Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Gereja Kalimantan Evangelis

Gereja Kalimantan Evangelis (Kalimantan Evangelical Church)
Lambang Resmi Gereja Kalimantan Evangelis
PenggolonganProtestan
OrientasiCalvinis
Kitab suciBible
PemimpinPdt. Dr. Simpon F. Lion, S.Th., M.Th.
WilayahKalimantan, Indonesia
Kantor pusatBanjarmasin, Kalimantan Selatan, Indonesia
Pendiri
Didirikan10 April 1839 (Baptisan Pertama bagi orang Dayak)
Kalimantan
Jemaat1.280
Umat330.735 jiwa (Terus bertambah)
Rohaniwan1.056 Pendeta (Terus Bertambah)
Sekolah menengah
Perguruan tinggi
Nama lainGKE
Situs web resmiwww.gke.or.id
Semboyan"Terwujudnya warga GKE yang misioner" (Warga GKE yang Berakar, Bertumbuh, dan Berbuah)
Email : msgke@yahoo.co.id

Gereja Kalimantan Evangelis (disingkat GKE) atau Gereja Evangelikal di Kalimantan (Bahasa Inggris) (Kalimantan Evangelical Church) ialah sebuah kelompok gereja Kristen Protestan di Indonesia yang didirikan pada tanggal 10 April 1839, awalnya dengan nama Gereja Dayak Evangelis (GDE). Gereja ini melakukan pelayanan iman kepada suku-suku di pulau Kalimantan yaitu suku-suku yang termasuk ke dalam rumpun suku Dayak, meski begitu GKE tidak tertutup bagi anggota Non-Dayak. Gereja ini berkantor pusat di Kota Banjarmasin, Provinsi Kalimantan Selatan, Indonesia.[1]

Sejarah

GKE Palanungkai, gereja pertama di Barito Timur, Kalimantan Tengah.

Pekabaran Injil bagi suku Dayak di Kalimantan dimulai oleh Zending Barmen (Rheinische Missionsgesellschaft atau RMG) dengan mengutus dua orang penginjil dari Jerman, yaitu: Heyer dan Barnstein, yang tiba di Jakarta pada tanggal 13 Desember 1834. Tetapi hanya Branstein yang berangkat ke Kalimantan dan tiba di Banjarmasin pada tanggal 26 Juni 1835. Lalu, pada tanggal 3 Desember 1836 tiba lagi tiga orang penginjil, yaitu: Becker, Hupperts, Krusman, dan langsung ditempatkan di pedalaman. Baptisan pertama terjadi pada 10 April 1839 yang dilayankan oleh Hupperts. Pekabaran Injil juga disertai dengan pelayanan diakoni, seperti: pendidikan, kesehatan, pembebasan budak. Pasang surut terjadi ketika meletus Perang Dunia I, di mana RMG menyerahkan tugas pemberitaan Injil ke Zending Basel di Swiss pada tahun 1920. Zending Basel meneruskan dan mengembangkan pekerjaan RMG sebelumnya, hingga pendirian Sekolah Pendeta (yakni, cikal bakal terbentuknya Sekolah Tinggi Teologi Gereja Kalimantan Evangelis sekarang) pada tahun 1932. Zending Basel pula yang membidani lahirnya organisasi Gereja Dayak Evangelis (GDE) pada 4 April 1935 melalui Sinode Umum. Ini jugalah sinode umum yang pertama untuk GDE. Tetapi pada masa pendudukan Jepang, GDE terputus hubungannya dengan Zending. Selanjutnya, GDE dipimpin oleh pendeta Dayak yang pertama, yaitu: Pdt. H. Dingang Patianom. Para pendeta GDE sadar bahwa gereja bukan hanya untuk orang Dayak tetapi terbuka bagi semua orang. Karena itulah melalui Sinode Umum V pada 5-9 November 1950 diputuskan GDE berubah nama menjadi Gereja Kalimantan Evangelis (GKE).[2]

Kemitraan/keanggotaan

Wilayah pelayanan

Gereja Kalimantan Evangelis (GKE) memiliki wilayah pelayanan yang bisa dikatakan cukup luas.

Wilayah pelayanan GKE, ialah sebagai berikut :

Untuk di Luar Pulau Kalimantan, GKE memiliki dua jemaat di DKI Jakarta, di Yogyakarta, dan yang terbaru adalah di Surabaya.

Statistik

Data gereja pada tahun 2020 (Data bisa berubah sewaktu-waktu) :[2]

  • Jumlah jemaat & calon jemaat : 1.227 jemaat
  • Jumlah anggota jemaat : 359.776 jiwa
  • Jumlah pendeta : 1.056 orang
  • Jumlah pelayan lainnya : 15.971 (penatua/diakon)

Pimpinan pusat

Kepengurusan

Pimpinan BPP GKE pada tahun 2020-2025, sebagai berikut :[3]

Kepengurusan sebelumnya

  • Ketua Umum : Pdt. Dr.. Wardinan S. Lidim, S.Th., M. Th.[2]
  • Sekretaris Umum : -
  • Bendahara Umum : Alpina Kinjat, S.Sos.

Sekretariat

Kantor Pusat Sinode Gereja Kalimantan Evangelis (GKE)

Beralamatkan :[2]
Jl. Jend. Sudirman No. 4 RT 1/RW 1
Banjarmasin 70114 – Kalimantan Selatan
Telp./fax. : 0511-335.4856 / 436.5297
E-mail : msgke@yahoo.co.id

Referensi

  1. ^ "GKE Diharapkan Makin Berdampak Positif Bagi Masyarakat". rri.co.id. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-11-10. Diakses tanggal 2023-12-18. 
  2. ^ a b c d e "Profil GKE di situs PGI". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-12-23. Diakses tanggal 2012-10-25. 
  3. ^ "Profil GKE di PGI (baru)". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-12-10. Diakses tanggal 2013-06-26. 

Pranala luar

Lihat pula

Baca informasi lainnya yang berhubungan dengan : Gereja Kalimantan Evangelis

Gereja Persekutuan Gereja-Gereja di Indonesia Daftar gereja-gereja Batak Dewan Gereja-Gereja Sedunia Gereja Reformed Gereja-Gereja Katolik Timur Gereja Asiria Timur Gereja Latin Pujangga Gereja Dewan Gereja-Gereja Asia Aliansi Gereja-Gereja Reformasi Dunia Persekutuan Gereja-Gereja Reformed Sedunia Kongregasi bagi Gereja-gereja Oriental Gereja (bangunan) Gereja Puhsarang Gereja Belanda Gereja partikular Gereja-gereja Maria Katolik Gereja Metodis Gereja di Timur Gereja-Gereja Ortodoks Oriental Gereja Toraja Gereja Katolik Roma Daftar bangunan gereja di Indonesia Tata Gereja Gereja Ortodoks Suri…

ah Persekutuan Gereja-Gereja Pentakosta Indonesia Gereja Baptis Gereja Ortodoks Timur Gereja Katolik Suriah Arsitektur Gereja Gereja Protestan di Indonesia Bapa Gereja Gereja Katolik Siro-Malankara Gereja Kawaiahao Gereja Kristen Indonesia Gereja Katolik Yunani Ruthenia Gereja Bethany Indonesia Gereja Katolik Albania-Italia Persekutuan Kerjasama Antar Gereja-gereja di Indonesia Gereja Ortodoks Mesir Empat Ciri Gereja Gereja Masehi Advent Hari Ketujuh Gereja Presbiterian Gereja Inggris Gereja Santo Yusuf, Semarang Gereja Lutheran Gereja Reformed Belanda Gereja Katolik Kaldea Gereja Mission Batak Persekutuan Gereja-gereja Tionghoa Indonesia Musik gereja Gereja-gereja di Roma Gereja Tiberias Indonesia Organisasi Gereja Ortodoks Dokumen Keesaan Gereja Gereja Tua Petäjävesi Gereja Kristus (Melaka) Gereja Mathias Budapest Gereja Koptik Kerapatan Gereja Protestan Minahasa Gereja Kristen Wesley Indonesia Hukum Gereja Gereja Katolik Etiopia Gereja Santo Yakobus, Kelapa Gading Gereja Pentakosta Gereja Santo Panteleimon Gereja Katolik (disambiguasi) Gereja Swedia Gereja Santo Antonius, Purbayan Gereja Protestan Indonesia Donggala Gereja di Indonesia Gereja Kristen Sumatera Bagian Selatan Ke

Baca artikel lainnya :

MUTVDiluncurkan10 September 1998PemilikManchester UnitedPangsa pemirsa~0.0% (April 2013, BARB)Situs webSitus resmi MUTV (Manchester United Television) adalah saluran televisi Inggris berbasis langganan yang dimiliki dan dioperasikan oleh Manchester United F.C. Siaran pertama saluran ini adalah pada tanggal 10 September 1998.[1] MUTV menawarkan penggemar Manchester United wawancara eksklusif dengan pemain dan staf, pertandingan prnuh, termasuk seluruh pertandingan Liga Utama (disiarkan um…

Shirin NeshatNeshat di Viennale 2009Lahir1957 (usia 60)Qazvin, IranPendidikanUniversity of California, Berkeley (BA, MA, MFA)Dikenal atasPementasan media campuran, instalasi video, fotografiKarya terkenalThe Shadow under the Web (1997), Speechless (1996), Woman without Men (2004)[1]Gerakan politikSeni rupa kontemporerPasanganShoja Azari[1] Shirin Neshat (Persia: شیرین نشاط; kelahiran 1957)[2][3] adalah seorang artis visual asal Iran. Ia tinggal di New…

Application framework for Java platform Spring FrameworkDeveloper(s)VMwareInitial release1 October 2002; 21 years ago (2002-10-01)Stable release6.0.10[1]  / 15 June 2023; 5 months ago (15 June 2023) Repositorygithub.com/spring-projects/spring-framework Written inJavaPlatformJava EETypeApplication frameworkLicenseApache License 2.0Websitespring.io/projects/spring-framework  The Spring Framework is an application framework and inversion of control c…

San Nicolás de Barí Corregimiento Escudo San Nicolás de BaríLocalización de San Nicolás de Barí en Córdoba (Colombia)Coordenadas 9°15′00″N 75°53′00″O / 9.25, -75.88333333Entidad Corregimiento • País Colombia • Departamento Córdoba • Municipio Santa Cruz de LoricaPoblación   • Total 1895 hab.Huso horario UTC -5[editar datos en Wikidata] San Nicolás de Barí es un corregimiento del municipio de Santa Cruz de Lori…

Uniform zoals gedragen in V V is een sciencefiction-televisieserie over buitenaardse bezoekers (Visitors). De reeks begon als een tweedelige televisiefilm van ongeveer 200 minuten in 1983, geschreven en geregisseerd door Kenneth Johnson. Deze sloeg dermate goed aan dat er een jaar later een driedelig vervolg verscheen onder de titel V: The Final Battle. Hierop volgde de televisieserie V: The Series (1984-1985), die zich ongeveer een jaar na afloop van The Final Battle afspeelt. Het originele V w…

黃慧淵[1]황혜연基本資料代表國家/地區 韩国出生 (1985-04-03) 1985年4月3日(38歲)[2] 韩国身高1.65米(5英尺5英寸)[2]體重56公斤(123英磅)[2]主項:女子單打職業戰績100勝–77負(女單)最高世界排名第16位(2009年第40週 [3])現時世界排名第165位[4](2013年1月3日)BWF id15409官方檔案链接BWF TournamentsoftwareBWF Fansites最近更新於:2013年1月4日

Caroline Ithurbide, nacida el 21 de julio de 1979 en París, es una periodista y presentadora de televisión francesa. Prensa escrita Después de un doble máster en comunicación y en lenguas extranjeras aplicadas,[1]​ se orienta hacia el universo de la moda. Su formación le abre las puertas de revistas como Citizen K, Vogue y Vogue Hombres para las que escribe numerosos reportajes, retratos y entrevistas. Luego se encamina hacia la televisión. Televisión Boris Ehrgott y Caroline Ithur…

1930 film River's EndDirected byMichael CurtizScreenplay byCharles KenyonBased onThe River's End1919 novelby James Oliver CurwoodStarringCharles BickfordEvalyn KnappCinematographyRobert KurrleEdited byRalph HoltMusic byErno RapeeDistributed byWarner Bros. PicturesRelease date November 1, 1930 (1930-11-01) (U.S.) Running time75 minutesCountryUnited StatesLanguageEnglish River's End is a 1930 American Pre-Code Western film directed by Michael Curtiz and starring Charles Bickford…

De Spieghel Historiael van Jacob van Maerlant Geschiedenis van België Tijdlijn · Bibliografie ..Naar chronologie Prehistorie Brons- en ijzertijd Oude Belgen Romeins België Gallo-Romeinse periode Frankisch België Opkomst van de steden en vorstendommen Middeleeuwen Geschiedenis van de Bourgondische Nederlanden Habsburgse tijd Geschiedenis van de Habsburgse Nederlanden Geschiedenis van de Spaanse Nederlanden Zuidelijke Nederlanden Geschiedenis van de Oostenrijkse Nederlanden Geschiedenis van de…

Grafmonument voor Gaston en Etienne de Thomas de Bossière De Thomaz is een familie van Zuid-Nederlandse adel. Geschiedenis Jean en Mathieu Augustin Thomaz verkregen in 1778 van keizer Jozef II opname in de erfelijke adel en toevoeging van het partikel de aan hun naam. Jean stierf zonder nazaten. Mathieu Augustin de Thomaz (1744-1824), laatste heer van Bossierre, getrouwd met Marie de Lierneux (1744-1841), vroeg geen hernieuwde opname in de adel aan onder het Verenigd Koninkrijk der Nederlanden.…

Brands-Hatch-Streckenlyout 1986 Das 1000-km-Rennen von Brands Hatch 1986, auch Shell Gemini 1000 km Brands Hatch, fand am 20. Juli in Brands Hatch statt und war der fünfte Wertungslauf der Sportwagen-Weltmeisterschaft dieses Jahres. Inhaltsverzeichnis 1 Das Rennen 2 Ergebnisse 2.1 Schlussklassement 2.2 Nur in der Meldeliste 2.3 Klassensieger 2.4 Renndaten 3 Literatur 4 Weblinks Das Rennen Das 1000-km-Rennen von Brands Hatch endete 1986 mit dem Gesamtsieg von Bob Wollek und Mauro Baldi im Brun-M…

この記事には暴力的または猟奇的な記述・表現が含まれています。免責事項もお読みください。 刑務所に収監されていた当時のアルフレッド・パッカー (Alfred G. Alferd Packer) アルフレッド・パッカー事件(英語:Alferd Packer)とは、1873年から翌年にかけてアメリカ合衆国コロラド州で発生した強盗殺人および人食事件である。事件はアルフレッド・パッカー(1842年1月21日 –…

Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini.Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala.Tag ini diberikan pada Januari 2023. Artikel ini perlu dikembangkan agar dapat memenuhi kriteria sebagai entri Wikipedia.Bantulah untuk mengembangkan artikel ini. Jika tidak dikembangkan, artikel ini akan dihapus. Zapateado merupakan tarian rakyat Spanyol yang berirama cepat dan menghentak. …

Yahoo! AnswersTangkapan layarJenis situsKolaborasiBahasaChina, Inggris, Prancis, Jerman, Indonesia, Italia, Jepang, Korea, Portugis, Spanyol, Thailand, VietnamDibubarkan4 Mei 2021 untuk semua bahasa, kecuali Jepang[1]PemilikYahoo!Situs webanswers.yahoo.comKomersialYaDaftar akunYaDiluncurkan28 Juni 2005StatusTidak aktif Logo lama Yahoo! Answers Yahoo! Answers (Y!A) merupakan salah satu situs tanya jawab. Situs ini merupakan salah satu situs yang dibuat oleh Yahoo! pada tahun 2005. Beberap…

У Вікіпедії є статті про інші значення цього терміна: Ла-Романа. Ла-Романа ісп. La Romana Герб Адм. центр Ла-Романа Країна Домініканська Республіка Межує з: сусідні адмінодиниці Провінція Ла-Альтаграсіа, Ель-Сейбо, Провінція Сан-Педро-де-Макорісd ? Населення  - повне 252,558…

Lake in Hanoi, Vietnam Trúc Bạch LakeHồ Trúc Bạch (Vietnamese)Trúc Bạch LakeLocationHanoiCoordinates21°2′44″N 105°50′17″E / 21.04556°N 105.83806°E / 21.04556; 105.83806TypeoxbowBasin countriesVietnamMax. lengthca 400 m (1,300 ft)Max. widthca 300 m (980 ft)Surface areaca 9 ha (22 acres)Surface elevationca 15 m (49 ft)Islandsa 20 m (66 ft) in the northwest Trúc Bạch Lake (Vietnamese: Hồ Trúc…

Spanish research initiative This article has multiple issues. Please help improve it or discuss these issues on the talk page. (Learn how and when to remove these template messages) This article is an orphan, as no other articles link to it. Please introduce links to this page from related articles; try the Find link tool for suggestions. (October 2016) A major contributor to this article appears to have a close connection with its subject. It may require cleanup to comply with Wikipedia's conte…

Mexican politician Ángel Aguirre HerreraBorn(1984-10-26)October 26, 1984Chilpancingo, Guerrero, MexicoDiedJanuary 17, 2017(2017-01-17) (aged 32)Ciudad de MéxicoNationalityMexicanOccupationPoliticianPolitical party PRD Ángel Aguirre Herrera (born 26 October 1984) is a Mexican politician from the Party of the Democratic Revolution. From 2009 to 2012 he served as Deputy of the LXI Legislature of the Mexican Congress representing Guerrero.[1] He died from a brain aneurysm in 2017. …

Asian television network Television channel AnimaxCountrySingaporeBroadcast areaSoutheast Asia (excluding Brunei)IndiaHong KongMacauMaldivesMongoliaSri Lanka[1]NetworkAnimaxHeadquartersNumber 10, Changi Business Park Central 2 #03-01, Hansapoint @ Changi Business Park, Changi, SingaporeProgrammingLanguage(s)JapaneseEnglishIndonesianMalayMandarinThaiVietnamesePicture format1080i HDTVOwnershipOwnerSony Pictures Entertainment (2004–2020)KC Global Media Entertainment (2020 onwards)Sister c…

Main article: Badminton at the 2016 Summer Olympics Women's doublesat the Games of the XXXI OlympiadVenueRiocentro - Pavilion 4Date11–18 AugustCompetitors32 from 14 nationsMedalists Misaki MatsutomoAyaka Takahashi  Japan Christinna PedersenKamilla Rytter Juhl  Denmark Jung Kyung-eunShin Seung-chan  South Korea← 2012 London2020 Tokyo → Badminton at the2016 Summer OlympicsList of playersQualificationSinglesmenwomenDoublesmenwomenmixedvte The badmint…

Kembali kehalaman sebelumnya