Tim nasional sepak bola U-16 Inggris, juga disebut sebagai Inggris U-16, adalah tim yang mewakili Inggris di pada cabang olahraga sepak bola pada tingkat usia di bawah 16 tahun dan dikendalikan oleh Asosiasi Sepak Bola Inggris (FA), sebuah badan yang mengatur sepak bola di Inggris. Manager saat ini adalah Kenny Swain, yang ditunjuk pada bulan Agustus 2004.
Daftar pemain berikut ini adalah skuad untuk Turnamen Montaigu.[1][2]
Para pemain berikut juga telah dipanggil ke skuad U-16 Inggris dan tetap memenuhi syarat.
Artikel bertopik sepak bola dan klub sepak bola di Inggris ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.