Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Richard III dari Inggris

Richard III
Raja Inggris
Berkuasa26 Juni 1483 – 22 Agustus 1485
Penobatan6 Juli 1483
PendahuluEdward V
PenerusHenry VII
Informasi pribadi
Pemakaman
Greyfriars (Franciscan Friary), Leicester[1]
WangsaWangsa York
AyahRichard Plantagenet, Adipati York
IbuCecily Neville
PasanganAnne Neville
AnakEdward dari Middleham, Pangeran Wales

Richard III (2 Oktober 1452 – 22 Agustus 1485) adalah Raja Inggris yang berkuasa selama dua tahun, dari tahun 1483 sampai kematiannya pada tahun 1485 saat Pertempuran Bosworth. Dia adalah raja terakhir dari Wangsa York dan terakhir dari Wangsa Plantagenet. Kekalahannya pada Pertempuran Bosworth merupakan perang penentu dari Pertempuran Mawar dan kadang dianggap sebagai akhir dari abad pertengahan di Inggris.

Biografi

Lambang pemerintahan Raja Richard III.

Richard adalah anak bungsu dari Richard, Adipati York. Dia memiliki tiga saudara tua, yakni Edward, Edmund dan George. Ayah dan saudara keduanya, Edmund, tewas dalam pertempuran selama Perang Mawar. Saudara tertuanya, Edward, adalah prajurit yang sangat baik dan berhasil memenangkan tahta Inggris dalam pertempuran melawan raja yang sedang berkuasa, Raja Henry VI. Edward kemudian menjadi Raja Edward IV dari Inggris dan kedua saudaranya, George dan Richard, menjadi orang yang sangat kuat.

Richard menikahi Anne Neville, yang pernah menjadi teman keluarga ayahnya. Richard dan Anne telah saling kenal sejak mereka anak-anak, tetapi Anne telah dibawa ke Prancis, tempat ia menikah dengan Pangeran Wales, putra dari Henry VI dari Inggris. Ketika Pangeran Wales terbunuh dalam pertempuran, Anne menjadi janda dan segera menikah dengan Richard, meskipun telah menjadi musuh suaminya. Richard dan Anne tinggal di Kastil Middleham di bagian utara Inggris. Mereka memiliki satu anak yang bernama Edward. Richard sering bertengkar dengan saudaranya, George, yang menikah dengan Isabel, adik dari Anne. George adalah pembuat masalah dan ia membuat saudaranya, Raja Edward, sangat marah dan memasukkannya ke dalam penjara, tempat dimana ia meninggal.

Raja Edward menikah dengan seorang wanita bernama Elizabeth Woodville, yang memiliki keluarga besar. Dengan segera keluarganya menjadi sangat kaya dan mengambil semua posisi yang kuat di negara ini. Edward dan Elizabeth memiliki beberapa anak, termasuk dua anak laki-laki yang bernama Edward dan Richard.

Ketika Raja Edward meninggal, putra sulungnya, Edward V seharusnya menjadi raja berikutnya, tetapi ia masih terlalu kecil. Richard telah diminta oleh raja untuk mengawasi dua anaknya tersebut. Richard khawatir sang raja muda yang baru ini tidak akan mampu memerintah negara dengan benar. Ia juga khawatir bila keluarga Woodville akan segera memberitahu raja apa yang harus dilakukan dan memerintah negaranya sendiri.

Richard pun mengambil tahta dari keponakannya tersebut, lalu Edward dan saudaranya dikirim ke Menara London. Kemungkinan mereka berdua dibunuh. Pada saat itu, banyak orang yang percaya bahwa Raja Richard telah menyuruh mereka untuk dibunuh, tetapi tidak ada yang benar-benar yakin apa yang terjadi pada mereka.

Telah ada banyak diskusi selama bertahun-tahun, apakah Richard III adalah raja yang baik atau raja yang buruk. Selama masa pemerintahannya yang hanya berlangsung dua tahun, dia sangat populer di bagian negara, khususnya di utara Inggris (tempat ia dilahirkan). Namun, ada cukup banyak orang yang membencinya untuk memastikan bahwa musuh-musuhnya mampu mengembangkan tentara yang besar untuknya dan mengalahkannya dalam pertempuran.

Kematian

Richard tewas pada Pertempuran Bosworth pada tahun 1485. Dia adalah raja Inggris terakhir yang mati dalam pertempuran. Henry Tudor menggantikan posisinya sebagai raja. Penyair asal Wales, Guto'r Glyn memuji Sir Rhyes ap Thomas (anggota Wales dari pasukan Henry yang dikatakan telah melakukan serangan fatal terhadap Richard) atas kematian Richard.[2] Setelah kematiannya, tubuh Richard ditelanjangi dan di bawa ke Leicester[3][4] di mana ia dipajang di depan umum. Penulis anonim puisi Ballad of Bosworth Field mengatakan bahwa "di Newarke diletakkan dia, bahwa banyak orang yang memandangnya" —hampir bisa dipastikan bahwa Perguruan Tinggi Gerja Church of the Annunciation of Our Lady of the Newarke[5] tubuh Richard dipajang di sana; Perguruan Tinggi Gereja ini merupakan yayasan dari orang Leicester di pinggiran kota tersebut pada Abad Pertengahan.[6] Menurut penulis sejarah Polydore Vergil, Henry VII "tinggal selama dua hari" di Liecester sebelum berangkat ke London, dan pada tanggal yang sama dengan kepergian Henry —25 Agustus 1485—jasad Richard dimakamkan "di biara biarawan Franciscan di Leicester" dengan "tidak ada upacara pemakaman".[7] Pastor Warwickshire dan sejarawan John Rous, yang menulis antara tahun 1486 dan 1491, mencatat bahwa Richard telah dimakamkan "dalam paduan suara Friars Minor di Leicester".[7] Meskipun kemudian para penulis menganggap penguburan Richard di tempat lain, kisah Vergil dan Rous dilihat dari penyelidik modern adalah yang paling kredibel.[8]

Penemuan jenazah

Kerangka Richard yang ditemukan pada Agustus 2012.

Jenazah berupa kerangka manusia yang diduga Richard III ditemukan di Greyfiars, Leicester pada Agustus 2012. Lalu jenazah diangkat oleh sebuah tim yang dipimpin oleh Layanan Arkeologi Universitas Leicester (University of Leicester Archaeological Services - ULAS).

Analisis ilmiah menunjukkan bahwa kerangka manusia itu mungkin dibunuh menggunakan senjata bilah besar yang memotong bagian belakang tengkorak atau tusukan pedang yang menembus otaknya.

Berdasarkan temuan tersebut dan bukti sejarah, ilmiah, dan arkeologis lainnya, Universitas Leicester secara resmi mengumumkan pada bulan Februari 2013 bahwa kerangka manusia tersebut positif milik Richard III[9]

Referensi

  1. ^ Richard was originally buried in the Church of the Greyfriars, but his body was disinterred and lost during the Dissolution of the Monasteries – its current location is unknown
  2. ^ Rees (2008), hlm. 212.
  3. ^ Hipshon (2009), hlm. 25.
  4. ^ Rhodes (1997), hlm. 45.
  5. ^ "The Newarke and the Church of the Annunciation". University of Leicester. Diakses tanggal 27 March 2015. 
  6. ^ Morris & Buckley, hlm. 22.
  7. ^ a b Carson, Ashdown-Hill, Johnson, Johnson & Langley, hlm. 8.
  8. ^ Carson, Ashdown-Hill, Johnson, Johnson & Langley, hlm. 19.
  9. ^ "Richard III dig: DNA confirms bones are king's". BBC. 4 February 2013. 

Pranala luar

Richard III dari Inggris
Cabang kadet Wangsa Plantagenet
Lahir: 2 Oktober 1452 Meninggal: 22 Agustus 1485
Gelar kebangsawanan
Didahului oleh:
Edward V
Raja Inggris
Penguasa Irlandia

1483–1485
Diteruskan oleh:
Henry VII
Ciptaan baru Adipati Gloucester
ke-3
1461–1483
Bergabung dengan mahkota

Baca informasi lainnya yang berhubungan dengan : Richard III dari Inggris

Little Richard (album) Little Richard Richard I dari Inggris Richard Stallman Richard Wych Richard dari Bourgogne Richard Hammond Richard Feynman Richard III dari Inggris Richard Starzak Richard Meier Richard Rain Richard II dari Normandy Richard Rodgers Here's Little Richard Richard Kruspe Richard A. Proctor Richard Williams Richard Dysart Richard Dyer Richard Baxter Joe Richard Richard Oh Richard Todd Richard Wright Richard Cohen Richard Russell Jr. Richard Haydn Richard Evelyn Byrd Richard d'Étampes Richard Kyle Richard Branson Richard Thorpe Richard II dari Inggris Richard Dix Richard Ste…

ele Richard Grenell Richard Tauber Richard Brooks Richard Jenkins Richard Overy Richard Edlund Richard Corliss Richard Ivander Richard Ng Richard Farnsworth Richard Wagner Richard Pearce Cliff Richard The Fabulous Little Richard Richard Kind Richard Taylor Richard Gasquet Richard Lugar Sir Richard Owen Richard dari York Richard Childress Richard Bandler Richard Sam Bera Richard Carlile Richard Dawkins Richard FitzRalph Richard Stearman Richard Kiel Richard Goldschmidt Richard Smalley Richard Christian Franklin Muttler Richard Madden Richard Eder Richard Soumah Richard Matheson Richard Kiley Arena Maurice Richard Richard Crasta Richard Holbrooke Richard Cordray Richard Spruce Richard Porson Richard Mentor Johnson Richard Dunne Richard Gombrich Richard d'Acerra Richard Baneham Richard Marx Richard Rogers Richard Bach Richard Windbichler Richard Taruli Horja Tampubolon Richard Gott Timothy Richard Richard R. Schrock Richard Thompson Richard Roxburgh Richard Harris Richard Kingson Richard Schiff Richard Estigarribia Richard Arkwright Richard Strauss Richard I dari Normandy Richard Kevin Richard "Skeets" Gallagher Richard Simmons Richard Gere Richard Sorge Richard Dempsey Richard O'Brie

Baca artikel lainnya :

الاتحاد الإفريقي لكرة القدم (بالفرنسية: Confédération Africaine de Football)‏(بالإنجليزية: Confederation of African Football)‏الإتحاد الأفريقي لكرة القدم  الاتحاد الإفريقي لكرة القدم‌ الخريطة الاختصار CAF البلد مصر  المقر الرئيسي القاهرة، مصر تاريخ التأسيس 8 فبراير 1957 (1957-02-08) (66 سنة) مكان التأسيس

English choral conductor and organist (born 1980) Daniel Hyde (born 1980) is a choral conductor and organist.[1] In 2019 he became Director of Music for the Choir of King's College, Cambridge, having previously served as organist and Director of Music at Saint Thomas Church in New York.[2][3] Early life and education Hyde sang as a chorister in the choir of Durham Cathedral, attending the Chorister School from the age of 7.[2] When his voice broke a year before he…

دفة التوجيه بمؤخرة سفينة فرعونية مصورة بأحد المعابد 1422-1411 ق.م الدفة أو سُكَّان[1] أو خَدْف[2] (بالإنجليزية: Rudder)‏ هي أداة تستخدم لإدارة السفن والمراكب والغواصات والطوافات أو أي وسيلة نقل أخرى تتحرك خلال الموائع كالماء والهواء.[3][4][5] بالطائرات الدفة تستخدم …

Wappen der Familie nach dem Scheiblerschen Wappenbuch Wappen nach Siebmacher Die Familie von Wernau ist ein altes schwäbisches Adelsgeschlecht. Inhaltsverzeichnis 1 Geschichte 2 Wappen 3 Persönlichkeiten 4 Literatur 5 Einzelnachweise 6 Weblinks Geschichte Die Familie von Wernau ist ein schwäbisches Adelsgeschlecht (siehe auch Liste schwäbischer Adelsgeschlechter). Namensgebender Stammsitz ist die ehemalige Burg Wernau in dem Weiler Wernau, heute Ortsteil von Erbach. Die Stadt Wernau im Landk…

Japanese manga series Go! Go! AckmanCover of Akira Toriyama's Manga Theater Vol. 3, featuring Ackman and Gordonゴーゴーアックマン(Gō Gō Akkuman) MangaWritten byAkira ToriyamaPublished byShueishaEnglish publisherNA: Viz MediaMagazineV JumpDemographicShōnenOriginal runJuly 7, 1993 – October 1994 Anime filmDirected byTakahiro ImamuraProduced byKozo MorishitaWritten byTakao KoyamaStudioToei AnimationReleasedJuly 28, 1994Runtime15 minutes Further information Gam…

Священний Кау (англ. Sacred Chao), символ дискордіанізму Дискордіанізм — пародія на релігію чи релігія, що маскується під пародію. На відміну від традиційних релігій, що проповідують гармонію, дискордіанізм обожнює хаос. Головним божеством дискордіанізму є Ерида (давньоримс…

Gabor Shoes AG Logo Rechtsform AG Gründung 1949 Sitz Rosenheim, Deutschland Leitung Achim Gabor, Vorstandsvorsitzender Dieter Schenk, Aufsichtsratsvorsitzender Mitarbeiterzahl 3.500 (31. Dezember 2017) Umsatz 400 Mio. Euro (2017) Website www.gabor.de Die Gabor Shoes AG ist ein Hersteller von Schuhen, der seinen Stammsitz in Rosenheim hat. Die Aktiengesellschaft befindet sich in Familienbesitz. Inhaltsverzeichnis 1 Geschichte 2 Konzernstruktur 3 Produkte 4 Weblinks 5 Einzelnachweise Geschichte D…

Senán mac Geircinn (fl. abad keenam) merupakan santo Munster terkemuka dalam tradisi Irlandia, dia adalah pendiri (Inis Cathaigh, Iniscathy) dan pelindung Corco Baiscinn dan Uí Fhidgeinte.[1] Dia terdaftar di antara 12 Rasul Irlandia.[2] Referensi ^ Johnston, Munster, saints of (act. c.450–c.700). ^ Gratton-Flood, W.H. (March 1, 1907), The Twelve Apostles of Erin, The Catholic Encyclopedia, New York: Robert Appleton Company, I, diakses tanggal 2008-02-09  Daftar pustaka …

Astrophysical research institute The Nordic Optical Telescope at the Roque de los Muchachos Observatory on the island of La Palma The English scientist Stephen Hawking was appointed Honorary Professor of the Instituto de Astrofísica de Canarias in 2016. The Instituto de Astrofísica de Canarias (IAC) is an astrophysical research institute located in the Canary Islands, Spain. It was founded in 1975 at the University of La Laguna.[1] It operates two astronomical observatories in the Cana…

У Вікіпедії є статті про інші населені пункти з такою назвою: Павленки. село Павленки Країна  Україна Область Полтавська область Район Лубенський район Громада Хорольська міська громада Облікова картка картка  Основні дані Населення 20 Поштовий індекс 37862 Телефонний …

Châtel-Saint-Germain Châtel-Saint-Germain (Frankreich) Staat Frankreich Region Grand Est Département (Nr.) Moselle (57) Arrondissement Metz Kanton Les Coteaux de Moselle Gemeindeverband Metz Métropole Koordinaten 49° 7′ N, 6° 5′ O49.1236111111116.0794444444444Koordinaten: 49° 7′ N, 6° 5′ O Höhe 176–355 m Fläche 12,88 km² Einwohner 1.913 (1. Januar 2020) Bevölkerungsdichte 149 Einw./km² Postleitzahl 57160 INSEE-Code 571…

Species of bird Ochraceous pewee Conservation status Least Concern (IUCN 3.1)[1] Scientific classification Domain: Eukaryota Kingdom: Animalia Phylum: Chordata Class: Aves Order: Passeriformes Family: Tyrannidae Genus: Contopus Species: C. ochraceus Binomial name Contopus ochraceusSclater, PL & Salvin, 1869 The ochraceous pewee (Contopus ochraceus) is a species of bird in the family Tyrannidae. It is found in Costa Rica and western Panama. Its natural habitat is subtropical…

Personajes de la Commedia dell'arte: Arlequín, Pantalone y Dottore. La historia del teatro estudia la evolución del arte dramático a través del tiempo. El concepto del teatro es muy amplio: cualquier persona o grupo de personas que desarrolla un espectáculo en un tiempo y espacio determinado forman un espectáculo teatral. El teatro tiene una base literaria, un guion o argumento escrito por un dramaturgo. Pero ese texto dramático requiere una puesta en acción, para la cual es imprescindib…

Fire-related air pollution issue Southeast Asian haze seriesHaze in Borneo, 2019 History 1990s 1997 Southeast Asian haze 1997 Indonesian forest fires 2000s 2005 Malaysian haze 2006 Southeast Asian haze 2009 Southeast Asian haze 2010s 2010 Southeast Asian haze 2013 Southeast Asian haze 2015 Southeast Asian haze 2016 Malaysian haze 2016 Southeast Asian haze 2017 Southeast Asian haze 2019 Southeast Asian haze Key topics Chemical equator Deforestation in Borneo in Indonesia Mega Rice Project Peat sw…

American science-fiction writer For other people with similar names, see Rebecca Chambers (disambiguation). Becky ChambersBornRebecca Marie Chambers (1985-05-03) May 3, 1985 (age 38)Los Angeles County, California, U.S.OccupationScience fiction writerGenreSolarpunk, hopepunkNotable awards2019 Hugo Award for Best Series2022 Hugo Award for Best NovellaWebsitewww.otherscribbles.com Becky Chambers (born 3 May 1985)[1] is an American science fiction writer. She is the author of the Hugo A…

Анрі Хагуш Анрі Хагуш Особисті дані Повне ім'я Хагуш Анрі Єнверович Народження 23 вересня 1986(1986-09-23) (37 років)   Гагра, СРСР Зріст 180 см Вага 77 кг Громадянство  Росія Позиція захисник Інформація про клуб Поточний клуб завершив кар'єру Юнацькі клуби «Спартак» (Москва) …

Coordenadas: 35° N 71° E Este artigo carece de caixa informativa ou a usada não é a mais adequada. Foi sugerido que esta caixa fosse inserida.Foram assinalados vários problemas nesta página ou se(c)ção: Texto necessita de revisão, devido a inconsistências e/ou dados de confiabilidade duvidosa. Hipsometria do Indocuche Vista de satélite Indocuche,[1][2] Hinducuxe,[3][4] Hindu Kush, Hindū Kūsh ou Hindukush (em persa: هندوکش; em hindi: हिन्दु कुश; Assassina de H…

Legislative body of Benin National Assembly Assemblée nationale9th National AssemblyTypeTypeUnicameral HousesNational AssemblyHistoryFounded1959[1]LeadershipPresidentLouis Vlavonou, Progressive Union for Renewal since 18 May 2019 StructureSeats109 membersPolitical groupsMajority (81)   Progressive Union for Renewal (53)   Republican Bloc (28) Opposition (28)   The Democrats (28) Length of term4 years[2]ElectionsVoting systemParty-list proportion…

Volkswagen BrasíliaInformasiProdusenVolkswagenJuga disebutVolkswagen IgalaMasa produksi1973–1982PerancangMarcio PiancastelliBodi & rangkaKelasMobil ekonomiMobil terkaitVolkswagen BeetlePenyalur dayaMesin1.600 ccDimensiPanjang401 meter (15.787,4 in)Berat kosong890 kg (1.960 pon) Volkswagen Brasilia adalah mobil kompak yang diproduksi di Brasil tahun 1973 sampai 1982. Brasilia (diambil dari nama ibu kota Brasil) terlihat seperti Volkswagen 412 Variant dengan ukuran …

Killing of a U.S. policeman, 1998 Murder of Kyle DinkhellerDashcam footage from Dinkheller's cruiser moments before the shootoutDateJanuary 12, 1998 (1998-01-12)LocationWhipple Crossing RoadLaurens County, Georgia, U.S.Coordinates32°31′03″N 83°04′42″W / 32.517443°N 83.078321°W / 32.517443; -83.078321ParticipantsKyle W. Dinkheller, Andrew H. BrannanOutcomeAndrew H. Brannan injured, Kyle W. Dinkheller deadSuspectsAndrew H. BrannanChargesMurderVerd…

Kembali kehalaman sebelumnya