Bolano Lambunu adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Parigi Moutong, Sulawesi Tengah, Indonesia. Bolano Lambunu merupakan kecamatan hasil pemekaran dari kecamatan Moutong. Nama Bolano Lambunu diambil dari nama dua desa yakni desa Bolano dan Lambunu. Pusat pemerintahan berada desa Lambunu.
Kecamatan Bolano Lambunu adalah kecamatan pertama yang dimekarkan dari wilayah kecamatan moutong.