Peter Steen |
---|
|
Lahir | (1936-01-22)22 Januari 1936 Randers, Denmark |
---|
Meninggal | 7 Februari 2013(2013-02-07) (umur 77) Aarsdale, Bornholm |
---|
Pekerjaan | Pemeran |
---|
Tahun aktif | 1964-2013 |
---|
|
|
Peter Steen (22 Januari 1936 – 7 Februari 2013)[1] adalah seorang pemeran film Denmark. Steen lahir di Randers, Denmark, dan tampil dalam lebih dari 50 film sejak 1964. Pada 2004, Steen memenangkan Penghargaan Bodil sebagai aktor pendukung terbaik untuk film tahun 2003 Arven (The Inheritance).
Filmografi pilihan
Referensi
Pranala luar
|
---|
Umum | |
---|
Perpustakaan nasional | |
---|
Lain-lain | |
---|