Film Roman, LLC adalah studio animasi independen Amerika yang kini berkantor pusat di Woodland Hills, California, dulunya berada di Burbank. Studio ini sebelumnya dimiliki oleh Starz Inc., yang sekarang merupakan divisi dari Lionsgate, dan dulunya oleh Waterman Entertainment, perusahaan produksi milik produser Steve Waterman.[2]
<ref>
vty
Templat:Film Roman Templat:The Simpsons