Leo James Rainwater (9 Desember 1917 – 1 Juni 1986) adalah fisikawan Amerika Serikat yang karya teroretisnya adalah penentuan model "wobbly droplet" pada nukleon dalam nukleus. Ia menerima Penghargaan Nobel dalam Fisika 1975 bersama dengan kolaboratornya Aage N. Bohr dan Benjamin Roy Mottelson.
Pranala luar
|
---|
1901–1925 | | |
---|
1926–1950 | |
---|
1951–1975 | |
---|
1976–2000 | |
---|
2001– sekarang | |
---|