Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Zona Operasi Kaki Pegunungan Alpen

Zona Operasi Kaki Pegunungan Alpen

Operationszone Alpenvorland
1943–1945
Bendera Kaki Pegunungan Alpen
Bendera
{{{coat_alt}}}
Lambang
Zona Operasional Kaki Gunung Alpen ("OZAV")
Zona Operasional Kaki Gunung Alpen ("OZAV")
Ibu kotaBozen
PemerintahanKomisariat
High Commissioner 
• 1943–1945
Franz Hofer
Sejarah 
• Didirikan
1943
• Dibubarkan
1945
Didahului oleh
Digantikan oleh
krjKerajaan
Kerajaan Italia| Italia (1861–1946)|Kerajaan Italia
krjKerajaan
Kerajaan Italia| Italia (1861–1946)|Kerajaan Italia
Sekarang bagian dari Italia
Sunting kotak info
Sunting kotak info • Lihat • Bicara
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini

Zona Operasi Kaki Pegunungan Alpen (Jerman: Operationszone Alpenvorland (OZAV); bahasa Italia: Zona d'operazione Prealpi) adalah sebuah distrik di daerah sub-Alpine yang dibuat oleh Jerman Nazi di wilayah Italia selama Perang Dunia Kedua.[1]

Asal dan geografi

OZAV didirikan pada 10 September 1943 oleh pendudukan Jerman Wehrmacht, sebagai tanggapan terhadap Sekutu yang melakukan gencatan senjata dengan Italia yang diproklamirkan dua hari sebelumnya setelah invasi Sekutu ke Italia. Daerah ini terdiri dari provinsi Belluno, Bolzano dan Trento. Sedangkan Zona Operasional Pesisir Adriatik yang didirikan pada hari yang sama meliputi provinsi Udine, Görz, Trieste, Pula, Rijeka, Teluk Kvarner dan Ljubljana. Kedua zona operasi ini secara resmi milik Republik Sosial Italia (RSI), yang mengatur wilayah-wilayah Italia dari Salò di Danau Garda dan belum diduduki oleh pihak Sekutu.

Referensi

  1. ^ After the German surrender, Bozen was put under military occupation by the United Nations and given back to Italy only in 1947 when it had become a Republic.

Baca informasi lainnya yang berhubungan dengan : Zona Operasi Kaki Pegunungan Alpen

Zona Zona waktu Zona Hijau (Bagdad) Zona netral Basis Data Zona Waktu Zona Eksklusi Chornobyl Daftar zona waktu di Basis Data Zona Waktu Zona Fresnel Zona neritik Zona litoral Zona batial Zona waktu Indonesia Zona abisal Zona Wadati–Benioff Zona selancar Zona pelagik Zona Bagmati (Nepal) Zona Sur Zona erotis Zona Demiliterisasi Korea Zona Austral Zona Penghindaran Zona Otonom Kokang Zona Bebas Jebel Ali Zona euro Zona Bebas (wilayah) Zona Amerika Piala Davis 2011 Zona Tabrakan Laut Maluku Zona Amerika Piala Davis 2012 Zona Central Zona penunjaman Cascadia Zona Internasional Tangier Zona laik…

huni Zona waktu di Antarktika Zona Eropa/Afrika Piala Davis 2011 Zona selamat sekolah Zona Biru Zona fotik Zona ekonomi eksklusif Grup I Zona Amerika Piala Davis 2011 Grup I Zona Amerika Piala Davis 2012 Grup II Zona Amerika Piala Davis 2011 Zona Terusan Panama Liga 3 (Zona Jawa Barat) Zona waktu Thailand Grup I Zona Asia/Oseania Piala Davis 2011 Grup III Zona Amerika Piala Davis 2011 Zona Penyangga Perserikatan Bangsa-Bangsa di Siprus Zona afotik Grup III Zona Asia/Oseania Piala Davis 2011 Zona radiasi Zona waktu di Amerika Serikat Grup IV Zona Amerika Piala Davis 2011 Grup I Zona Eropa/Afrika Piala Davis 2011 Zona penyangga Zona Musik Zona Vulkanik Taupo Grup II Zona Asia/Oseania Piala Davis 2011 Grup III Zona Afrika Piala Davis 2011 Zona Asia/Oseania Piala Davis 2011 Grup III Zona Eropa Piala Davis 2011 Grup IV Zona Asia/Oseania Piala Davis 2011 Grup II Zona Eropa/Afrika Piala Davis 2011 Zona Identifikasi Pertahanan Udara Zona geografi Zona demiliterisasi Zona Konservasi Istimewa Zona analisis lalu lintas Grup II Zona Asia/Oseania Piala Davis 2018 Zona profundal Zona epifreatik Pengaruh zona waktu pada penyiaran Amerika Utara Zona Perdagangan Bebas Mendalam dan Komprehensif Zon

Kembali kehalaman sebelumnya