Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Guru Penggerak


Guru Penggerak adalah program pendidikan kepemimpinan bagi guru yang bersifat transformasi,[1] diselenggarakan oleh Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Indonesia di mulai tahun 2020.

Program Pendidikan Guru Penggerak adalah inisiatif pendidikan kepemimpinan yang ditujukan kepada para guru untuk mempersiapkan mereka menjadi pemimpin dalam proses pembelajaran. Program ini mencakup berbagai kegiatan seperti pelatihan online, lokakarya, konferensi, serta pendampingan selama periode 6 bulan bagi calon Guru Penggerak. Selama mengikuti program ini, para guru akan tetap melaksanakan tugas mengajar mereka seperti biasa.[2]

Tahapan Menjadi Guru Penggerak

Seorang guru akan menjadi Guru Penggerak menjalankan beberapa seleksi tahap satu antara lain CV, esai dan tes bakat skolastik. Pada tahap dua mengikuti simulasi mengajar dan wawancara.[3] Program tersebut meliputi pelatihan daring, lokakarya, konferensi, dan pendampingan selama 6 bulan bagi calon Guru Penggerak. Selama program tersebut, guru tetap menjalankan tugas mengajarnya sebagai guru. Materi yang dipelajari guru terdiri dari modul paradigma dan visi Guru Penggerak, praktik pembelajaran yang berpihak pada murid, pemimpin pembelajaran dalam pengembangan sekolah dan selebrasi, refleksi, kolaborasi dan aksi.[4]

Tujuan DIlaksanakan Program Guru Penggerak

Program ini menciptakan guru yang mampu mengembangkan diri dan guru lain dengan refleksi, berbagi dan kolaborasi secara mandiri; memiliki kematangan moral, emosi dan spiritual untuk berperilaku sesuai kode etik; merencanakan, menjalankan, merefleksikan dan mengevaluasi pembelajaran yang berpusat pada murid dengan melibatkan orang tua; berkolaborasi dengan orang tua dan komunitas untuk mengembangkan sekolah dan menumbuhkan kepemimpinan murid; dan mengembangkan dan memimpin upaya mewujudkan visi sekolah yang berpihak pada murid dan relevan dengan kebutuhan komunitas di sekitar sekolah.[5][6]

Tugas Guru Penggerak

Tugas guru penggerak sebagai katalis perubahan pendidikan di daerahnya dengan cara sebagai berikut.

  1. Menggerakkan komunitas belajar untuk rekan guru di sekolah dan di wilayahnya
  2. Menjadi pengajar praktik bagi rekan guru lain terkait pengembangan pembelajaran di sekolah
  3. Mendorong peningkatan kepemimpinan murid di sekolah. membuka ruang diskusi positif dan ruang kolaborasi antar guru dan pemangku kepentingan di dalam dan luar sekolah untuk meningkatkan kualitas pembelajaran
  4. Menjadi pemimpin pembelajaran yang mendorong well-being ekosistem pendidikan di sekolah.[4]

Referensi

  1. ^ Zulfikar, Muhammad (2021-01-28). Astro, Masuki M., ed. "Kemendikbud: Guru penggerak untuk pembelajaran yang efektif". ANTARA News. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-05-28. Diakses tanggal 2022-07-24. 
  2. ^ "Cari Tahu tentang Pendidikan Guru Penggerak". Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi. Diakses tanggal 07 Juni 2024. 
  3. ^ Elmira, Putu (2022-03-14). Henry, ed. "Kriteria dan Tahapan Seleksi Program Guru Penggerak". Liputan6.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-05-28. Diakses tanggal 2022-07-18. 
  4. ^ a b Wulandari, Trisna. "Syarat Guru Penggerak Angkatan 6, Kuota 8.000 Guru". detikcom. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-05-28. Diakses tanggal 2022-07-19. 
  5. ^ zubaidah, neneng. "8.105 Guru Mulai Jalani Program Pendidikan Guru Penggerak Angkatan 5". Sindonews.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-05-28. Diakses tanggal 2022-07-19. 
  6. ^ Kasih, Ayunda Pininta (2022-06-28). Kasih, Ayunda Pininta, ed. "Guru Penggerak: Tugas Guru Menuntun Murid, Bukan Menuntut Nilai Tinggi". Kompas.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-05-28. Diakses tanggal 2022-07-19. 

Baca informasi lainnya yang berhubungan dengan : Guru Penggerak

Guru Mahōjin Guru Guru Guru Guru Curtain Guru-Guru Gokil Perguruan Tinggi Pendidikan Guru Batara Guru Suara Guru Hari Guru Guru Patimpus Guru Arjan Sartono (guru) Guru Mangaloksa Tuan Guru Persatuan Guru Republik Indonesia Guru Granth Sahib Guru Dutt Guru Tegh Bahadur Guru Ram Das Guru (lagu tema) Guru Lagu Guru Sohalompoan Sibagariang Guru Gobind Singh Uji kompetensi guru Ikatan Guru Indonesia Ordonansi Guru Nube: Guru Ahli Roh Asosiasi Guru Fisika Amerika Serikat Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan Perkumpulan Guru Madrasah Indonesia Sang Guru The Love Guru The Breakup Guru Daf…

tar guru Advaita Vedanta Asosiasi Guru Penulis Indonesia Hari Guru Sedunia Jasa Guru Persatuan Guru Jepang Sree Narayana Guru (film) Dewan Guru Besar Universitas Indonesia Guru Agung, Sukamerindu, Lahat Tjokroaminoto: Guru Bangsa Tuan Guru Bajang (disambiguasi) Program Pendidikan Profesi Guru Guru Penggerak Perkumpulan Guru Madrasah (disambiguasi) Sekolah Tinggi Guru Huria HKBP Seminarium Sipoholon Daftar episode Nube: Guru Ahli Roh Universitas Guru Gobind Singh Indraprastha Prabu Guru Adji Putih Narayana Guru Salamander Guru and The Shadows Daftar Guru Langit Maha Guru Manikmaya Tuan Guru Haji Makmun Daftar bab Nube: Guru Ahli Roh Perguruan tinggi Guru (disambiguasi) Perguruan Rakyat Guru Ngaji Guru Nanak Gurpurab Guru Randhawa Dawuh Guru Media Perguruan Sutomo Daftar perguruan tinggi Aisyiyah Forum Pena Guru Guru Tatea Bulan Profesor Guru (film 2012) Guru (film 2016) Guru Huria Balai Pendidikan Guru Perguruan Tinggi di Tapanuli Utara Sekolah Guru Buket Guru, Paya Bakong, Aceh Utara Guru (film 1989) Daftar perguruan tinggi Muhammadiyah Sekolah pendidikan guru Guru (film 2007) Muhammad Zaini Abdul Ghani Daftar perguruan tinggi swasta di Bali Standar Kompetensi Guru Kelompok Kerja G

Kembali kehalaman sebelumnya