Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Pantai Karangbolong (Banten)


Pantai Karang Bolong (Banten) terletak pada Kecamatan Anyer, Kabupaten Serang, Provinsi Banten. Tempat ini terletak pada bagian barat pulau Jawa. Jaraknya tidak jauh dari kota Cilegon dan kawasan tersebut banyak dikunjungi wisatawan.

Sejarah

Pantai Karangbolong dahulu dikenal dengan nama Pantai Karang Suraga, nama ini diambil dari seorang yang berlilmu tinggi yang bertapa di pantai Karang Suraga hingga akhir hayatnya, yang bernama Suryadilaga. Seiring berjalannya waktu, pantai ini berubah nama menjadi Pantai Karangbolong karena memiliki tebing karang besar yang bentuknya berlubang di tengah karang. salah satu ujung karangnya berada di tepi pantai sementara yang lain menghadap ke laut lepas. Ada yang mengatakan bahwa batu karang tersebut berlubang akibat dari letusan Gunung Krakatau. Akan tetapi hingga saat ini hal yang menimbulkan karang bolong ini belum diketahui secara pasti. [1] Diarsipkan 2016-10-12 di Wayback Machine.

Mitos

Di samping Karang Bolong terdapat Goa kecil. Gundukan batu yang terlihat di malam hari, berbentuk lubang seperti goa kurang lebih kedalamannya 3 meter dari pintu masuk. Dan pada keadaan tertentu air laut bisa mencapai lubang gua.

Ternyata lubang gua kecil yang berada pada samping Karangbolong merupakan tempat untuk memanggil jin. Jin ini sendiri bisa dipanggil melalui wiridan. Pelaku masuk harus membawa persyaratan berupa sesajen, Waktu pelaksanaan dilakukan dari jam 12 malam sampai menjelang waktu adzan subuh.

Menurut cerita penjaga villa, jin ini bisa dipanggil untuk dimintai apa saja: uang, emas, intan berlian, dll. Bagi yang berhasil, selanjutnya harta tersebut harus dibersihkan dulu dengan dibayarkan zakatnya sebelum digunakan. Syarat bagi pemanggil selama wiridan tidak boleh mengantuk apalagi tertidur.[2] [3] Diarsipkan 2016-10-23 di Wayback Machine.

Harga Tiket

Harga tiket masuk ke Karang Bolong Banten dikenakan Rp. 5000 per orang

Lihat pula

Referensi

  1. Pantai Karang Bolong (Banten) Diarsipkan 2016-10-12 di Wayback Machine.. Diakses pada tanggal 12 Oktober 2016
  2. Mitos Pantai Karang Bolong (Banten). Diakses pada tanggal 12 Oktober 2016
  3. Mitos Pantai Karang Bolong (Banten) Diarsipkan 2016-10-23 di Wayback Machine.. Diakses pada tanggal 22 Oktober 2016

Baca informasi lainnya yang berhubungan dengan : Pantai Karangbolong (Banten)

Pantai Pantai Palabuhanratu Pantai Citepus Pantai Tangsi Pantai Samas Pantai Karang Pamulang Pantai Tirtamaya Pantai Pandansimo Pantai Jungwok Pantai Cimaja Pantai Takisung Pantai Batakan Pantai di Sydney Pantai Pandawa Pantai Nampu Pantai Ora Pantai Timang Pantai Padang-Padang Pantai Widarapayung Pantai Dreamland Pantai Papuma Pantai Pandansari Pantai Drini Pantai Nglambor Daftar Perdana Menteri Pantai Gading Pantai Cibangban Pantai Pecatu Pantai Cipatuguran Pantai Karang Hawu Pantai Pangi Pantai Siung Pantai Depok Pantai Panjang Pantai Jelangkung Pantai Goa Cina Pantai Clungup Pantai Wonogor…

o Pantai Carita Pantai Lembupurwo Pantai Logending Pantai Kertomulyo Pantai Kuta Pantai Parangkusumo Pantai Rajegwesi Pantai Jolosutro Pantai Angsana Pantai Baron Pantai Tambakrejo Pantai Wediawu Pantai Sambunyi Pantai Matras Pantai Swarangan Pantai Lovina Pantai Liang Pantai Balekambang Pantai Serang Pantai Ngapaloka Pantai Marina Pantai Watu Ulo Pantai Kejawanan Pantai Mutun Pantai Bondo Bangsri Pantai Kubu Pantai Maron Pantai Balemon Pantai Pangandaran Pantai Ngobaran Pantai Carolina Pantai Widuri Daftar Presiden Pantai Gading Pantai Losari Pantai Trikora Pantai Prigi Pantai Popoh Pantai Ngliyep Pantai Seminyak Hutan pantai Pantai Labu Baru, Pantai Labu, Deli Serdang Pantai Karangbolong Pantai Pagatan Pantai Goa Cemara Pantai Ungapan Pantai Navagio Kulari ke Pantai Pantai Wediombo Gadis Pantai Pantai Slili Pantai Pungkruk Pantai Beringin Pantai Kutang Pantai Sanur Voli pantai Pantai Pelayaran Pantai Kondang Merak Pantai Loji Pantai Glagah Indah Pantai Semat Pantai Mrutu Pantai Muarareja Pantai Sinokisi Pantai Nganteb Pantai Senggigi Pantai Tambak Asri Pantai Suweru Pantai Biru Marangkayu Pantai Sipelot Pantai Banyutowo Pantai Watu Lumbung Pantai Lemo Pantai Tanjung Tinggi Pantai

Kembali kehalaman sebelumnya