Albatros buller (Thalassarche bulleri) adalah spesies burung laut dari keluarga Albatros. Spesies ini berbiak di kepulauan sekitar Selandia Baru, dan mencari makan di lautan Australia dan Pasifik selatan.
Referensi
|
---|
Thalassarche bulleri | |
---|
Diomedea bulleri | |
---|