Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Kuda Renggong

Helaran Kuda Renggong.

Kuda Renggong (aksara Sunda: ᮊᮥᮓ ᮦᮛᮀᮍᮀᮧ) adalah salah satu seni pertunjukan helaran yang berasal dari Kabupaten Sumedang. Kata renggong merupakan metatesis dari kata ronggeng yang berarti kamonesan (keterampilan) cara berjalan kuda yang dilatih menari dan mengikuti irama musik yang didominasi oleh kendang.[1] Kesenian ini sering dijadikan hiburan arak-arakan anak khitanan atau sunat, menerima tamu kehormatan, perayaan hari besar, dan pengisi acara dalam helaran atau festival.[2]

Dahulu, Kuda Renggong pertama kali muncul di desa Cikurubuk, Kecamatan Buah Dua, Kabupaten Sumedang dan terkenal dengan sebutan kuda igel atau kuda menari. Kesenian ini merupakan pertunjukan rakyat yang bebentuk helaran (pawai atau karnaval) yang menampilkan 1 sampai dengan 4 ekor kuda. Dalam perkembangannya, Kuda Renggong mengalami perkembangan yang cukup pesat dan tersebar ke berbagai daerah di kecamatan dan di luar Kecamatan Buah Dua dan Kabupaten Sumedang.[3]

Alat musik

Musik pengiring berkembang dari waktu ke waktu sehingga memunculkan kreasi yang berbeda-beda. Musik pengiring Kuda Renggong biasanya cukup sederhana, karena keterbatasan kemampuan alat-alat musik yang dimiliki dan berkualitas baik. Alat musik yang dipakai terdiri dari goong, trompet, genjring kemprang, kendang, bedug, ketuk, dan kecrek. Ditambah pembawa alat-alat pengeras suara seperti speaker toa, mike sederhana, dan ampli sederhana.[4] Sementara itu, musik pengiring Kuda Renggong dalam sebuah festival biasanya lebih canggih dengan penambahan bass, gitar elektrik, terompet, simbal, drum, tamtam, keyboard organ, trombon dan piston.[5]

Kostum

Kostum yang dipakai adalah kostum kuda utama dan kostum kuda pendamping. Kostum Gatotkaca yang dipakai pengantin sunat (jika acara khitanan), dan kostum untuk pengiring musik dalam helaran kuda renggong. Jika pertunjukan dilakukan pada acara khitanan, maka kostum kuda utama harus seragam dengan warna dan motif pakaian pengantin sunat. Kuda utama yang ditunggangi pengantin sunat menggunakan mahkota dan umbul-umbul dengan warna mencolok dalam rangka membedakan kuda sebagai penampil utama dan kuda yang menjadi pendamping pada saat arak-arakan kuda renggong. Kostum kuda pendamping disarankan tidak mengikuti kostum pengantin yang menungganginya, hanya saja warna yang digunakan disesuaikan dengan warna yang telah disepakati dengan keluarga yang melaksanakan hajatan. Kostum kuda renggong disediakan sendiri oleh kelompok pengiring musik.[5]

Bentuk kesenian

Kuda Renggong telah mengalami perkembangan jika dilihat dari pilihan bentuk kuda yang tegap, gagah dan kuat, asesoris kuda yang dipakai, pilihan perlengkapan musik pengiring, kostum penari, dan lain-lain. Perkembangan ini menjadi sarana agar pertunjukan semakin hari semakin meriah dengan berbagai kreasi senimannya. Kuda Renggong adalah komoditas pariwisata yang dikenal pada skala nasional maupun internasional. Dalam pertunjukannya, Kuda Renggong memiliki dua kategori bentuk sajian saat helaran disesuaikan dengan tempat pelaksanaannya.

Pertunjukan di pemukiman

Penampilan Kuda Renggong dilakukan setelah acara sunat selesai dan telah diberi doa. Pengantin sunat akan berpakaian tokoh Gatotkaca dan menggunakan bendo (topi mirip blangkon). Apabila pengantinnya perempuan akan didandani sebagai putri kerajaan atau bisa juga menggunakan pakaian dengan budaya baru seperti peri bersayap seperti dongeng negri barat akan dinaikan ke atas Kuda Renggong lalu diarak meninggalkan rumah dan berkelilingd di wilayah sekitar desa.[6]

Musik pengiring memainkan irama tembang-tembang yang dipilih dengan semangat. Tembang yang dibawakan antara lain Kembang Beureum, Kembang Gadung, Kaleked, Ole-ole Bandung, Mojang Geulis, Rayak-rayak, Jisamsu, dan lain-lain. Sepanjang melakukan helaran di jalan Kuda Renggong tidak berhenti bergerak dan menari dikelilingi sejumlah orang yang terdiri dari anak-anak, remaja di sekitar desa, bahkan orang-orang dewasa dan orang tua ikuti larut dengan irama musik yang semakin lama semakin semarak. Panas terik matahari tak menyurutkan mereka untuk terus menari dan bersorak sorai memeriahkan acara. Tak jarang juga para penonton dipersilahkan ikut menari bersama-sama secara spontan.[6]

Setelah selesai berkeliling di sekitar desa, rombongan kuda renggong kembali ke rumah orang yang hajatan, diiringi lagu Pileuleuyan (perpisahan). Lagu ini dapat dimainkan secara instrumental atau dinyanyikan. Ketika pengantin diturunkan dari atas kuda renggong, dilanjutkan dengan saweran (menabur uang logam dan beras) yang menjadi acara yang paling ditunggu oleh anak-anak di sekitar desa.[6]

Pertunjukan festival

Penampilan Kuda Renggong pada sebuah Festival akan berbeda dengan penampilan keliling yang dilakukan di pedesaan. Festival kuda renggong setiap tahunnya menunjukan peningkatan yang signifikan. Peningkatan itu dapat dilihat dari jumlah peserta yang hadir dari berbagai desa, peningkatan media pertunjukan, kualitas asesoris yang dikenakan, kualitas musik pengiring, dan lain-lain. Sebagai catatan setelah dilakukan pengamatan, peserta pertunjukan kuda renggong dalam festival biasanya sangat lengkap dengan rombongan yang datang mewakili desa atau kecamatan se-Kabupaten Sumedang dikumpulkan di jalan raya depan kantor Bupati sebagai titik keberangkatan. Kemudian dilepas secara simbolik untuk mengelilingi jalan yang ditentukan panitia. Sementara tim penilai disiapkan pada titik-titik jalan tertentu yang akan dilalui oleh rombongan kuda renggong.[6]

Dalam setiap pertunjukan selalu ditonjolkan upaya kreasi setiap rombongan. Contoh kreasi adalah penambahan jumlah kuda renggong rata-rata dua bahkan empat kuda, Ppakaian pengantin tidak lagi tokoh Wayang Gatotkaca tapi ada anak putri yang berpakaian Putri Cinderella dalam kisah dongeng Barat. Selain itu, dilakukan penambahan asesoris Kuda dengan kombinasi berbagai warna dan payet keemasan yang mengkilap, payung-payung kebesaran kerajaan, tarian pengiring yang ditata sedemikian rupa, musik pengiring lebih variatif, tidak saja mengandalkan Kendang Penca, tetapi Bajidoran, Tanjidor, dan Dangdutan. Demikian juga dengan lagu-lagu yang biasa dibawakan sering ditambahkan dengan lagu dangdut yang sedang disukai masyarakat, seperti Mimpi Buruk, Goyang Dombret, Pemuda Idaman, dan lain-lain.[6]

Makna

Makna simbolis dalam pertunjukkan kuda renggong.

  • Makna spiritual, semangat dalam melaksanakan rangkaian upacara inisiasi (pendewasaan) untuk seorang pegantin laki-laki yang disunat akan terus dikenang. Kekuatan kuda renggong yang ditampilkan akan selalu diingat dalam sanubarinya juga pemilihan kostum tokoh Gatotkaca sebagai figur pahlawan diharapkan menjadi karakter yang mengakar di hatinya.
  • Makna interaksi antara mahluk Tuhan, kesadaan dan kesediaan para pelatih atau pemilik kuda renggong dalam memperlakukan kudanya, tidak hanya seperti binatang peliharaan saja, tetapi cenderung memanjakan baik itu dari segi pemilihan makanan, perawatan, pakaian dan lain-lain.
  • Makna teatrikal, kuda renggong sering melakukan gerakan berdiri lalu di bawahnya ada juru latih yang bermain pencak silat. Tampak sangat teatrikal karena posisi kuda tampak lebih berwibawa dan mempesona. Atraksi adalah sajian yang langka, karena tidak semua kuda renggong bisa melakukannya.
  • Makna universal, kuda telah menjadi bagian dalam hidup manusia di berbagao bangsa di dunia. Bahkan kuda dianggap sebagai simbol-simbol kepahlawanan, kewibawaan, kekuatan, kejantanan, dan lain-lain.[2]

Rujukan

  1. ^ Indrawan, Angga (17 Oktober 2017). Napak Tilas Jalan Daendels. Republika Penerbit. hlm. 81. ISBN 978-602-7595-43-9. 
  2. ^ a b "Kuda Renggong-Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Provinsi Jawa Barat". www.disparbud.jabarprov.go.id. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2020-10-25. Diakses tanggal 2020-09-07. 
  3. ^ Deskripsi kesenian Jawa Barat. Kerjasama Dinas Kebudayaan & Pariwisata, Jawa Barat [dengan] Pusat Dinamika Pembangunan, Unpad. 2003. hlm. 8. ISBN 978-979-97718-0-3. 
  4. ^ "Kuda Renggong Budaya Kota Sumedang". radio.stmik-sumedang.ac.id. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2021-09-21. Diakses tanggal 2020-09-07. 
  5. ^ a b "Fungsi dan Perkembangan Seni Pertunjukan Kuda Renggong di Kabupaten Sumedang, Provinsi Jawa Barat". webcache.googleusercontent.com. Diakses tanggal 2020-09-07. 
  6. ^ a b c d e "Perkembangan Fungsi dan Pertunjukan Tradisi Kuda Renggong di Sumedang Utara". webcache.googleusercontent.com. Diakses tanggal 2020-09-16. 

Baca informasi lainnya yang berhubungan dengan : Kuda Renggong

Kuda Kuda lumping Pacuan kuda Kuda sandel Kuda Sembrani Kuda arab Kuda-Kuda Binal Kuda poni Ekor kuda Empat Penunggang Kuda Kuda Troya Parade kuda kosong Kuda clydesdale Kuda yakut Kuda Andalusia Kuda betina Diomedes Tangkur kuda Kuda Renggong Kuda przewalski Kuda laut Pecut kuda Kuda nil Kuda putih Pacuan kuda ras murni Tapak kuda (anatomi) Tapal Kuda (kawasan) Pagoda Kuda Putih (Dunhuang) Kuda nil Pablo Escobar Daya kuda Kuda laut fisher Hukum Kuda Anatomi kuda Perumpamaan kereta kuda Nebula Kepala Kuda Kereta kuda Mitsubishi Kuda Kuda Terbang Gansu Tapal kuda (disambiguasi) Kuda nil Allento…

n Penunggang Kuda dari Tjimande Kuda Sumbawa Kuda Terbang Maria Pinto Kereta api Kuda Putih Karel Kuda Konstruksi kuda-kuda Chestnut (anatomi kuda) Kuda Jawa Flu kuda Ladam Tengara kuda Domestikasi kuda Domba dan Kuda Daging kuda Lagak kuda Danau Paya Kuda Kuda gipang Rambut kuda Kuda kebiri Detasemen Kavaleri Berkuda Kuda dan Anak Manusia Kadru (kuda) Kerah kuda Poksai kuda Gandum kuda Perdagangan kuda Kuda putih (mitologi) Evolusi kuda Virus ensefalitis kuda barat Istal Kuda goyang Lintang kuda Kuda (shio) Rungkup kuda Kuda selam Kacamata kuda Susu kuda Kuda hobi (mainan) Penyakit kuda Afrika Usia lanjut pada kuda Berkuda pada Pekan Olahraga Provinsi Sulawesi Selatan 2022 Anemia infeksius kuda Pengembangbiakan kuda Trilomba kuda Paku ekor kuda Berkuda pada Pekan Olahraga Nasional 2016 Kuda laut barbour Kuda (catur) Perjalanan kuda Kuda tanpa penunggang Kuda nil kerdil Berkuda Batu Kuda Kuda liar Tunggang kuda raja Tapak Kuda, Tanjung Pura, Langkat Patung Kuda Maros Awan tapal kuda Klub Pacuan Kuda Shanghai Ruyung (warna kuda) Paya Kuda, Galang, Deli Serdang Kuda Wangi Kuda laut ekor duri Kuda dalam mitologi Tionghoa Sado (kereta kuda) Kuda laut ekor harimau Hippopotamus melitensi

Baca artikel lainnya :

Halaman ini berisi artikel tentang kota di Jawa Barat. Untuk kabupaten di Kalimantan Selatan, lihat Kabupaten Banjar. Untuk kegunaan lain, lihat Banjar (disambiguasi). Koordinat: 7°21′32″S 108°32′11″E / 7.35889°S 108.53639°E / -7.35889; 108.53639 Kota Banjar Banjar PatarumanBanjar PatromanKotaTranskripsi bahasa daerah • Aksara Sundaᮘᮔ᮪ᮏᮁDari Atas, Kiri ke kanan: Tugu di tengah alun-alun Banjar, Gerbang Selamat Datang di Kota Banjar, …

Misi Kafe BiruPoster resmiSutradara Hanny R. Saputra Produser Anneke S. Souhoka Agung Haryanto Ditulis oleh Nadia Seassi R BerdasarkanMisi Kafe Biruoleh Nadia Seassi RPemeran Michelle Ziudith Raja Giannuca SinematograferFreddy A. LinggaPenyuntingIriani IrinPerusahaanproduksiKlikFilm ProductionsDistributorKlikFilmTanggal rilis 24 Juni 2022 (2022-06-24) (Indonesia) Durasi66 menitNegara Indonesia Bahasa Indonesia Misi Kafe Biru adalah film drama roman Indonesia tahun 2022 produksi KlikFilm…

Office skyscraper in Manhattan, New York Home Insurance PlazaGeneral informationTypeOfficeLocation59 Maiden Lane, New York City, New YorkCoordinates40°42′31″N 74°00′28″W / 40.70861°N 74.00778°W / 40.70861; -74.00778Construction started1964Completed1966HeightRoof630 ft (190 m)Technical detailsFloor count44Floor area907,495 sq ft (84,309.0 m2)Lifts/elevators25Design and constructionArchitect(s)Alfred Easton PoorReferences[1][…

ПфундсPfunds Герб Координати 46°58′04″ пн. ш. 10°32′29″ сх. д.H G O Країна АвстріяАвстріяЗемля ТірольОкруг ЛандекМежує з сусідні нас. пункти Вальзот, Курон-Веноста, Наудерс ? Площа 140,4 км² і 140,53 км²[1]Висота центру 970 мВодойма ІннНаселення 2602 осіб (1 с

Wappen von Hostinné Diese Liste von Bürgermeistern der Stadt Hostinné, deutsch Arnau, teilweise aus dem historischen Stadtbuch übernommen zeigt die Schultheiße und Bürgermeister von 1396 bis 1945. Die gewählten Bürgermeister wurden hauptsächlich für ein bis zwei Jahre vom Bürgerrat gewählt. Es gab bis zu zehn Schöffen im Rat. Ein Richter gehörte zum Stadtvorstand. Obwohl mehrere Adelsfamilien im Ort wohnten, stellte nur die Bürgerschaft die Bürgermeister. Inhaltsverzeichnis 1 Rat…

Dược phẩm (còn được gọi là thuốc) là một loại chất hóa học dùng để chẩn đoán, chữa bệnh, điều trị hoặc phòng ngừa bệnh.[1][2][3] Điều trị bằng thuốc là một phần quan trọng của lĩnh vực y tế và dựa vào dược lý học để tiến bộ liên tục và dược học để quản lý thuốc một cách thích hợp. Thuốc được phân loại theo nhiều cách khác nhau. Một trong những b…

Aristolochia Aristolochia didyma Klasifikasi ilmiah Kerajaan: Plantae Divisi: Magnoliophyta (tanpa takson): Magnoliid Ordo: Piperales Famili: Aristolochiaceae Subfamili: Aristolochioideae Genus: AristolochiaL.[1] Spesies Lebih dari 500, lihat teks Sinonim Hocquartia Dum. Holostylis Duch., Ann. Sci. Nat., Bot. sér. 4, 2: 33, t. 5. 1854. Isotrema Raf. (disputed) Aristolochia adalah genus tumbuhan besar yang terdiri dari lebih dari 500 spesies. Spesies dalam genus ini menyebar di berbagai …

Cretolamna Cretalamna TaksonomiKerajaanAnimaliaFilumChordataKelasChondrichthyesOrdoLamniformesFamiliOtodontidaeGenusCretalamna Leonid Sergeevich Glikman, 1958 Spesies Cretolamna appendiculata Agassiz 1843[1] Cretolamna aschersoni Cretolamna biauriculata Wanner 1902[1] Cretolamna bryanti Cretolamna maroccana Cretolamna pachyrhiza Cretolamna lata lbs Cretolamna[2] adalah sebuah genus hiu makerel punah yang masuk keluarga Otodontidae. Hiu tersebut tunggal dari tahap Aptia da…

Creative head of a motion picture's camera and lighting decisions A camera crew sets up for scenes to be filmed on the flight deck for the motion picture Stealth with the crew of the Nimitz-class aircraft carrier USS Abraham Lincoln (CVN-72). The cinematographer or director of photography (sometimes shortened to DP or DOP) is the person responsible for the recording of a film, television production, music video or other live-action piece. The cinematographer is the chief of the camera and light …

Bagian dari seri artikel mengenaiKolonisasi Eropa di Amerika Kontak Pra-Columbus Penemuan Benua Amerika Gelombang pertama kolonisasi Kolonisasi Britania Kolonisasi Belanda Kolonisasi Denmark Kolonisasi Hospitaller Kolonisasi Italia Kolonisasi Jerman Kolonisasi Kurlandia Kolonisasi Nordik Kolonisasi Prancis Kolonisasi Portugis Kolonisasi Rusia Kolonisasi Skotlandia Kolonisasi Spanyol Kolonisasi Swedia Dekolonisasi  Portal Sejarahlbs Kolonisasi Skotlandia di Amerika meliputi usaha-usaha p…

1997 American film by James Cameron TitanicTheatrical release posterDirected byJames CameronWritten byJames CameronProduced by James Cameron Jon Landau Starring Leonardo DiCaprio Kate Winslet Billy Zane Kathy Bates Frances Fisher Bernard Hill Jonathan Hyde Danny Nucci David Warner Bill Paxton CinematographyRussell CarpenterEdited by Conrad Buff James Cameron Richard A. Harris Music byJames HornerProductioncompanies Paramount Pictures[1][2] 20th Century Fox[1][2] L…

This article is about the Atlantis computer game. For other uses, see Cops and Robbers (disambiguation). 1985 video gameCops 'n' RobbersPublisher(s)AtlantisDesigner(s)Mike DavisProgrammer(s)Mike Davis (VIC, C64)Simon Leck (Atari)[1]Platform(s)VIC-20, Acorn Electron, Atari 8-bit, BBC Micro, Commodore 64, 16, Plus/4Release1985: VIC, C641986: C16, Plus/41987: Electron, BBC1988: AtariGenre(s)MazeMode(s)Single-player Cops 'n' Robbers is a video game published by Atlantis Software in 1985 for …

1980 Philippine local election ← 1975 January 30, 1980 1988 → All 69 Gubernatorial seats and all 1,554 Mayoral seats   First party Second party Third party     Leader Ferdinand Marcos Independents Aquilino Pimentel, Jr. Party KBL Independent LABAN Leader since 1978 Percentage 24% Governors 69 4 — Governors +/– +69 +4 — Mayors 1,550 3 1 Mayors +/– +1,550 +3 +1 Politics of the Philippines Government Constitution of the Philippines Charter…

American entertainment television channel This article is about the American specialty television channel. For other uses, see Pop. Television channel PopCountryUnited StatesBroadcast areaNationwide (available in most areas)HeadquartersNew York CityProgrammingLanguage(s)EnglishPicture format 1080i (HDTV) 480i (SDTV) OwnershipOwnerParamount Media Networks (Paramount Global)ParentMTV Entertainment GroupHistoryLaunched1981; 42 years ago (1981)Former names Electronic Program Guide …

Filmi qawwali (Urdu: فلمی قوٌالی. Bengali: ফিল্মি কাওয়ালি, Hindi: फ़िल्मी क़व्वाली) is a form of qawwali music found in the Lollywood, Dhallywood, Tollywood, and Bollywood film industries.[1] It represents a distinct subgenre of film music, although it usually bears little resemblance to traditional qawwali, which is the devotional music of the Sufis. One example of filmi qawwali is the song Pardah Hai Pardah sung by Mo…

Nigerian actor This article has multiple issues. Please help improve it or discuss these issues on the talk page. (Learn how and when to remove these template messages) This article is an orphan, as no other articles link to it. Please introduce links to this page from related articles; try the Find link tool for suggestions. (March 2023) This biography of a living person needs additional citations for verification, as it includes attribution to IMDb. IMDb may not be a reliable source for biogra…

Northern Alberta Jubilee AuditoriumNorthern Alberta Jubilee AuditoriumAddress11455 87 AveEdmonton, AlbertaT6G 2T2Coordinates53°31′19″N 113°31′44″W / 53.5219°N 113.5289°W / 53.5219; -113.5289Public transit Health Sciences/Jubilee stationOwnerGovernment of AlbertaTypePerforming arts centreOpened1957TenantsEdmonton OperaWebsitewww.jubileeauditorium.com/edmonton The Northern Alberta Jubilee Auditorium is a 4-million-cubic-foot (110,000 m3) performing arts, cu…

American political activist and hacker Jeremy HammondBornJeremy Hammond (1985-01-08) January 8, 1985 (age 38)Chicago, Illinois, U.S.OccupationActivistWebsite hackthissite.org Jeremy Hammond (born January 8, 1985) is an American anarchist activist and former computer hacker from Chicago. He founded the computer security training website HackThisSite[1] in 2003.[2] He was first imprisoned over the Protest Warrior hack in 2005 and was later convicted of computer fraud in 2013 f…

Association football league in England Football leagueCheltenham Association Football LeagueFounded1900CountryEnglandDivisions3Number of teams39Level on pyramidLevels 14 to 16Feeder toGloucestershire Northern Senior LeaguePromotion toGloucestershire Northern Senior League Division TwoCurrent championsWhaddon Unite (2022–23)Websitecheltenhamleague.co.uk The Cheltenham Association Football League is a football competition based in England and has a total of three divisions. Its top division, Pre…

British auction house Christie'sChristie's in King Street, St James'sTypeSubsidiaryIndustryArt, auctionsFounded1766; 257 years ago (1766)FounderJames ChristieHeadquartersLondon, EnglandArea servedWorldwideKey peopleFrançois Pinault (owner)[1]Guillaume Cerutti (CEO)Revenue US$8.4 billion (2022)[2]ParentGroupe ArtémisWebsitechristies.com Christie's American branch at Rockefeller Center in New York Christie's is a British auction house founded in 1766 by Jam…

Kembali kehalaman sebelumnya