"I Believe in You (Je crois en toi)" adalah lagu duet antara Céline Dion dan Il Divo yang merupakan singel ketiga dan terakhir dari album Celine Dion, On ne change pas dan singel pertama dan satu-satunya dari album Il Divo, Ancora. Singel ini pertama kali dirilis pada tanggal 23 Januari 2006 di radio di Amerika Serikat. Singel komersial dirilis pada tanggal 1 Mei 2006 di Prancis dan Swiss.[1]
Referensi