Liga 2 2022–2023 adalah edisi kelima dari musim Liga 2 di bawah nama saat ini dan musim ke-12 di bawah struktur liga saat ini. Peserta Liga 2 musim ini berjumlah 28 tim setelah musim sebelumnya hanya diikuti oleh 24 tim peserta.[1]
Turnamen Liga 2 bersama dengan Liga 1 dan Liga 3 ditunda setelah Tragedi Stadion Kanjuruhan yang menewaskan 135 orang dalam penyerbuan yang dipicu oleh penggunaan gas air mata oleh polisi di antara para supporter yang masih berada di dalam stadion.[2]
Tim-tim berikut berganti divisi setelah musim 2021.
Degradasi dari Liga 1
Promosi dari Liga 3
Promosi ke Liga 1
Degradasi ke Liga 3
Catatan: Bendera menunjukkan tim nasional seperti yang telah ditentukan di bawah aturan kelayakan FIFA. Pemain dan pelatih dapat memiliki lebih dari satu kewarganegaraan non-FIFA..
Karena Wilayah Tengah berisi 10 tim, hasil melawan tempat ke-10 tidak dihitung.
Diperbarui untuk pertandingan yang dimainkan pada 26 September 2022Sumber: Liga 2 2022-23
|url-status=