Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Indianapolis Motor Speedway

Foto Indianapolis Motor Speedway

Indianapolis Motor Speedway merupakan salah satu sirkuit balap yang terletak di Indianapolis, negara bagian Indiana, Amerika Serikat. Sirkuit ini dipakai untuk balapan Indianapolis 500, NASCAR, IndyCar, Formula Satu, dan MotoGP.[1]

Sirkuit ini dibangun pada 1909 dan menjadi sirkuit paling tua di Amerika Serikat yang bertahan sampai saat ini. Kapasitas penonton yang bisa ditampung sirkuit ini mencapai 250.000 orang dan dengan penambahan tempat duduk temporer bisa ditingkatkan menjadi sampai 400.000 orang yang menjadikan sirkuit ini sebagai arena gelaran olahraga terbesar di dunia.[2]

Referensi

  1. ^ Charleton, James H. (October 1985). "National Register of Historic Places Inventory—Nomination Form: Indianapolis Motor Speedway". National Park Service.  and Accompanying two photos from 1985
  2. ^ "100 000+ Stadiums". World Stadiums. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2006-10-23. Diakses tanggal November 23, 2010. 

Pranala luar


Baca informasi lainnya yang berhubungan dengan : Indianapolis Motor Speedway

Indianapolis Indianapolis Motor Speedway Museum Indianapolis Motor Speedway Indianapolis Colts Katedral Indianapolis Bandar Udara Internasional Indianapolis Grand Prix Sepeda Motor Indianapolis Museum Anak-Anak Indianapolis Keuskupan Agung Indianapolis USS Indianapolis (CA-35) Indianapolis Motor Speedway Radio Network Grand Prix Indianapolis Indianapolis 500 Lucas Oil Indianapolis Raceway Park Penembakan FedEx Indianapolis 2021 Katedral Lama Indianapolis Indianapolis 500 2008 Indianapolis Speedway (film) Indianapolis (disambiguasi) Indianapolis 500 1966 Indianapolis 500 1950 USS Indianapolis (…

SSN-697) USS Indianapolis Museum Kesenian Indianapolis Indianapolis 500 2012 Indianapolis 500 2005 Indianapolis Weed and Seed USS Indianapolis: Men of Courage Indianapolis 500 2015 Indianapolis 500 2013 Rok upacara wanita Sumba (Museum Kesenian Indianapolis) Grand Prix sepeda motor Indianapolis 2008

Kembali kehalaman sebelumnya