Resolusi Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa 1874 adalah hasil resolusi Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa yang ditetapkan pada Jumat, 12 Juni 2009 tentang pengembangan senjata nuklir Korea Utara. Resolusi tersebut disetujui oleh 15 negara anggota DK PBB. Tidak ada negara yang menolak dan tidak memberikan pendapat (abstain).[1]
Pemilihan
Setuju (15) |
Abstain (0) |
Menentang (0)
|
|
|
|
Dicetak tebal: anggota tetap DK PBB
Referensi