Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Hamengkubuwana VI

Hamengkubuwana VI
ꦲꦩꦼꦁꦏꦸꦨꦸꦮꦤ꧇꧖꧇
Sri Sultan Hamengkubuwana VI
Sri Sultan Hamengkubuwana VI
Sultan Yogyakarta
ke-6
Bertakhta5 Juli 1855 - 20 Juli 1877
Penobatan5 Juli 1855[1]
PendahuluSultan Hamengkubuwana V
PenerusSultan Hamengkubuwana VII
Informasi pribadi
KelahiranGusti Raden Mas Mustojo
10 Agustus 1821 (Ahad Pon, 21 Dulkaidah Ehe 1748)
Kraton Yogyakarta, Yogyakarta
Kematian20 Juli 1877(1877-07-20) (umur 55)
Kraton Yogyakarta, Yogyakarta[1]
Pemakaman
WangsaMataram
Nama lengkap
Ngarsa Dalem Sampeyan Dalem Ingkang Sinuwun Kanjeng Sultan Hamengkubuwana Senapati-ing-Ngalaga 'Abdurrahman Sayyidin Panatagama Khalifatullah ingkang Jumeneng Kaping Enem ing Ngayogyakarta Hadiningrat
AyahSultan Hamengkubuwana IV
IbuGusti Kanjeng Ratu Kencono[1]
Permaisuri
  • Gusti Kanjeng Ratu Kencana
  • Gusti Kanjeng Ratu Sultan
AgamaIslam

Sri Sultan Hamengkubuwana VI (Bahasa Jawa: Sri Sultan Hamengkubuwono VI, 10 Agustus 1821 – 20 Juli 1877) adalah sultan keenam Kesultanan Yogyakarta yang memerintah pada tahun 18551877, berjuluk Sinuhun Mangkubumi. Dia menggantikan kakaknya, Hamengkubuwana V yang meninggal di tengah ketidakstabilan politik dalam tubuh Keraton Yogyakarta.

Riwayat Pemerintahan

Nama asli Sultan Hamengkubuwana VI adalah Gusti Raden Mas Mustojo, merupakan putra kedua belas Sultan Hamengkubuwana IV yang lahir pada tahun 1821 dari permaisuri Gusti Kanjeng Ratu Kencono.

Hamengkubuwana VI naik takhta menggantikan kakaknya, yaitu Hamengkubuwana V pada tahun 1855, setelah Hamengkubuwana V tewas dibunuh oleh selirnya sendiri (istri ke-5) Kanjeng Mas Ayu Hemawati ditengah ketidakstabilan politik di kesultanan Yogyakarta.[2] Pada masa pemerintahannya terjadi gempa bumi yang besar yang meruntuhkan sebagian besar Keraton Yogyakarta, Taman Sari, Tugu Golong Gilig, Masjid Gedhe (masjid keraton), Loji Kecil (sekarang Istana Kepresidenan Gedung Agung Yogyakarta) serta beberapa bangunan lainnya di Kesultanan Yogyakarta.

Pada masa Hamengkubuwana V, Gusti Raden Mas Mustojo adalah seorang penentang keras kebijakan politik perang pasif kakaknya yang menjalankan hubungan dekat dengan pemerintahan Hindia Belanda yang ada di bawah Kerajaan Belanda. Namun, setelah kakaknya meninggal dan dia dinobatkan menjadi raja, semasa pemerintahannya dia justru melanjutkan kebijakan dari kakaknya yang sebelumnya dia tentang keras.

Semasa pemerintahan Hamengkubuwana VI Hubungan dengan berbagai kerajaan pun terjalin, apalagi setelah beliau menikah dengan putri Kesultanan Brunai.

Walaupun sempat menimbulkan beberapa sengketa dengan kerajaan-kerajaan lain, tercatat bahwa Sultan Hamengkubuwono VI dapat mengatasinya dengan arif bijaksana. Akan tetapi, lambat laun hubungan dengan pemerintahan Hindia Belanda agak mulai menuai konflik terutama karena keraton Yogyakarta kala itu banyak menjalin hubungan dengan kerajaan-kerajaan yang menjadi musuh pemerintah Hindia Belanda dan Kerajaan Belanda.

Pemerintahan Hamengkubuwana VI berakhir ketika ia meninggal dunia pada tanggal 20 Juli 1877. Ia digantikan putra tertuanya, Gusti Raden Mas Murtejo, sebagai sultan selanjutnya bergelar Hamengkubuwana VII.

Naiknya Hamengkubuwana VII menggantikan ayahnya Hamengkubuwana VI sebagai raja Yogyakarta yang baru mendapat tentangan dari permaisuri Almarhum Sultan Hamengkubuwana V, Gusti Kanjeng Ratu Sekar Kedhaton, karena seharusnya yang naik takhta adalah Gusti Raden Mas Timur Muhammad putra Hamengkubuwana V. Keduanya lalu ditangkap dengan tudingan telah melakukan pembangkangan terhadap raja dan istana. Hukuman pun dijatuhkan, sekaligus untuk menghapus trah Sultan Hamengkubuwana V dan demi melanggengkan kekuasaan Sultan Hamengkubuwana VII beserta keturunannya nanti. Gusti Kanjeng Ratu Sekar Kedhaton dan Gusti Raden Mas Timur Muhammad harus menjalani hukuman buang ke Manado, Sulawesi Utara, hingga keduanya meninggal dunia di sana.[2]

Kehidupan Pribadi

Permaisuri
(garwa padmi)

  1. Gusti Kanjeng Ratu Kencana
    putri Pakubuwana VIII dari Surakarta. Ia kemudian bergelar Gusti Kanjeng Ratu Hamengkubuwana.
  2. Gusti Kanjeng Ratu Sultan
    putri Ki Ageng Prawirarejasa. Ia kemudian bergelar Gusti Kanjeng Ratu Hageng.

Selir
(garwa ampeyan)

  1. Bendara Raden Ayu Tejaningrum
  2. Bendara Raden Ayu Pujaratna
  3. Bendara Raden Ayu Ratnaningdia
  4. Bendara Raden Ayu Sasmitaningrum
  5. Bendara Raden Ayu Puspitaningrum
  6. Bendara Raden Ayu Murtiningrum
  7. Bendara Raden Ayu Ratna Adiningrum
  8. Bendara Raden Ayu Dewaningrum

Anak

  1. Gusti Raden Mas Murteja
    lahir dari GKR. Sultan. Naik takhta sebagai Hamengkubuwana VII
  2. Bendara Raden Mas Sulaiman
    lahir dari BRAy. Pujaratna, meninggal muda
  3. Bendara Pangeran Harya Purbaya
    lahir dari BRAy. Ratnaningdia
  4. Gusti Pangeran Harya Surya Mataram
    lahir dari GKR. Sultan
  5. Kanjeng Gusti Pangeran Adipati Mangkubumi
    lahir dari GKR. Sultan. Ia adalah kakek Hamengkubuwana IX dari pihak ibu.
  6. Bendara Pangeran Harya Hadiwinata
    lahir dari BRAy. Puspitaningrum.
  7. Bendara Pangeran Harya Hadiwijaya
    lahir dari BRAy. Ratna Adiningrum
  8. Gusti Pangeran Harya Bumi Nata
    lahir dari GKR. Sultan
  9. Gusti Pangeran Harya Puger
    lahir dari GKR. Sultan
  10. Gusti Pangeran Harya Suryaputra
    lahir dari GKR. Sultan
  11. Gusti Pangeran Harya Anom
    lahir dari GKR. Sultan
  12. Bendara Raden Ajeng Samilah
    lahir dari BRAy. Tejaningrum, meninggal muda
  13. Gusti Kanjeng Ratu Hangger
    lahir dari GKR. Sultan. Menikah dengan Kanjeng Raden Adipati Danureja VI, Patih Yogyakarta.
  14. Gusti Kanjeng Ratu Pembayun
    lahir dari GKR. Sultan. Menikah dengan Kanjeng Raden Adipati Danureja V, Patih Yogyakarta[3]
  15. Gusti Kanjeng Ratu Anom
    lahir dari GKR. Sultan. Menikah dengan Kanjeng Raden Tumenggung Dhanuningrat
  16. Bendara Raden Ayu Purwadiningrat
    lahir dari BRAy. Sasmitaningrum. Menikah dengan Kanjeng Raden Tumenggung Purwadiningrat
  17. Gusti Kanjeng Ratu Hayu
    lahir dari GKR. Sultan. Menikah dengan Paku Alam IV lalu bercerai kemudian menikah lagi dengan Raden Mas Adipati Harya Hadiningrat atau Kanjeng Pangeran Harya Chandranegara IV, Bupati Demak. Ia adalah nenek Raden Ajeng Kartini dari pihak ayah.
  18. Gusti Kanjeng Ratu Bendara
    lahir dari GKR. Sultan. Menikah dengan Kanjeng Raden Tumenggung Wijil
  19. Gusti Raden Ajeng Kusdilah
    lahir dari GKR. Kencana, meninggal muda
  20. Gusti Kanjeng Ratu Sasi
    lahir dari GKR. Kencana. Menikah dengan Kanjeng Bendara Pangeran Harya Suryaning-Ngalaga putra Hamengkubuwana V, kemudian dengan Kanjeng Raden Tumenggung Suryadirja atau Kanjeng Raden Tumenggung Jayawinata
  21. Bendara Raden Ayu Natayudha
    lahir dari BRAy. Murtiningrum. Menikah dengan Kanjeng Raden Tumemggung Natayudha
  22. Bendara Raden Ayu Mangkuyudha
    lahir dari BRAy. Ratna Adiningrum. Menikah dengan Kanjeng Raden Tumenggung Mangkuyudha
  23. Bendara Raden Ayu Suryamurcita
    lahir dari BRAy. Dewaningrum. Menikah dengan Kanjeng Raden Tumenggung Suryamurcita

Galeri foto

Pranala luar

Kepustakaan

  1. ^ a b c Biografi singkat HB VI Diarsipkan 2019-04-07 di Wayback Machine.. Website resmi kraton Yogyakarta. 2019. Diakses tanggal 22/07/2019
  2. ^ a b Tragedi pembunuhan Hamengkubuwana V Diarsipkan 2019-06-15 di Wayback Machine.. tirto.id. 5 Juni 2019. Diakses tanggal 22/07/2019
  3. ^ crew, kraton. "Pepatih Dalem Kesultanan Yogyakarta". kratonjogja.id (dalam bahasa Inggris). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2022-09-30. Diakses tanggal 2022-09-30. 
  • M.C. Ricklefs. 1991. Sejarah Indonesia Modern (terj.). Yogyakarta: Gadjah Mada University Press
  • Purwadi. 2007. Sejarah Raja-Raja Jawa. Yogyakarta: Media Ilmu
  • Fredy Heryanto. 2007. Mengenal Kraton Ngayogyakarta Hadiningrat
Gelar kebangsawanan
Didahului oleh:
Hamengkubuwana V
Raja Kesultanan Yogyakarta
1855-1877
Diteruskan oleh:
Hamengkubuwana VII

Baca informasi lainnya yang berhubungan dengan : Hamengkubuwana VI

Hamengkubuwana Hamengkubuwana V Hamengkubuwana VI Hamengkubuwana I Hamengkubuwana II Hamengkubuwana III Hamengkubuwana IX Hamengkubuwana IV Hamengkubuwana VII Hamengkubuwana X Hamengkubuwana VIII

Baca artikel lainnya :

Село Пригорілепол. Prehoryłe Координати 50°40′ пн. ш. 24°04′ сх. д. / 50.667° пн. ш. 24.067° сх. д. / 50.667; 24.067Координати: 50°40′ пн. ш. 24°04′ сх. д. / 50.667° пн. ш. 24.067° сх. д. / 50.667; 24.067 Країна ПольщаПольщаВоєводство Люблінське воєво

Oud

Sebuah oud Oud adalah sebuah instrumen senar leher pendek tipe lute berbentuk pir (kordofon dalam klasifikasi instrumen Hornbostel-Sachs) dengan 11 atau 13 senar yang dikelompokkan dalam 5 atau 6 kord. Oud sangat mirip dengan kecapi modern, dan juga kecapi Barat.[1] Oud modern kemungkinan besar berasal dari kecapi Asyur. Instrumen serupa telah digunakan di Timur Tengah, Afrika Utara, dan Asia Tengah selama ribuan tahun, termasuk Mesopotamia, Mesir, Afrika Utara, Kaukasus, dan Levant; bah…

Indonesian politician Arief YahyaArief Yahya as Minister of Tourism (2016)11th Minister of TourismIn office27 October 2014 – 23 October 2019PresidentJoko WidodoPreceded byMari Elka PangestuSucceeded byWishnutama Personal detailsBorn (1961-04-02) 2 April 1961 (age 62)Banyuwangi, East Java, IndonesiaPolitical partyNon PartyRelationsSaid Suhadi (Father) Siti Badriya (Mother)Children4Alma materBandung Institute of TechnologyUniversity of SurreyPadjadjaran UniversityProfessionProfessi…

Ulangan 2Kitab Ulangan lengkap pada Kodeks Leningrad, dibuat tahun 1008.KitabKitab UlanganKategoriTauratBagian Alkitab KristenPerjanjian LamaUrutan dalamKitab Kristen5← pasal 1 pasal 3 → Ulangan 2 (disingkat Ul 2) adalah pasal kedua Kitab Ulangan dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen. Termasuk dalam kumpulan kitab Taurat yang disusun oleh Musa.[1] Pasal ini berisi perkataan Musa ketika orang Israel berkemah di sisi timur sungai Yordan, siap memasuki tana…

American investment company Not to be confused with TPG Telecom. TPG Inc.Headquarters at Bank of America Tower in Fort WorthTypePublicTraded asNasdaq: TPG (Class A)Russell 1000 componentIndustryPrivate equityPredecessorTexas Pacific GroupFounded1992; 31 years ago (1992)FoundersDavid BondermanJames CoulterWilliam S. Price IIIHeadquartersBank of America Tower, Fort Worth, Texas, United StatesKey peopleJon Winkelried (CEO)ProductsLeveraged buyouts, growth capital, venture cap…

Artikel ini perlu diwikifikasi agar memenuhi standar kualitas Wikipedia. Anda dapat memberikan bantuan berupa penambahan pranala dalam, atau dengan merapikan tata letak dari artikel ini. Untuk keterangan lebih lanjut, klik [tampil] di bagian kanan. Mengganti markah HTML dengan markah wiki bila dimungkinkan. Tambahkan pranala wiki. Bila dirasa perlu, buatlah pautan ke artikel wiki lainnya dengan cara menambahkan [[ dan ]] pada kata yang bersangkutan (lihat WP:LINK untuk keterangan lebih lanjut). …

American thriller drama television series AbsentiaGenre Drama Thriller Crime Created by Gaia Violo Matt Cirulnick Starring Stana Katic Matthew Le Nevez Patrick Heusinger Cara Theobold Neil Jackson Angel Bonanni Bruno Bichir Paul Freeman Ralph Ineson Patrick McAuley Richard Brake Donald McNair ComposerNami MelumadCountry of originUnited StatesOriginal languageEnglishNo. of seasons3No. of episodes30ProductionExecutive producers Oded Ruskin Stana Katic Matt Cirulnick Julie Glucksman Maria Feldman T…

Sinema KannadaDr.RajkumarJumlah layar950 bioskop tunggal di KarnatakaDistributor utamaVajreshwari CombinesKCN MoviesJayanna CombinesYograj CreationsFilm fitur yang diproduksi (2014)[1]Total118 Sinema Asia Selatan Sinema Bangladesh Sinema India Sinema Assam Sinema Badaga Sinema Bengali Sinema Bhojpuri Sinema Brajbhasa Sinema Bihar Sinema Chattisgarh Sinema Gujarat Sinema Haryanvi Sinema Hindi Sinema Kannada Sinema Kashmiri Sinema Jharkhandi Sinema Konkani Sinema Kosli Sinema Malayala…

Dieser Artikel beschreibt die Fernsehserie CHiPs. Für den gleichnamigen Film siehe CHiPs (Film). Fernsehserie Titel CHiPs Originaltitel CHiPs, später CHiPs Patrol Produktionsland USA Originalsprache Englisch Genre Drama Erscheinungsjahre 1977–1983 Länge 46 Minuten Episoden 139 in 6 Staffeln Idee Rick Rosner Musik John Carl Parker Erstausstrahlung 15. Sep. 1977 DeutschsprachigeErstausstrahlung 27. Dez. 1989 auf RTL plus Besetzung Erik Estrada: Officer Francis Llewellyn „Ponc…

Piece for piano by Franz Liszt Liszt in 1843 Au bord d'une source (Beside a Spring) is a piano piece by Franz Liszt; it is the 4th piece of the first suite of Années de Pèlerinage (Years of Pilgrimage). There are three separate versions of Au bord d'une source. The first version appears in Liszt's set Album d'un voyageur (1834–1838), and the second in the first suite of Liszt's Années de pèlerinage (1836–1855). The last version is almost identical to the second, except for the final nine…

Genus of flowering plants Malesherbia Malesherbia linearifolia Scientific classification Kingdom: Plantae Clade: Tracheophytes Clade: Angiosperms Clade: Eudicots Clade: Rosids Order: Malpighiales Family: Passifloraceae Subfamily: MalesherbioideaeBurnett Genus: MalesherbiaRuiz & Pav. Type species Malesherbia tubulosaCav. Species 25 species, see text Range of Malesherbia as of 2023 Synonyms Gynopleura Cav. Malesherbia is a genus of flowering plants consisting of 25 species in the Passifloracea…

1930 United States Senate election in Iowa ← 1924 November 4, 1930 1936 →   Nominee L. J. Dickinson Daniel F. Steck Party Republican Democratic Popular vote 307,613 235,186 Percentage 56.29% 43.03% U.S. senator before election Daniel F. Steck Democratic Elected U.S. Senator Lester J. Dickinson Republican Elections in Iowa Federal government U.S. Presidential elections 1848 1852 1856 1860 1864 1868 1872 1876 1880 1884 1888 1892 1896 1900 1904 1908 1912 1916 1920 19…

Dragon's Rock First editionAuthorTim BowlerCountryUnited KingdomLanguageEnglishGenreYoung adultPublisherOxford University PressPublication date1995Media typePrint (Paperback)Pages160ISBN978-0-19-275036-5 Dragon's Rock is a novel for young adults by British author Tim Bowler, first published in 1995. The Times Educational Supplement described it as a nightmarish chiller.[1] The events take place in Devon. Toby and Benjamin are opposites and have no affection for each other, so when B…

Protein-coding gene in the species Homo sapiens ISL1Available structuresPDBOrtholog search: PDBe RCSB List of PDB id codes2RGT, 4JCJIdentifiersAliasesISL1, ISLET1, Isl-1, ISL LIM homeobox 1External IDsOMIM: 600366 MGI: 101791 HomoloGene: 1661 GeneCards: ISL1 Gene location (Human)Chr.Chromosome 5 (human)[1]Band5q11.1Start51,383,448 bp[1]End51,394,730 bp[1]Gene location (Mouse)Chr.Chromosome 13 (mouse)[2]Band13|13 D2.2Start116,434,817 bp[2]End116,446,22…

Свалявчик Василь Петрович Народження 14 жовтня 1951(1951-10-14) (72 роки)с. Зняцеве, Мукачівський район, Закарпатська областьКраїна  УкраїнаНавчання Ужгородське училище прикладного мистецтва (1971)Діяльність художникЧлен Спілка радянських художників УкраїниНагороди Васи́ль…

2023 Mississippi State Senate election ← 2019 November 7, 2023 2027 → All 52 seats in the Mississippi State Senate27 seats needed for a majority   Majority party Minority party   Leader Dean Kirby Derrick Simmons Party Republican Democratic Leader since January 7, 2020 July 31, 2017 Leader's seat 30th district 12th district Seats before 36 16 Seats won 36 16 Seat change Results:     Democratic hold   …

Coordenadas: 45° 2' N 9° 11' E Redavalle    Comuna   Localização RedavalleLocalização de Redavalle na Itália Coordenadas 45° 2' N 9° 11' E Região Lombardia Província Pavia Características geográficas Área total 5 km² População total 1 008 hab. Densidade 202 hab./km² Altitude 85 m Outros dados Comunas limítrofes Barbianello, Broni, Pietra de' Giorgi, Santa Giuletta Código ISTAT 018120 Código cadastral   Código post…

American basketball executive (born 1972) Daryl MoreyMorey in 2008Philadelphia 76ersPositionPresident of basketball operationsLeagueNBAPersonal informationBorn (1972-09-14) September 14, 1972 (age 51)Baraboo, Wisconsin, U.S.Listed height6 ft 4 in (1.93 m)Career informationHigh schoolHighland (Medina, Ohio)CollegeNorthwestern UniversityCareer history2007–2020Houston Rockets (general manager)2020–presentPhiladelphia 76ers (president of basketball operations) Career highligh…

The Wireангл. The Wire[1] Скорочена назва Wire Випуск 383, січень 2016Країна видання  Велика БританіяТематика музична критика • аван-рок • експериментальна музика • гіп-гоп • імпровізація • фрі-джазПеріодичність виходу щомісяцяМова анґлійськаАдреса редакції 23 Jack's Place, 6 Corbet Place…

This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: Don't Fight It Kenny Loggins and Steve Perry song – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (April 2021) (Learn how and when to remove this template message) 1982 single by Kenny Loggins and Steve PerryDon't Fight ItSingle by Kenny Loggins and Steve Perry…

Kembali kehalaman sebelumnya