Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Ahli gizi

Annie Barbara Clark Callow dan E.H. Callow (Dietitian)

Ahli gizi atau dietitian adalah seorang profesional medis yang mengkhususkan diri dalam dietetika, yaitu studi tentang gizi dan penggunaan diet khusus untuk mencegah dan mengobati penyakit. Menurut Keputusan Menteri Kesehatn Republik Indonesia Nomor 374/MENKES/SK/III/2007, dikatakan bahwa ahli gizi adalah seseorang yang telah mengikuti dan menyelesaikan pendidikan akademik dalam bidang gizi sesuai aturan yang berlaku, mempunyai tugas, tanggung jawab dan wewenang secara penuh untuk melakukan kegiatan funsional dalam bidang pelayanan gizi, makanan dan dietetik baik di masyarakat, individu atau rumah sakit.[1]

Ahli gizi dapat berperan sebagai pemilik, konsultan ataupun sebagai karyawan usaha jasa boga.[2] Sebagai karyawan usaha jasa boga, seorang ahli gizi mempunyai kemampuan untuk menjadi pengelola dari kegiatan harian usaha jasa boga, seperti di bidang perencanaan, pengadaan, pruduksi, distribusi ataupun dibidang pengawasan mutu.[2] Selain itu, ahli gizi juga berperan dalam memberi konsultasi dan penyuluhan tentang pola makan yang baik dalam rangka mencegah ataupun dalam proses penyembuhan penyakit–penyakit degeneratif.[2] Ahli gizi dapat pula bekerja di rumah sakit sebagai dietisien.[2] Ahli gizi juga dapat bekerja di bidang kewartawanan pangan dan gizi dimana mereka dapat mempublikasikan artikel ilmiah maupun tips mengenai gizi yang baik.[2] Pengalaman, pengetahuan, dan ketrampilan lulusan Akademi Gizi akan mampu memberikan penerangan kepada calon konsumen mengenai suplemen.[2] Disamping itu, banyak sektor swasta dan Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) yang menyelenggarakan program gizi selaras dengan program yang diluncurkan oleh Departemen Kesehatan.[2] Pengetahuan dan keterampilan ahli gizi sangat dicari untuk mengoperasikan program tersebut, baik sebagai pencari/pengolah data, konsultan/penyuluh ataupun tenaga pelaksana.[2]

Rujukan

  1. ^ "Keputusan Menteri Kesehatn Republik Indonesia Nomor 374/MENKES/SK/III/2007" (PDF). Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 2014-08-01. Diakses tanggal May 17 2014. 
  2. ^ a b c d e f g h "Pedoman Bagi Ahli Gizi dalam Mencari dan Memilih Lahan Kerja" (PDF). Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 2012-12-02. Diakses tanggal May 17 2014. 


Baca informasi lainnya yang berhubungan dengan : Ahli gizi

Pakar Majelis Para Ahli Ahli Madya Ahli waris tetap Ahli Muda Ahli Kitab Ahli gizi Ahli Alkimia Menemukan Fosforus Ahli Taurat Nube: Guru Ahli Roh Shabab Al-Ahli Dubai FC Staf Ahli Panglima Tentara Nasional Indonesia Al-Ahli Jeddah (basket) Daftar episode Nube: Guru Ahli Roh Koordinator Staf Ahli Kepala Staf Angkatan Darat Yesus mengecam orang Farisi Daftar ahli teori politik Otto Warburg (ahli botani) Daftar bab Nube: Guru Ahli Roh Ahli waris Daftar ahli Mesir Kuno Ahli waris sementara Ahli bahasa Persatuan Ahli Gambar Indonesia Ahli Fiqir Ahli Peneliti Utama Ahli bedah Saksi ahli Ahli Pratam…

a Daftar ahli ekonomi Staf Ahli Kapolri Pustakawan Ahli Utama Ahli kalam John Hunter (ahli bedah) Manajemen keahlian Daftar ahli biologi Daftar ahli geografi Ikatan Ahli Arkeologi Malaysia Ahli meteorologi Ahli-pejabat William Jones (ahli bahasa) Ikatan Ahli Arkeologi Indonesia Ahli ilmu saraf Ahli daya ingat Daftar ahli serangga Keith Campbell (ahli biologi) Daftar ahli waris takhta Daftar karakter Nube: Guru Ahli Roh Himpunan Ahli Geofisika Indonesia Rap untuk Rakyat Perumpamaan Ahli Taurat Rumah Sakit Al-Ahli Arab Gaius (ahli hukum) Al Ahli Saudi FC Ahli Patologi Veteriner Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI) Robert Atkins (ahli gizi) Biologiwan Malcolm Ross (ahli bahasa) Staf Ahli Kepala Staf Angkatan Udara Staf Ahli Kepala Staf Angkatan Laut Ledakan Rumah Sakit Al-Ahli Arab Ahli optik Ahli bedah-cukur Ahli Hadis Johannes Schmidt (ahli bahasa) Daftar asterisme di Tanduk Michael Grant (ahli klasika) Daftar asterisme di Kaki Organisasi Internasional Ahli Kenisah Budiman Roger Powell (ahli jilid) Vladimir Georgiev (ahli bahasa) Staf Ahli Menko Polhukam Bidang Kedaulatan Wilayah dan Kemaritiman William Hung (ahli sinologi) Wilhelm Schmidt (ahli bahasa) Politeknik Ahli Usaha Perikan

Kembali kehalaman sebelumnya