Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Lion Air Penerbangan 538

Lion Air Penerbangan 538
PK-LMN di Bandar Udara Internasional Kuala Lumpur pada 8 Agustus 2004
Ringkasan peristiwa
Tanggal30 November 2004
RingkasanKesalahan pilot, Overshoot
LokasiSurakarta, Indonesia
Penumpang163
Awak7
Cedera61
Tewas23
Selamat79
Jenis pesawatMcDonnell Douglas MD-82
OperatorLion Air
RegistrasiPK-LMN

Pada tanggal 30 November 2004, pesawat MD-82 milik maskapai Lion Air dengan kode penerbangan JT 538 tergelincir saat melakukan pendaratan di Bandara Adisumarmo di Solo yang menewaskan 25 orang. Pesawat tersebut lepas landas dari Jakarta dengan tujuan Surabaya (transit di Solo) pada pukul 17.00 WIB dengan membawa 163 penumpang. Menurut penuturan salah seorang penumpang, cuaca pada saat keberangkatan sudah buruk karena adanya hujan besar disertai petir. Saat pendaratan pada sekitar pukul 18.15 WIB, menurutnya, pesawat terlihat seperti kesulitan untuk dihentikan dan akhirnya masuk ke sawah di bandara sebelum akhirnya berhenti di dekat kuburan.

Pesawat tersebut patah di tengah, tepatnya di bagian tulisan 'Lion' pada badan pesawat.

Beberapa pengurus NU, termasuk ketua Komisi VIII DPR RI, Drs. KH Yusuf Muhammad LML (Gus Yus), 62 tahun, juga tewas dalam kecelakaan pesawat ini.

Berdasarkan hasil investigasi Komite Nasional Keselamatan Transportasi (KNKT), penyebab kecelakaan adalah karena landasan pacu yang tergenang air atau peristiwa yang dikenal sebagai hydroplanning sehingga pesawat tergelincir dan tidak dapat dikendalikan dan mengalami overshoot/overrun (meluncur keluar landasan). Keadaan ini juga diakibatkan kesalahan pilot yang tidak mengikuti prosedur mendarat (seperti tidak mengaktifkan spoiler).

Lihat pula

Pranala luar


Baca informasi lainnya yang berhubungan dengan : Lion Air Penerbangan 538

Lion Air Lion Parcel Lion (perusahaan Australasia) Fuun Lion-Maru Lion Bizjet Thai Lion Air Lion Feuchtwanger Lion Air Penerbangan 904 Lion Air Penerbangan 303 Lion Corporation Dancing Lion White Lion Lion Airlines Lion Air Penerbangan 386 The Lion Guard Lion Heart (lagu) Mac OS X Lion The Lion Sleeps Tonight Lion Metal Works Lion Air Group Kaiketsu Lion-Maru 3-gatsu no Lion (film) The Lion King Lion Air Penerbangan 538 Lambert the Sheepish Lion Daftar episode The Lion Guard A Lion is in the Streets Daftar bandar udara tujuan Lion Air Daftar episode 3-gatsu no Lion The Lion Standing in the Win…

d The Lion King 1½ Food Lion Penn State Lunar Lion Team Aussie Batik Moshe Lion Lion (film 2016) Lion Heart (album) The Lion King II: Simba's Pride Lion Air Penerbangan 610 Pelion The Chronicles of Narnia: The Lion, the Witch and the Wardrobe Lion City Sailors FC Lion of the Desert The Lion of Judah 3-gatsu no Lion The Wolf and the Lion The Lion and the Rose The Lion King (film 2019) The Lion Has Wings Richard the Lion-Hearted (film 1923) The Lion in Winter (film 1968) The Heart of a Lion Edward Sirait (pengusaha) Kimba the White Lion The Lion and the Cobra God's Not Dead (Like a Lion) The Chronicles of Narnia: The Lion, the Witch and the Wardrobe (lagu tema) Stories of Lion Rock Spirit Operasi Singa (1942) Lion Tondok Iring, Makale Utara, Tana Toraja Singa dan Unicorn Lion, Posigadan, Bolaang Mongondow Selatan Lion Dance Anindya Lioni Singa Emas Singa dan Tikus Sang Singa, Sang Penyihir dan Lemari Rubah dan Singa Barongsai Orde Singa Belanda Pelion (Khaonia) Wings (perusahaan) Festival Film Venesia Le Lion rouge Lepu Rubah dan Singa Sakit Operasi Singa Laut Komune di departemen Loiret Komune di departemen Maine-et-Loire Komune di departemen Pyrénées-Atlantiques Komune di depart

Kembali kehalaman sebelumnya