Eureka Sport (Thailand) Co, Ltd. atau juga dikenal sebagai Eureka adalah sebuah perusahaan peralatan olahraga asal Thailand. Eureka Sport (Thailand) Co.,ltd didirikan pada tahun 2013, untuk produksi pakaian olahraga seperti Sepak bola, Futsal dan Sepak Takraw dengan merek Eureka.
Sponsor
Tim berikut mengenakan seragam
produksi oleh Eureka: