Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Erosi

Erosi di Amerika Serikat.
Erosi di Israel.

Erosi atau pengikisan[1] (dari bahasa Latin erosionem "menggerogoti") adalah suatu peristiwa yang terjadi secara alami oleh pengikisan padatan (endapan, tanah, batuan, dan partikel lainnya) akibat transportasi oleh angin, tanah dan material lain di bawah pengaruh gravitasi[2] atau oleh makhluk hidup semisal hewan yang membuat liang atau pertumbuhan akar tanaman yang mengakibatkan retakan tanah yang dalam hal ini disebut bioerosi.[3] Erosi tidak sama dengan pelapukan akibat cuaca, yang mana merupakan proses penghancuran mineral batuan dengan proses kimiawi maupun fisik, atau gabungan keduanya. Secara umum erosi melibatkan tiga proses yaitu pelepasan (detachment), transformasi (transformation), dan pengendapan (sedimentation).[4]

Erosi yang terjadi dapat membentuk banyak penampakan alam menarik seperti puncak gunung, lembah dan garis pantai.[2] Erosi sebenarnya merupakan proses alami yang mudah dikenali, namun di kebanyakan tempat kejadian ini diperparah oleh aktivitas manusia dalam tata guna lahan yang buruk, penggundulan hutan, kegiatan pertambangan, perkebunan dan perladangan, kegiatan konstruksi atau pembangunan yang tidak tertata dengan baik dan pembangunan jalan. Tanah yang digunakan untuk menghasilkan tanaman pertanian biasanya mengalami erosi yang jauh lebih besar dari tanah dengan vegetasi alaminya. Alih fungsi hutan menjadi ladang pertanian meningkatkan erosi, karena struktur akar tanaman hutan yang kuat mengikat tanah digantikan dengan struktur akar tanaman pertanian yang lebih lemah.

Dampak

Dampak dari erosi adalah menipisnya lapisan permukaan tanah bagian atas, yang akan menyebabkan menurunnnya kemampuan lahan (degradasi lahan).[5] Akibat lain dari erosi adalah menurunnya kemampuan tanah untuk meresapkan air (infiltrasi). Penurunan kemampuan lahan meresapkan air ke dalam lapisan tanah akan meningkatkan limpasan air permukaan yang akan mengakibatkan banjir di sungai. Selain itu butiran tanah yang terangkut oleh aliran permukaan pada akhirnya akan mengendap di sungai (sedimentasi) yang selanjutnya akibat tingginya sedimentasi akan mengakibatkan pendangkalan sungai sehingga akan memengaruhi kelancaran jalur pelayaran.[6]

Erosi dalam jumlah tertentu sebenarnya merupakan kejadian yang alami, dan baik untuk ekosistem. Misalnya, kerikil secara berkala turun ke elevasi yang lebih rendah melalui angkutan air. erosi yang berlebih, tentunya dapat menyebabkan masalah, semisal dalam hal sedimentasi, kerusakan ekosistem dan kehilangan air secara serentak.

Faktor Penyebab

Banyaknya erosi tergantung berbagai faktor yang mempengaruhinya meliputi iklim, vegetasi, karakteristik tanah, penggunaan lahan, dan topografi.[7] Faktor Iklim, termasuk besarnya dan intensitas hujan / presipitasi, rata-rata dan rentang suhu, begitu pula musim, kecepatan angin, frekuensi badai. faktor geologi termasuk tipe sedimen, tipe batuan, porositas dan permeabilitasnya, kemiringan lahan. Faktor biologis termasuk tutupan vegetasi lahan, makhluk yang tinggal di lahan tersebut dan tata guna lahan oleh manusia.

Umumnya dengan kosistem dengan vegetasi serupa, area yang sering terpapar curah hujan tinggi atau angin kencang biasanya mengalami erosi yang lebih tinggi. Faktor-faktor seperti kemiringan lereng dan jenis batuan juga memengaruhi tingkat erosi. Porositas dan permeabilitas tanah turut mempengaruhi kecepatan erosi dengan memengaruhi kemampuan tanah menyerap air. Adanya aliran air di bawah permukaan tanah dapat mengurangi erosi permukaan. Sedimen dengan kandungan lempung yang tinggi cenderung lebih rentan terhadap erosi dibandingkan dengan pasir atau silt. Pengaruh sodium dalam atmosfer juga perlu diperhitungkan terhadap tingkat erodibilitas tanah lempung.

Faktor yang paling sering berubah adalah jumlah dan jenis tutupan lahan. Di hutan yang belum tersentuh, mineral tanah terlindungi oleh lapisan humus dan organik, yang meredam dampak hujan. Lapisan-lapisan ini, bersama dengan serasah di dasar hutan, memiliki sifat poros dan mampu menyerap air dengan baik. Biasanya, hanya hujan lebat yang dapat menyebabkan limpasan permukaan tanah di hutan, terutama jika disertai angin ribut. Namun, ketika pepohonan hilang karena kebakaran atau penebangan, tingkat penyerapan air meningkat, dan erosi menjadi lebih rendah. Kebakaran yang parah bisa meningkatkan erosi secara signifikan, terutama jika diikuti oleh hujan deras. Dalam konteks konstruksi atau pembangunan jalan, penghilangan atau pemadatan lapisan sampah atau humus dapat meningkatkan kerentanan tanah terhadap erosi. Secara khusus pembangunan jalan memiliki potensi besar untuk meningkatkan tingkat erosi, karena tidak hanya menghapus tutupan lahan, tetapi juga dapat mengubah pola drainase secara signifikan. Hal ini terutama berlaku jika pembangunan jalan melibatkan pembuatan embankmen. Jalan yang memiliki banyak batu dan mampu menangkap air secepat mungkin, meniru pola drainase alami, memiliki potensi lebih rendah untuk meningkatkan erosi.

Lihat pula

Referensi

  1. ^ (Indonesia) Arti kata pengikisan dalam situs web Kamus Besar Bahasa Indonesia oleh Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia.
  2. ^ a b Putri, Arum Sutrisni (2019-12-22). Nailufar, Nibras Nada, ed. "Pengertian Erosi dan Akibatnya". Kompas.com. Diakses tanggal 2020-12-30. 
  3. ^ Society, National Geographic (2018-03-20). "erosion". National Geographic Society (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2021-01-18. 
  4. ^ "Erosion | Soils 4 Teachers". www.soils4teachers.org. Diakses tanggal 2021-01-18. 
  5. ^ Government, Queensland. "Impacts of erosion | Erosion". www.qld.gov.au (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2021-01-18. 
  6. ^ Azmeri, Azmeri (2020). Erosi, Sedimentasi, dan Pengelolaannya. Banda Aceh: Syiah Kuala University Press. hlm. 15. ISBN 9786232641006. 
  7. ^ Lihawa, Fitriyane (2017). Daerah Aliran Sungai Alo Erosi, Sedimentasi, dan Longsor. Yogyakarta: Deepublish. hlm. 47. ISBN 9786024537197. 

Baca informasi lainnya yang berhubungan dengan : Erosi

Erosi Erosi genetik Erosi (morfologi) Erosi pantai Korosi erosi

Baca artikel lainnya :

Artillery arm of the British Army Royal Regiment of ArtilleryBadge of the Royal Regiment of ArtilleryActive1716–presentAllegiance United KingdomBranch British ArmyRoleArtillerySize13 Regular regiments5 Reserve regimentsGarrison/HQLarkhill GarrisonMotto(s)Ubique Quo Fas Et Gloria Ducunt[a]ColoursThe guns are regarded as the regimental coloursMarchBritish Grenadiers / Voice Of The Guns (Quick); The Royal Artillery Slow March colloquially known as The Duchess of Kent (Slow); The…

Tunku Ismail IdrisTunku Mahkota JohorKelahiran30 Juni 1984 (umur 39)Johor Bahru, JohorWangsaDinasti Temenggong[1]Nama lengkapIdris Abdul Majid Abu Bakar Iskandar ibni Ibrahim Ismail[2][3]AyahSultan Ibrahim IsmailIbuRaja Zarith Sofia Sultan Idris ShahKarier militerJulukanTMJPengabdianMalaysiaDinas/cabang Pasukan pengawal setia negeri Johor (JMF) Angkatan Darat IndiaLama dinas2003-sekarang (active service)Pangkat Mayor Jenderal (JMF) Kapten (Angkatan Darat India)K…

Finnish long-distance runner Topi RaitanenTopi Raitanen in 2022Personal informationFull nameTopi Olli Vihtori RaitanenBorn (1996-02-07) 7 February 1996 (age 27)Tampere, FinlandEducationPerho Culinary, Tourism and Business CollegeHeight1.85 m (6 ft 1 in)[1]Weight74 kg (163 lb)SportSportAthletics and OrienteeringEvent3000 m steeplechaseClubHelsingin Kisa-Veikot Medal record Men's Athletics Representing  Finland European Championships 2022 Munich 3000…

Parken UEFA Informasi stadionPemilikParken Sport & EntertainmentOperatorParken VenuesLokasiLokasi Kopenhagen, DenmarkKonstruksiMulai pembangunan1990Dibuka9 September 1992Direnovasi2009Biaya pembuatan640 juta krona (85,3 juta €)ArsitekGert AnderssonData teknisPermukaanRumputKapasitas38.065[1]Ukuran lapangan105 x 68 m[2]PemakaiF.C. Copenhagen (Superliga Denmark) (1992-sekarang)Tim nasional sepak bola Denmark (1992-sekarang)Final Piala Winners UEFA (1994)Final Piala UEFA (2000…

Opisthiolepis Classificação científica Reino: Plantae Divisão: Magnoliophyta Classe: Magnoliopsida Ordem: Proteales Família: Proteaceae Género: Opisthiolepis Espécies Ver texto. Outros projetos Wikimedia também contêm material sobre este tema: Imagens e media no Commons Diretório no Wikispecies Commons Wikispecies Opisthiolepis é um género botânico pertencente à família Proteaceae[1]. Este artigo sobre dicotiledóneas, integrado no Projeto Plantas é um esboço. Você pode ajudar …

Дванадцять друзів Оушенаангл. Ocean's Twelve Жанр трилеркримінальнийРежисер Стівен СодербергПродюсер Джеррі ВайнтраубСценарист Джордж НолфіНа основі персонажів Джорджа Клейтона Джонсона і Джека Ґолдена РасселаУ головних ролях Джордж КлуніБред ПіттМетт ДеймонКетрін Зета-Д

سانت كاترين سانت كاترين  الثلوج تغطي مدينة سانت كاترين شتاءً تقسيم إداري البلد  مصر[1] محافظة جنوب سيناء المسؤولون محافظ جنوب سيناء لواء / خالد فوده.[2] رئيس مدينة سانت كاترين اللواء / طلعت العناني.[3] خصائص جغرافية إحداثيات 28°30′39″N 33°57′19″E / 28.5108°N 33.955…

1969 song by the BeatlesPolythene PamCover of the song's sheet musicSong by the Beatlesfrom the album Abbey Road Released26 September 1969Recorded25–30 July 1969StudioEMI, LondonGenreRockLength1:12LabelAppleSongwriter(s)Lennon–McCartneyProducer(s)George Martin Polythene Pam is a song by the English rock band the Beatles from their 1969 album Abbey Road. Written by John Lennon and credited to Lennon–McCartney, it is the fourth song of the album's climactic side-two medley. The Beatles recor…

Природно-заповідний фонд Лубенської міської ради становить 6 об'єктів ПЗФ (усі місцевого значення): 5 пам'яток природи та парк-пам'ятку садово-паркового мистецтва. Загальна площа ПЗФ — 954,55 га. Зміст 1 Об'єкти 1.1 Природні об'єкти 1.1.1 Пам'ятки природи 1.2 Штучно створені об'єкти…

Джон ТовіJohn Tovey Народження 7 березня 1885(1885-03-07) Рочестер, КентСмерть 12 січня 1971(1971-01-12) (85 років) Фуншал, МадейраКраїна  Велика БританіяПриналежність  Військово-морські сили Великої БританіїРід військ військово-морські силиОсвіта Королівський британський морський коле…

  هذه المقالة عن مملكة هولندا. لمقاطعة سابقة في هولندا، طالع هولندا (مقاطعة). لاستخدامات أخرى، طالع هولندا (توضيح).   هولندا Nederland  (هولندية) هولنداعلم هولندا هولنداشعار هولندا موقع  هولندا  (أخضر داكن)– في أوروبا  (أخضر & رمادي داكن)– in the الا

LiveJournalBahasa32 BahasaPenciptaBrad FitzpatrickSitus webLivejournal.comDiluncurkan1999 LiveJournal adalah komunitas daring global untuk jurnal pribadi, yang dibuat oleh Brad Fitzpatrick di bulan Maret tahun 1999. Dari terbentuknya pada tahun 2009, LiveJournal sampai saat ini telah menjadi situs web yang memiliki 25 juta pengguna dari seluruh dunia.[1] Seperti jaringan sosial yang lain, pengguna LiveJournal berasal dari berbagai kalangan. Hampir semua kode sumber untuk menjalankan Live…

Assembly constituency in Madhya Pradesh GunaConstituency for the Madhya Pradesh Legislative AssemblyConstituency detailsCountryIndiaRegionCentral IndiaStateMadhya PradeshDistrictGunaLS constituencyGunaReservationSCMember of Legislative Assembly16th Madhya Pradesh Legislative AssemblyIncumbent Gopilal Jatav PartyBharatiya Janata Party Guna Assembly constituency is one of the 230 Vidhan Sabha (Legislative Assembly) constituencies of Madhya Pradesh state in central India. This constituency is reser…

American contemporary visual artist (born 1985) Jojo AnavimJojo Anavim in his New York City studio, 2016.Born1985NationalityAmericanKnown forPainting, CollageNotable workDon't Post ThatMovementContemporary ArtWebsitewww.jojoanavim.com Jojo Anavim is an American contemporary visual artist. Anavim's work features a blend of pop art and street-art influences and employs a large variety of materials and techniques including collage and acrylic paints.[1] Background He was born to Persia…

Public university system in Georgia University System of GeorgiaAbbreviationUSGFormation1931Purposeeducational oversightHeadquartersAtlanta, Georgia, United StatesMembership 26 public colleges and universities, with a combined endowment of approx. $4.5 billionChancellorSonny Perdue[1]Websitewww.usg.edu UGAGTAugusta UniversityGeorgia StateGeorgia SouthernKennesaw StateWest GeorgiaValdosta StateAlbany StateClayton StateColumbus StateFort Valley StateGeorgia CollegeGeorgia Southwestern Stat…

Main article: T-72 Main battle tank T-72 Adra/Mahmiaتي -72 عدرا TypeMain battle tankPlace of originSyriaService historyIn service2014–presentUsed by SyriaWarsSyrian Civil WarProduction historyDesignerSyrian Scientific Studies and Research Center (CERS)Designed2012–13ManufacturerAdra Industrial CityProduced2014–presentNo. builtUnknown vteT-72 tank T-72M4CZ PT-91 Twardy M-84 M-84AS1 M-84D M-95 Degman TR-125 Tank EX Lion of Babylon T-72 operators and varian…

19th-century American politician and pioneer (1787–1868) For other people of similar names, see William R. Smith. William R. Smith5th Attorney General of WisconsinIn officeJanuary 7, 1856 – January 4, 1858GovernorWilliam A. BarstowArthur MacArthur Sr.Coles BashfordPreceded byGeorge Baldwin SmithSucceeded byGabriel Bouck1st Adjutant General of WisconsinIn officeMay 29, 1848 – April 1, 1851Preceded byPosition establishedSucceeded byWilliam A. BarstowMember of the Pe…

1994 greatest hits album by Marvin GayeLove Starved Heart: Rare and UnreleasedGreatest hits album by Marvin GayeReleased19941999 (Expanded)Recorded1963-1969GenreSoul, psychedelic soulLength45:33 66:15 (Expanded)LabelMotownProducerWilliam Mickey StevensonBerry GordyIvy Jo HunterJohnny BristolBrian HollandLamont DozierSmokey RobinsonClarence PaulFrank WilsonAshford & SimpsonMarvin GayeExpanded Edition Professional ratingsReview scoresSourceRatingAllmusic[1] Love Starved Heart: …

American engineer and Air Force colonel This article is an orphan, as no other articles link to it. Please introduce links to this page from related articles; try the Find link tool for suggestions. (November 2019) John L. InspruckerBorn (1956-10-07) October 7, 1956 (age 67)Cincinnati, Ohio, USAOccupationAerospace EngineerKnown forPrincipal Integration Engineer at SpaceXTitle US Air Force Reserve Officer Principal Integration Flight Engineer SpaceX John L. Insprucker (born October 7, 1…

For the other domain of the same name, see Tsushima-Fuchū Domain. Ishioka Domain(1869–1871)石岡藩Hitachi-Fuchū Domain(1602–1869)常陸府中藩Domain of Japan1602–1871CapitalFuchū jin'ya [ja]History • TypeDaimyō Historical eraEdo period• Established 1602• Disestablished 1871 Preceded by Succeeded by Hitachi Province Ishioka Prefecture Today part ofIbaraki Prefecture Hitachi-Fuchū Domain (常陸府中藩, Hitachi-Fuchū han) was a feudal domain…

Kembali kehalaman sebelumnya