Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Saleman, Seram Utara Barat, Maluku Tengah

Saleman
Negara Indonesia
ProvinsiMaluku
KabupatenMaluku Tengah
KecamatanSeram Utara Barat
Luaskm2
Jumlah pendudukjiwa

Saleman adalah negeri di Kecamatan Seram Utara Barat, Kabupaten Maluku Tengah, Provinsi Maluku.

Pemerintahan

Negeri ini dipimpin oleh seorang raja, dengan Makuituin sebagai matarumah parentah. Sebelumnya, matarumah Makatita juga pernah menjabat sebagai raja di Saleman.[1]

Hubungan sosial

Saleman terikat pela keras dengan Makariki di pesisir selatan Pulau Seram.[2] Menurut salah satu sumber, negeri ini juga berhubungan pela dengan Kaibobo. Hubungan gandong diikat dengan Negeri Leahari dan Soya di Pulau Ambon.[3]

Referensi

  1. ^ "Besok Negeri Saleman Lantik Raja Adat". Kabar Maluku. 29 Agustus 2014. Diakses tanggal 29 Mei 2024. 
  2. ^ "De pela's van Makariki". Pusaka Huinelo. Diakses tanggal 29 Mei 2024. In de streektaal van Makariki, heet het sluiten van een pela=keras verbond HUWAË PELA en dat is wat ze precies drie keer hebben gedaan. 
  3. ^ "Raja Negeri Soya Harva Rena Jones Rehatta Resmi di lantik .Ini yang disampaikan Pj.Walikota Ambon". MalukuBarunews. Ambon. 4 Maret 2024. Diakses tanggal 29 Mei 2024. 
Kembali kehalaman sebelumnya