2012), berkompetisi pada kontes Miss Indonesia 2014, dan berhasil meraih Runner-up 1, serta mendapatkan penghargaan khusus Miss Persahabatan.[5] Ellen juga mewakili Indonesia pada ajang Face of Beauty International 2018, namun belum membuahkan hasil, serta mendapatkan penghargaan khusus Best Talent.[6]
  • Dikna Faradiba Maharani (2015), mewakili Indonesia pada kontes Miss Tourism International 2016 di Putrajaya, Malaysia, dan berhasil meraih Runner-up 4, serta penghargaan khusus Miss Southeast Asia Tourism Ambassador 2016/2017, Best National Costume, Miss Glowing Glojas, Most Prolific on Social Media.[7]

Referensi

  1. ^ a b Marketeers (2015-11-28). "Perempuan Papua Barat Sabet Gelar Putri Pariwisata 2015". www.marketeers.com. Diakses tanggal 2023-01-06. 
  2. ^ a b admin (2022-09-13). "Chikita Tanati West Papua Miss of Indonesian Tourism 2022". West Papua Daily News Update (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2023-10-30. 
  3. ^ antaranews.com (2008-07-06). "Finalis Putri Pariwisata Masuk Karantina". Antara News. Diakses tanggal 2023-10-30. 
  4. ^ Okezone (2014-11-21). "Syarifah Maulidiyah Raih Mahkota Putri Pariwisata 2014 : Okezone Travel". https://travel.okezone.com/. Diakses tanggal 2023-10-30.  Hapus pranala luar di parameter |website= (bantuan)
  5. ^ "Ellen Rachel Aragay: Perempuan Papua, Jangan Malu!". m.mediaindonesia.com. Diakses tanggal 2023-10-30. 
  6. ^ "Ellen Aragay, perempuan Papua pertama di final kontes kecantikan internasional". BBC News Indonesia. Diakses tanggal 2022-10-01. 
  7. ^ Arifiani, Septiani (2017-01-02). "Raih Posisi Kelima Miss Tourism International 2016, Inilah Profil Dikna Faradiba". Solo Pos. Diakses tanggal 2023-10-30. 

Pranala Luar

Baca informasi lainnya yang berhubungan dengan : Putri Pariwisata Papua Barat

Putri (disambiguasi) Putri-putri Lot Ines Putri Putri Alice, Countess Athlone Putri K. Wardani Putri Penelope Putri Cahaya Gunung Putri, Gunung Putri, Bogor Catharina-Amalia, Putri Orange Putri Patricia Anggie Putri Putri Farin Putri duyung Putri Violla Putri Changshan Putri Irene dari Belanda Putri Leonore, Adipatni Gotland Putri Estelle, Adipatni Östergötland Putri Anne Putri Jasmine Putri Sen Yuriko, Putri Mikasa Putri Masako Takeda Anne, Putri Kerajaan Putri Alexia dari Belanda Putri Cantik Mary, Putri Kerajaan dan Countess dari Harewood Putri Pete Putri yang Terbuang (seri televisi) Put…

ri Bidadari Putri Madeleine, Adipatni Hälsingland dan Gästrikland Liga 1 Putri Putri Isnari Stasiun Gunung Putri Putri Raemawasti Putri Marino Victoria, Putri Mahkota Swedia Arsenal Putri 11–1 Bristol City Putri Putri Ayudya Putri Josephine dari Denmark Asyiela Putri Putri Kaguya Rosnita Putri Putri Helena, Adipatni Albany Putri Pingyang Putri Nabila Putri Carignano Aiko, Putri Toshi Putri Duyung (seri televisi 2001) Putri Duyung (seri televisi 2017) Persija Putri Putri Disney Putri Tanjung Kartika Putri Putri Taiping Kereta api Putri Deli Tania Putri Putri Pariwisata Indonesia 2011 Putri Impian Gunung Putri, Bogor Tika Putri Putri Isabella Gista Putri Putri Alexandra Caroline, Putri Hanover Putri Firaun (istri Salomo) Putri Duyung (disambiguasi) Putri Anne (pemeran) Anastasya Putri Liga 1 Putri 2019 SMP Putri Cahaya Michella Putri Erica Putri Putri Christina dari Belanda Nabila Putri Putri Tangguk Putri Ayu Silaen Terry Putri Putri Kusuma Wardani Louise, Putri Kerajaan dan Adipati Fife Putri Catherine Putri untuk Pangeran Putri Margaret dari Snowdon Kikuko, Putri Takamatsu Kongregasi Putri Karmel Margaret, Putri Mahkota Swedia Putri Titian Putri Mary Adelaide, Adipatni Teck Ca

Kembali kehalaman sebelumnya