Stasiun radio militer Pierre-sur-Haute adalah sebuah situs seluas 30-hektare (74-ekar) yang dipakai untuk komunikasi militer Prancis. Tempat tersebut terletak di komune Sauvain dan Job, dengan perbatasan antara kawasan Rhône-Alpes dan Auvergne melewati tempat tersebut.[1]
45°39′11″N 3°48′30″E / 45.65306°N 3.80833°E / 45.65306; 3.80833
Artikel bertopik senjata ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.