Ibrahim Datuak Sangguno Dirajo (lahir di Sungayang, Tanah Data, Hindia Belanda, 1858 - meninggal di Sungayang, Tanah Datar, Sumatra Tengah, 1949 pada umur 91) adalah seorang penulis, ahli adat dan budaya Minangkabau pada masa Hindia Belanda. Ia banyak menulis buku tentang adat dan budaya Minangkabau.[1]
Artikel bertopik biografi Indonesia ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.