Liga 3 2021–2022 adalah edisi kelima dari musim Liga 3 di bawah nama saat ini setelah dibatalkannya musim 2020 dikarenakan Covid-19, dan edisi keenam di bawah struktur liga saat ini.[2]
Diselenggarakan oleh Asosiasi Provinsi PSSI untuk putaran provinsi dan PSSI pusat untuk putaran nasional. Pada musim 2021, liga 3 tidak melewati tahapan putaran regional dikarenakan Covid-19, sehingga tim yang lolos dari putaran provinsi akan langsung lolos ke putaran nasional.
Tim yang lolos babak 8 besar Liga 3 berhak promosi ke Liga 2 2022. Persijap Jepara merupakan juara di musim sebelumnya.
Tim-tim berikut telah berganti divisi sejak musim 2019.[3] [4]
Degradasi dari Liga 2 2019
Promosi Ke Liga 2 2020
Berikut beberapa aturan pada musim 2021:[5]
Catatan:
Total 64 tim dari putaran provinsi akan berkompetisi di putaran nasional.
Babak 64 besar, tim-tim yang lolos akan dibagi menjadi 16 grup yang masing-masing terdiri dari 4 klub. Setiap grup akan memainkan turnamen setengah kompetisi berbasis kandang. Peringkat pertama dan kedua masing-masing grup maju ke babak 32 besar.
Persikota v Persikasi
Perseman v Galacticos Bireuen
Persikasi v Perseman
Galacticos Bireuen v Persikota
Persikota v Perseman
Galacticos Bireuen v Persikasi
Belitong v Persida
Perslobar v Panipi Raya
Persida v Perslobar
Panipi Raya v Belitong
Belitong v Perslobar
Panipi Raya v Persida
Persikab v Karo United
757 Kepri Jaya v ASIOP
Karo United v 757 Kepri Jaya
ASIOP v Persikab
Persikab v 757 Kepri Jaya
ASIOP v Karo United
Persikutim v Putra Delta Sidoarjo
Benteng HB v Gasliko
Putra Delta Sidoarjo v Benteng HB
Gasliko v Persikutim
Gasliko v Putra Delta Sidoarjo
Persikutim v Benteng HB
PSGC v Batulicin Putra 69
Persipal v Gabsis
Pertandingan antara Persipal Palu melawan Gabsis Sambas resmi ditunda dikarenakan 17 pemain Persipal Palu dinyatakan positif Covid-19.
Batulicin Putra 69 v Persipal
Gabsis v PSGC
Pertandingan antara Persipal Palu melawan Gabsis Sambas yang sebelumnya ditunda karena Covid-19 dilaksanakan kembali pada tanggal 11 Februari 2022 di Stadion Galuh, Kabupaten Ciamis.
Gabsis v Batulicin Putra 69
PSGC v Persipal
Mataram Utama v Citeureup Raya
PS Sandeq v Persisam United
Citeureup Raya v PS Sandeq
Persisam United v Mataram Utama
Mataram Utama v PS Sandeq
Persisam United v Citeureup Raya
Persipa v UMS 1905
Gasko v PS Bangka Setara
UMS 1905 v Gasko
PS Bangka Setara v Persipa
Persipa v Gasko
PS Bangka Setara v UMS 1905
PS Palembang v Persak
PSKB v PS Jembrana
Persak v PSKB
PS Jembrana v PS Palembang
PS Jembrana v Persak
PS Palembang v PSKB
Gresik United v Alesha
Persemar v Perseden
Alesha v Persemar
Perseden v Gresik United
Pertandingan antara Gresik United melawan Perseden Denpasar resmi ditunda dikarenakan sebagian besar pemain Perseden Denpasar dan ofisialnya terpapar Covid-19.
Laga grup I antara Perseden Denpasar melawan Gresik United yang sempat ditunda pada tanggal 9 Februari dilaksanakan kembali pada tanggal 11 Februari 2022.
Gresik United v Persemar
Perseden v Alesha
PS Siak v PCB Persipasi
AD Sport v Sleman United
PCB Persipasi v AD Sport
Sleman United v PS Siak
PS Siak v AD Sport
Sleman United v PCB Persipasi
Deltras v Tornado Pekanbaru
Persmin v Jambi United
Tornado Pekanbaru v Persmin
Jambi United v Deltras
Deltras v Persmin
Jambi United v Tornado Pekanbaru
Persidago v PSLS
Gasma v PS Bima Sakti
PSLS v Gasma
PS Bima Sakti v Persidago
Persidago v Gasma
PS Bima Sakti v PSLS
Persedikab v YOB Belawan
Persihalsel v Bandung United
Pertandingan antara Persihalsel Halmahera Selatan melawan Bandung United FC resmi dihentikan pada menit 62 dikarenakan hujan deras dan lapangan yang tergenang air di Stadion Brawijaya, Kabupaten Kediri dan akan dilanjutkan kembali pada tanggal 7 Februari 2022.
Pertandingan ini merupakan lanjutan pada pertandingan sebelumnya antara Persihalsel Halmahera Selatan melawan Bandung United FC yang sempat dihentikan karena hujan deras yang mengakibatkan lapangan tergenang air dan dilanjutkan selama 38 menit waktu normal.
YOB Belawan v Persihalsel
Bandung United v Persedikab
Persedikab v Persihalsel
Bandung United v YOB Belawan
PSBL v Persewangi
Toli v Persebi
Persewangi v Toli
Persebi v PSBL
PSBL v Toli
Persebi v Persewangi
NZR Sumbersari v Serpong City
Batavia v Farmel
Serpong City v Batavia
Karena alasan kesehatan, pertandingan antara Serpong City FC melawan Batavia FC resmi ditunda.
Farmel v NZR Sumbersari
Laga grup O antara Serpong City FC melawan Batavia FC yang sempat ditunda pada tanggal 9 Februari dilaksanakan kembali pada 13 Februari 2022 di Stadion Paskhas, Kota Malang.
Farmel v Serpong City
NZR Sumbersari v Batavia
Maluku v Persinga
PSDS v Persigubin
Persinga v PSDS
Pertandingan antara Persinga Ngawi melawan PSDS Deli Serdang resmi ditunda.
Persigubin v Maluku
Pertandingan antara Persigubin Pegunungan Bintang melawan Maluku FC resmi ditunda.
Laga grup P antara Persinga Ngawi melawan PSDS Deli Serdang yang sempat ditunda pada tanggal 10 Februari dilaksanakan kembali pada 11 Februari 2022 di Lapangan Brigif Para Raider 18/Trisula, Kota Malang.
Laga grup P antara Persigubin Pegunungan Bintang melawan Maluku FC yang sempat ditunda pada tanggal 10 Februari dilaksanakan kembali pada 11 Februari 2022 di Lapangan Brigif Para Raider 18/Trisula, Kota Malang.
Maluku v PSDS
Persigubin v Persinga
Di babak 32 besar, tim-tim yang lolos dari babak 64 besar akan memainkan turnamen setengah kompetisi berbasis kandang.
Persikota v Persikutim
Belitong v Persikab
Persikutim v Belitong
Pertandingan antara Persikutim Kutai Timur melawan Belitong FC resmi dibatalkan dikarenakan tiga penjaga gawang Persikutim dinyatakan terpapar Covid-19.
Persikab v Persikota
Pertandingan antara Persikutim Kutai Timur melawan Belitong FC yang sebelumnya ditunda karena Covid-19 dilaksanakan kembali pada tanggal 21 Februari 2022 di Stadion Benteng, Kota Tangerang.
Persikota v Belitong
Persikab v Persikutim
Karo United v Persida
Putra Delta Sidoarjo v Persikasi
Persida v Putra Delta Sidoarjo
Persikasi v Karo United
Karo United v Putra Delta Sidoarjo
Persikasi v Persida
PSGC v Persak
Mataram Utama FC v Gasko
Persak v Mataram Utama
Gasko v PSGC
PSGC v Mataram Utama
Gasko v Persak
Persipa v Citeureup Raya
PS Palembang v Batulicin Putra 69
Citeureup Raya v PS Palembang
Batulicin Putra 69 v Persipa
Persipa v PS Palembang
Batulicin Putra 69 v Citeureup Raya
Gresik United v Persidago
PCB Persipasi v Jambi United
Persidago v PCB Persipasi
Jambi United v Gresik United
Gresik United v PCB Persipasi
Jambi United v Persidago
Deltras v PS Siak
Gasma v Perseden
PS Siak v Gasma
Perseden v Deltras
Deltras v Gasma
Perseden v PS Siak
Persedikab v Maluku
Persebi v Serpong City
Maluku v Persebi
Serpong City v Persedikab
Persedikab v Persebi
Serpong City v Maluku
Farmel v PSBL
PSDS v Bandung United
PSBL v PSDS
Bandung United v Farmel
Farmel v PSDS
Bandung United v PSBL
Di babak 16 besar, tim-tim yang lolos dari babak 32 besar akan memainkan turnamen setengah kompetisi berbasis kandang.
Deltras v PS Palembang
Persedikab v PSDS
PS Palembang v Persedikab
PSDS v Deltras
Deltras v Persedikab
PSDS v PS Palembang
Karo United v Serpong City
Persikab v PS Siak
Serpong City v Persikab
PS Siak v Karo United
Karo United v Persikab
PS Siak v Serpong City
Putra Delta Sidoarjo v Persipa
Farmel v Persikota
Persipa v Farmel
Persikota v Putra Delta Sidoarjo
Putra Delta Sidoarjo v Farmel
Persikota v Persipa
Mataram Utama v Gresik United
Persidago v PSGC
PSGC v Gresik United
Persidago v Mataram Utama
Semua waktu yang tercantum di bawah ini adalah UTC+7.
PSDS v Karo United
Putra Delta Sidoarjo v Mataram Utama