Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

G. Venkatasubbaiah

G. Venkatasubbaiah
Prof. Venkatasubbaiah
Prof. Venkatasubbaiah
Lahir23 Agustus 1913
Mysore
Meninggal19 April 2021(2021-04-19) (umur 107)
Bangalore, Karnataka, India
PekerjaanGuru, peneliti dan penulis
PeriodeAbad ke 20
TemaLeksikografi

Profesor G. Venkatasubbaiah; Kannada:ಪ್ರೊ ಜಿ.ವೆಂಕಟಸುಬ್ಬಯ್ಯ; (23 Agustus 1913 – 19 April 2021.[1]) adalah leksikografer Bahasa Kannada, yang telah menggabungkan 10 kamus, dan mengedit lebih dari 20 buku dan menerbitkan bahan bacaan. Ia disebut sebagai bapak kamus Kannada modern.[2]

Masa awal dan pendidikan

Venkata Subbaiah adalah anak dari seorang ilmuwan bahasa Sanskerta dan Kannada, Ganjam Thimmanniah. Dia berhasil mempertahankan gelar Master of Art di Maharaja College di Mysore pada tahun 1932, dan menjadi juara pertama Maharaja College. Kemudian ia menjadi guru Bahasa Kannada di Maharaja College, almamaternya dan di Vijaya College di Bangalore.

Kontribusi sastra

Venkatasubbaiah dikenal kontribusinya dalam sastra Kannada karena telah membuat kamus Bahasa Kannada yang menggabungkan lebih dari 10 kamus terdahulu. Kamus ini juga diterjemahkan ke abjad Braille oleh Pusat Transkripsi Braile Bank Kanara.[3] Ia juga menulis sebuah kolom "Igo Kannada" di sebuah koran harian berbahasa Kannada yaitu koran Prajavani. Artikel karangannya dipublikasikan di kolom "Igo Kannada" dan digabungkan di sebuah buku. Ia juga memimpin pembuatan sebuah kamus yang berjudul Klishtapada Kosha (kamus kata sulit Kannada) .[4] Dia juga bekerja sebagai Wakil Ketua Asosiasi Leksikografer India selama 17 tahun. Pada tahun 1998, dia ditunjuk sebagai penasehat pada proyek kamus multibahasa di Institute of Asian Studies di Chennai. Ia juga ditunjuk sebagai anggota penasehat dalam proyek abjad leksikon Telugu oleh Akademi Bahasa Telugu di Andhra Pradesh.

Penghargaan

Venkatasubbaiah telah mendapat beberapa penghargaan, diantaranya penghargaan Akademi Kannada Sahitya, Karnataka Rajyotsava dan penghargaan Nadoja, yaitu gelar kehormatan yang sejajar dengan gelar Dokter Literatur (D.Litt)

Catatan

  1. ^ "Venkatasubbaiah deserves Jnanpith: Haranahalli". Online Edition of The Hindu, dated 2003-01-20. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2005-01-28. Diakses tanggal 2007-10-26. 
  2. ^ "G. Venkatasubbaiah given Masti Award". Online Edition of The Hindu, dated 2005-06-20. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-10-25. Diakses tanggal 2007-10-26. 
  3. ^ "Braille version of dictionary". Online Edition of The Deccan Herald, dated 2007-03-30. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-07-26. Diakses tanggal 2007-10-27. 
  4. ^ K. N. Venkatasubba Rao. "Expert for permanent lexicography section". Online Edition of The Hindu, dated 2007-05-02. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2009-11-02. Diakses tanggal 2007-10-27. 

Pranala luar

Baca informasi lainnya yang berhubungan dengan : G. Venkatasubbaiah

G Bintang tipe-G Titik G Ali G G-Shock G.222 Gaya g Antibodi G G-Book G. Ashok Motorola Moto G Grob G 120TP SDLB G Rawinala Penisilin G Reseptor terhubung protein G Fiat G.50 Kasipalayam (G) G-Wave Kenny G G-Star Raw Grob G 120 TP M. G. Chakrapani Sound-G Infiniti G Robo-G Lagu-Lagu Terbaik II Ebiet G. Ade G-Men '75 (G)I-dle Aloysius Josef G. Dibjokarjono G-Dragon G-Force (film) G. Sankara Kurup Kode ATC G Murali G Grob G 520 Elvyn G. Masassya Butterfly (lagu G-Dragon) G. Kolff & Co. G. Dhananjayan Daftar spesies Araneidae: G–M Bintang deret utama tipe-G Serenade (album Ebiet G. Ade) Daftar …

spesies Salticidae (G–J) G.Soul G. Venkatasubbaiah G (disambiguasi) Coup d'Etat (album G-Dragon) M. G. Sreekumar Stephen G. Haines Dunia G-Nol G-string G-Music Fiat G.91 Heartbreaker (album G-Dragon) G. Devarajan Soko G-4 Super Galeb Kode negara: G Ebiet G. Ade Adam G. Sevani N. G. Ranga Daftar lagu yang ditulis oleh G-Dragon Breathe (lagu G-Dragon) Fritz G. Schadt G. Aravindan G. Hannelius Diskografi G-Dragon Hindustan Aircraft G-1 G. P. Putnam's Sons G. Palanivel Romansa (album Elvyn G. Masassya) Daftar penghargaan dan nominasi yang diterima oleh G-Dragon Pantai Base G Pencak silat pada Pekan Olahraga Nasional XIX – Kelas G putra B & G Boys Girls Band KukuBima Ener-G! B&G Boys Girls Band Queen G George G. Harrap and Co. Grup G Kualifikasi Kejuaraan Eropa UEFA 2012 Pelatihan gravitasi High-G Narciso G. Reyes Soko G-2 Galeb G-TELP KT&G Mely G. Tan B. G. Kher M. G. K. Menon Mikoyan MiG-29 Dassault Mirage G Kualifikasi Piala Dunia FIFA 2014 – Grup G UEFA Black & White (album G.NA) G-Eazy Matthew G. Taylor Shine a Light (album G-Dragon) Grumman G-73 Mallard Breakdown (lagu G-Eazy) Mausoleum O. G. Khouw Super-G Suzuki G engine Becky G George W. G. Boyce Jr. G Storm Tiny-G Grumman

Kembali kehalaman sebelumnya