Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Novel

Novel adalah salah satu genre karya sastra yang berbentuk prosa. Kisah di dalam novel merupakan hasil karya imajinasi yang membahas tentang permasalahan kehidupan seseorang atau berbagai tokoh. Cerita di dalam novel dimulai dengan munculnya persoalan yang dialami oleh tokoh dan diakhiri dengan penyelesaian masalahnya. Novel memiliki cerita yang lebih rumit dibandingkan dengan cerita pendek. Tokoh dan tempat yang diceritakan di dalam novel sangat beragam dan membahas waktu yang lama dalam penceritaan.[1] Penokohan di dalam novel menonjolkan watak dan sifat setiap pelaku dalam kisah yang diceritakan. Novel terdiri dari bab dan sub-bab tertentu sesuai dengan kisah ceritanya.

Penulis novel disebut novelis atau ceritawan.

Genre novel digambarkan memiliki "sejarah yang berkelanjutan dan komprehensif selama sekitar dua ribu tahun".[2] Pandangan ini melihat novel berawal dari Yunani dan Romawi Klasik, abad pertengahan, awal roman modern, dan tradisi novella. Novella adalah suatu istilah dalam bahasa Italia untuk menggambarkan cerita singkat, yang dijadikan istilah dalam bahasa Inggris saat ini sejak abad ke-18. Ian Watt, sejarawan sastra Inggris, menuliskan dalam bukunya The Rise of The Novel (1957) bahwa novel pertama muncul pada awal abad ke-18.

Miguel de Cervantes, penulis Don Quixote, sering disebut sebagai novelis Eropa terkemuka pertama di era modern. Bagian pertama dari Don Quixote diterbitkan tahun 1605.[3]

Roman adalah narasi prosa panjang yang terkait erat dengan novel. Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia, roman adalah karangan prosa yang melukiskan perbuatan pelakunya menurut watak dan isi jiwa masing-masing. Walter Scott mendefinisikannya sebagai "narasi fiktif dalam bentuk prosa atau sajak. Tujuannya adalah menjadikan peristiwa di dalamnya sebagai peristiwa yang luar biasa dan jarang terjadi", sementara dalam novel "peristiwa-peristiwanya adalah rentetan peristiwa nyata yang biasa terjadi dalam kehidupan manusia dan keadaan masyarakat saat itu".[4] Tetapi, banyak roman, termasuk roman-roman historis karya Scott,[5] Wuthering Heights karya Emily Brontë,[6] dan Moby-Dick karya Herman Melville,[7] sering juga disebut novel. Roman yang disebutkan di sini berbeda dengan roman percintaan fiksi populer atau novel roman. Bahasa-bahasa Eropa lainnya tidak membedakan antara roman dan novel: "a novel is le roman, der Roman, il romanzo."[8]

Unsur Intrinsik[9]

  • Tokoh, pelaku dalam cerita.[10]
  • Alur atau plot, rangkaian peristiwa atau jalinan cerita dari awal sampai akhir disusun berdasarkan hubungan kausalitas.
  • Latar atau setting, gambaran yang digunakan untuk menempatkan peristiwa di dalam suatu penceritaan fiksi. Menyatakan tempat, waktu, dan suasana.
  • Amanat, pesan yang ingin disampaikan penulis. Pesan merupakan sesuatu yang dapat memberikan tambahan pengetahuan, pendidikan, bermakna dalam hidup, memberikan penghiburan, kepuasan dan kekayaan batin kita terhadap hidup.
  • Sudut pandang atau point of view, adalah posisi/kedudukan pengarang dalam membawakan cerita.

Penentuan Genre Novel

Madame de Pompadour menghabiskan sorenya dengan sebuah buku, 1756.

Novel adalah narasi fiksi panjang yang menceritakan pengalaman manusia secara lebih dekat. Novel di era modern biasanya menggunakan gaya prosa sastra dan pengembangan novel bentuk prosa tersebut saat ini telah didukung dengan inovasi-inovasi dalam dunia percetakan dan diperkenalkannya kertas murah pada abad ke-15.

Kata ini berasal dari bahasa Italia novella artinya "baru", "berita", atau "cerita pendek mengenai sesuatu yang baru", dan kata itu sendiri berasal dari bahasa Latin novella, bentuk jamak dari novellus, yang disingkat novus, artinya "baru".[n 1]

Narasi fiksi

Fiksionalitas adalah hal yang paling sering disebut sebagai pembeda antara novel dengan historiografi, tetapi kriteria ini dapat menjadi masalah. Pada periode modern awal, para penulis narasi historis sering menyertakan pemikiran-pemikiran yang berakar pada keyakinan tradisional untuk memperindah bagian cerita atau menambah kredibilitas pada suatu opini. Sejarawan juga membuat gaya penulisan yang serupa untuk tujuan didaktik. Di sisi lain, novel dapat menggambarkan realitas sosial, politik, dan kepribadian dari suatu tempat dan periode waktu dengan kejelasan dan detail yang tidak ditemukan dalam tulisan-tulisan sejarah.

Prosa sastra

Dalam novel modern, bentuk prosa lebih disukai daripada sajak, tetapi pendahulu novel modern Eropa menyertakan epos-epos sajak dalam rumpun bahasa Roman dari selatan Prancis, khususnya karya-karya Chrétien de Troyes (akhir abad ke-12), dan dalam bahasa Inggris pertengahan (The Canterbury Tales karya Geoffrey Chaucer (sekitar 1343-1400)).[12] Bahkan pada abad ke-19, narasi fiktif dalam sajak, seperti Don Juan (1824) karya Lord Byron, Yevgeniy Onegin (1833) karya Alexander Pushkin, dan Aurora Leigh (1856) karya Elizabeth Barret Browning, bersaing dengan dengan novel prosa. The Golden Gate (1986) karya Vikram Seth adalah contoh novel sajak terbaru.[13]

Isi prosa: mengalami lebih dekat

Baik pada abad ke-12 di Jepang maupun abad ke-15 di Eropa, fiksi prosa menciptakan situasi membaca yang lebih dekat. Di sisi lain, epos sajak, termasuk Odyssey dan Aeneid, telah dibacakan untuk khalayak pilihan, ini lebih dekat daripada pertunjukan drama di teater.

Dunia baru dari mode individualistis, pandangan pribadi, perasaan akrab, keinginan rahasia, "tingkah laku", dan "kesopansantunan" menyebar bersama novel dan roman prosa yang terkait.

Panjang prosa

Novel saat ini adalah genre terpanjang dari fiksi prosa naratif, diikuti oleh novella, cerita pendek, dan fiksi kilat. Tapi, kritikus pada abad ke-17 melihat panjang epos roman dan novel bersaing ketat. Tidak dapat ditetapkan definisi yang tepat mengenai perbedaan panjang antara kedua jenis fiksi tersebut. Syarat panjang novel secara tradisional berhubungan dengan pendapat bahwa sebuah novel harus mencakup "keseluruhan hidup."[14]

Panjang sebuah novel masih menjadi hal penting karena kebanyakan penghargaan sastra menggunakan panjang sebagai kriteria dalam sistem penilaian.[n 2]

Ciri

  • Menceritakan sebagian kehidupan yang luar biasa.
  • Terjadinya konflik hingga menimbulkan perubahan nasib.
  • Terdapat beberapa alur atau jalan cerita.
  • Terdapat beberapa insiden yang mempengaruhi jalan cerita.
  • Perwatakan atau penokohan dilukiskan secara mendalam.[16]

Struktur

Struktur novel secara umum sama dengan struktur cerpen yakni abstrak orientasi komplikasi evaluasi resolusi dan koda. Hanya saja karena novel merupakan genre teks makro, dalam tubuh novel terkandung beberapa genre mikro. Misalnya jika dalam tubuh suatu novel terkandung teks deskriptif maka novel tersebut juga mengandung struktur teks deskriptif, yakni pernyataan umum, urutan sebab akibat, dan resolusi.

Jenis

  • Picaresque novel. Novel yang berbentuk episodik. Berisi kisah petualangan eksentrik dan kisah kepahlawanan luar biasa. Contohnya serial novel petualangan, Terlibat di Trowulan dan Terlibat di Bromo karya Dwianto Setyawan atau serial novel kepahlawanan seperti Gajah Mada karangan Langit Kresna Hariadi.
  • Epistolary novel. Bentuknya seperti surat, jurnal atau buku harian. Gaya penulisannya popular. Novel jenis ini sekarang jumlahnya cukup banyak salah satunya Dealova karya Dyan Nuranindaya.
  • Historical novel. Di Indonesia sering disebut novel sejarah, yakni novel berlatar sejarah. Contohnya Anak Semua Bangsa karangan Pramodya, Roman Revolusi karya Ramadhan K.H., Rahasia Meede karya E.S Ito.
  • Regional novel. Novel yang mengambil latar di suatu daerah tertentu. Contohnya adalah Cintaku di Kampus Biru Karya Ashadi Siregar yang terbit taun 1974 dan telah mengalami cetak ulang ke-10 ini merupakan contoh novel jenis regional. Karena novel tersebut mengambil seting kampus UGM Yogyakarta.
  • Bildongs roman. Secara lughawi, istilah yang berasal dari bahasa Jerman ini berarti novel perkembangan. Jenis novel ini mengambil latar perkembangan anak-anak, termasuk autobiografi fiktif. Novel Great Expectations karya Charles Dickens adalah salah satu contohnya.
  • Roman a these. Secara harfiah, istilah dari bahasa Prancis ini berarti novel argumen. Novel jenis ini di Indonesia dapat ditemui dari karya Parakitri T. Simbolon, Kusni Kasdut.
  • Roman a clef. Secara bahasa, istilah Prancis ini bermakna novel yang memiliki kunci khusus. Novel yang ditulis berdasarkan imajinasi di satu pihak dan dipadukan dengan karakter manusia secara terselubung di pihak lain. Sebagai contoh, novel Point Counter Point karangan Aldous Huxley.
  • Roman-fieuve. Secara harfiah, istilah Prancis ini berarti novel arus. Tema dan cakupan karakter novel ini luas dan panjang, membentuk beberapa serial novel. Contohnya Balada Si Roy karya Gola Gong bisa menjadi contoh dalam novel Indonesia.
  • Non-fiktional novel. Novel yang ditulis berdasarkan kisah nyata dan benar-benar pernah terjadi, meskipun tidak sama persis. Contohnya adalah Laskar Pelangi karya Andrea Hirata.[17]

Catatan

  1. ^ The term novel is a truncation of the Italian word novella (from the plural of Latin novellus, a late variant of novus, meaning "new"), so that what is now, in most languages, a diminutive denotes historically the parent form. The novella was a kind of enlarged anecdote like those to be found in the 14th-century Italian classic Boccaccio's Decameron, each of which exemplifies the etymology well enough.[11]
  2. ^ Nebula Award yang diberikan oleh organisasi The Science Fiction and Fantasy Writers of America menetapkan kategori karya penerima penghargaan sebagai berikut: Novel - 40.000 kata atau lebih, Novella - antara 17.500-39.999 kata, Novelet - antara 7.500-17.499 kata, dan Cerita Pendek - 7.499 kata atau kurang.[15]

Referensi

  1. ^ Kosasih, E. (2008). Apresiasi Sastra Indonesia (PDF). Jakarta: Nobel Edumedia. hlm. 54. ISBN 978-602-8219-57-0. 
  2. ^ Doody 1997, hlm. 1
  3. ^ Merriam Webster Inc., ed. (1995). "novel". Merriam-Webster's Encyclopedia of Literature (dalam bahasa bahasa Inggris). Springfield, Massachusetts: Merriam-Webster. hlm. 819. ISBN 9780877790426. Diakses tanggal 14-07-2016. 
  4. ^ "Essay on Romance", Prose Works volume vi, hlm. 129, dikutip dalam "Introduction" to Walter Scott's Quentin Durward, ed. Susan Maning. Oxford: Oxford University Press, 1992, hlm. xxv.
  5. ^ "Introduction" to Walter Scott's Quentin Durward, ed. Susan Maning, hlm. xxv-xxvii.
  6. ^ Moers, Ellen (1977). Literary Women: The Great Writers (dalam bahasa bahasa Inggris). Oxford University Press. ISBN 978-0195035827. 
  7. ^ McCrum, Robert (13-01-2014). "The 100 best novels: No 17 – Moby-Dick by Herman Melville (1851)". The Guardian (dalam bahasa bahasa Inggris). Diakses tanggal 14-07-2016. 
  8. ^ Doody 1997, hlm. 15
  9. ^ Suryaman, Maman; Suherli; Istiqomah (2018). Bahasa Indonesia. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. hlm. 118–119. ISBN 978-602-472-098-8. 
  10. ^ author., Nurgiyantoro, Burhan,. Teori pengkajian fiksi. hlm. 165. ISBN 978-979-420-820-5. OCLC 893941089. 
  11. ^ Burgess, Anthony. "Novel". Encyclopædia Britannica (dalam bahasa bahasa Inggris). Diakses tanggal 02-08-2009. 
  12. ^ Doody 1997, hlm. 18-3, 187
  13. ^ Doody 1997, hlm. 187
  14. ^ Lukács, György (1971). The Theory of the Novel: A historico-philosophical essay on the forms of great epic literature (dalam bahasa bahasa Inggris). Diterjemahkan oleh Anna Bostock. Cambridge, Massachusetts: The MIT Press. ISBN 9780262620277. 
  15. ^ "Nebula Rules" (dalam bahasa bahasa Inggris). Science Fiction and Fantasy Writers of America, Inc. Diakses tanggal 14-07-2016. 
  16. ^ Wicaksono, Andri (2017). Pengkajian Prosa Fiksi (edisi revisi). Yogyakarta: Garudhawaca. hlm. 80. ISBN 978-602-6581-03-7. 
  17. ^ Bahry, Salman El (2019). Meraih Miliaran Rupiah dari Menulis: Siapa Pun Anda Bisa Jadi Penulis. Yogyakarta: SPASI MEDIA. hlm. 92. ISBN 978-623-7532-83-5. 

Bacaan lanjutan

Baca informasi lainnya:

Американская кунья акула Научная классификация Домен:ЭукариотыЦарство:ЖивотныеПодцарство:ЭуметазоиБез ранга:Двусторонне-симметричныеБез ранга:ВторичноротыеТип:ХордовыеПодтип:ПозвоночныеИнфратип:ЧелюстноротыеКласс:Хрящевые рыбыПодкласс:ЭвселяхииИнфракласс:Пласт…

ChristenUnie Personen Partijvoorzitter Ankie van Tatenhove Partijleider Mirjam Bikker Fractieleider in de Tweede Kamer Mirjam Bikker Fractieleider in de Eerste Kamer Tineke Huizinga[1] Delegatieleider in het Europees Parlement Anja Haga Zetels Tweede Kamer 5 / 150 Eerste Kamer 3 / 75 Europees Parlement 1 / 29 Provinciale Staten 23 / 572 Geschiedenis Opgericht 22 januari 2000[2] Fusie van RPF en GPV Algemene gegevens Actief in Nederland Aantal leden 25.281 (1 januari 2023)[3&#…

Cinema of Austria List of Austrian films 1907-1919 1920s 1930s 1940s 1950s 1960s 1970s 1980s 1990s 2000s 2010s 2020s Austrian film actors Austrian film directorsvte A list of films produced in the Cinema of Austria in the 1960s ordered by year of release. For an alphabetical list of articles on Austrian films see Category:Austrian films. Due to a sharp decline in Austrian film production, the rate of films released reached very low numbers by the end of the decade, with most of these being inter…

Argentine footballer (born 1993) Luciano Vietto Vietto in 2017Personal informationFull name Luciano Darío Vietto[1]Date of birth (1993-12-05) 5 December 1993 (age 29)[1]Place of birth Balnearia, ArgentinaHeight 1.74 m (5 ft 9 in)[1]Position(s) Forward, wingerTeam informationCurrent team Al-QadsiahNumber 28Youth career2000–2008 Independiente Balnearia2008–2010 Estudiantes2010–2011 Racing ClubSenior career*Years Team Apps (Gls)2011–2014 Racing C…

  تشايكلانا دي لا فرونتيرا (بالإسبانية: Chiclana de la Frontera)‏[1]   - بلدية -    تشايكلانا دي لا فرونتيرا تشايكلانا دي لا فرونتيرا  خريطة الموقع تاريخ التأسيس 15 مايو 1303  تقسيم إداري البلد إسبانيا  [2][3] المقاطعة قادس خصائص جغرافية إحداثيات 36°25′00″N 6

Overview of and topical guide to Joseph Smith This article is part of a series onJoseph Smith 1805 to 1827 1827 to 1830 1831 to 1837 1838 to 1839 1839 to 1844 Death Legal Polygamy Wives Children Teachings Miracles Prophecies Bibliography Chronology Outline Category  Latter Day Saints portalvte The following outline is provided as an overview of and topical guide to the life and influence of Joseph Smith: Joseph Smith – central figure of Mormonism, whom the teachings of most List o…

Espejo frontal El espejo frontal es un instrumento propio de sí mismo de la otorrinolaringología que consiste en un espejo cóncavo con un agujero que el explorador se sujeta en la cabeza mediante una cinta. Se usa para concentrar y orientar los rayos luminosos procedentes de una fuente externa hacia una cavidad (típicamente la cavidad oral) y permitir simultáneamente su examen, sin producir sombras. Con la aparición de otros instrumentos (fibroscopio, otoscopio, linternas tipo lápiz), su …

Китайсько-індійська війнаДата20 жовтня — 21 листопада 1962 рокуМісцеАксай-ЧинРезультат Перемога КНРСторони  КНР  ІндіяСили 280 000 100 000 - 120 000Втрати 722 вбитих1 697 поранених[1] 1 383 вбитих1 047 поранених1 696 зниклих безвісти3 968 полонених[2] Кита́йсько-інді́йська війна́  

يفتقر محتوى هذه المقالة إلى الاستشهاد بمصادر. فضلاً، ساهم في تطوير هذه المقالة من خلال إضافة مصادر موثوق بها. أي معلومات غير موثقة يمكن التشكيك بها وإزالتها. (نوفمبر 2019) الرابطة البرلمانية 1932–33 تفاصيل الموسم الرابطة البرلمانية  البلد المملكة المتحدة  البطل دولويتش هام

Luftbild eines Teils des Werftgeländes in San Diego National Steel and Shipbuilding Company (NASSCO) ist ein US-amerikanisches Schiffbauunternehmen. Inhaltsverzeichnis 1 Geschichte 2 Beschreibung 3 Bauprogramm der Werften 4 Weblinks 5 Einzelnachweise Geschichte 1905 begann das Unternehmen als California Iron Works mit einer kleinen Maschinenwerkstatt und Gießerei. 1922 wurde California Iron Works von der US National Bank übernommen und in National Iron Works umbenannt. 1944 zog National Iron …

GargoylesNama alternatifGargoyles: The Goliath Chronicles (Musim 3)GenreAnimationUrban fantasyMitologi Fiksi ilmiahDitulis oleh (5 atau lebih episode) Michael Reaves Lydia Marano Brynne Chandler Reaves Cary Bates Gary Sperling Eric Luke Sutradara (5 atau lebih episode) Dennis Woodyard Frank Paur Kazuo Terada Saburo Hashimoto Bob Kline Pengisi suara Keith David Salli Richardson Jeff Bennett Bill Fagerbakke Thom Adcox-Hernandez Ed Asner Frank Welker Brigitte Bako Marina Sirtis Jonathan Frakes Pena…

Situs Warisan Dunia, properti di Takhta Suci (properti ekstrateritorial di kota Roma)Situs Warisan Dunia UNESCOBasilika Santo Paulus di Luar Tembok (San Paolo Fuori le Mura)LokasiRomaBagian dariHistoPusat Historis kota Roma, Properti Ekstrateritorial Takhta Suci dan San Paolo Fuori le MuraMemuat Kompleks Basilika Agung Santo Yohanes Lateran dan Scala Sancta Kompleks Basilika Santa Maria Maggiore Palazzo di San Callisto dan bangunan di sepanjang Via S. Egidio di Trastevere Palazzo della Canc…

Funeral vehicle used by the British Royal family The state hearse carrying the coffin of Elizabeth II arriving at Buckingham Palace. The state hearse is a vehicle of the Royal Mews used for funerals of the British royal family. Based on a Jaguar XJ model, it was designed by the Royal Household and Jaguar Land Rover with the input of and approval from Elizabeth II and converted by UK-based coachbuilders Premiere Sheet Metal, while Wilcox Limousines created the interior, exterior trim and glazing.…

Upcoming video game 2024 video gameHomeworld 3Developer(s)Blackbird InteractivePublisher(s)Gearbox PublishingDirector(s)Rob CunninghamWriter(s)Martin CirulisComposer(s)Paul RuskaySeriesHomeworldEngineUnreal Engine 4Platform(s)WindowsRelease8 March 2024Genre(s)Real-time strategyMode(s)Single-player, multiplayer Homeworld 3 is an upcoming real-time strategy video game being developed by Blackbird Interactive and published by Gearbox Software. The game is scheduled to be released on 8 March 2024. G…

American college basketball season 2012–13 Gonzaga Bulldogs men's basketballWCC tournament champions WCC regular season champions Old Spice Classic championsNCAA tournament, Round of 32ConferenceWest Coast ConferenceRankingCoachesNo. 12APNo. 1Record32–3 (16–0 WCC)Head coachMark Few (14th season)Assistant coaches Tommy Lloyd (12th season) Ray Giacoletti (6th season) Donny Daniels (3rd season) Home arenaMcCarthey Athletic CenterSeasons← 2011–122013–14 …

Quema de los ídolos y documentos mayas por Fray Diego de Landa. Mural del pintor mexicano Fernando Castro Pacheco. La Inquisición española desarrolló su actividad en los territorios españoles de América a través de tres tribunales: los de Lima y México fundados en 1569, y el de Cartagena de Indias, fundado en 1610. En el resto de las colonias españolas americanas también actuaba, por medio de un comisario y el subsiguiente sistema de notarios y familiares (delatores oficiales), sujeto …

Bridge Malaysia–Singapore Second LinkLaluan Kedua Malaysia–Singapura马新第二通道Coordinates1°21′03″N 103°37′59″E / 1.35085°N 103.633132°E / 1.35085; 103.633132CarriesMotor vehiclesCrossesStraits of JohorLocaleTanjung Kupang, Johor, Malaysia, Kompleks Sultan Abu Bakar and Tuas, Singapore, Tuas CheckpointOfficial nameMalaysia–Singapore Second LinkMaintained byPLUS Expressways (Malaysia)Land Transport Authority (Singapore)CharacteristicsDesignBox gird…

American actress (1922–1990) Not to be confused with Eva Gardner. Ava GardnerGardner in Japan, December 1953BornAva Lavinia Gardner(1922-12-24)December 24, 1922Grabtown, North Carolina, U.S.DiedJanuary 25, 1990(1990-01-25) (aged 67)Westminster, London, EnglandResting placeSunset Memorial Park, Smithfield, North CarolinaAlma materAtlantic Christian CollegeOccupationActressYears active1941–1986Political partyDemocraticSpouses Mickey Rooney ​ ​(m. 1942…

Mixed-use redevelopment in Vancouver, Canada TELUS Garden (high-rise)Exterior of TELUS Garden officesGeneral informationStatusCompletedTypeMixed-useArchitectural styleModernistLocation510 W Georgia Street, Vancouver, British Columbia, CanadaCoordinates49°16′52″N 123°07′02″W / 49.2811°N 123.1171°W / 49.2811; -123.1171Construction startedMay 2012Estimated completion2015OpeningSeptember 17, 2015Cost$750 million CADHeightRoof135.6 m (445 ft)Technical det…

German singer-songwriter Madeline JunoMadeline Juno in June 2013Background informationBirth nameMadeline ObrigewitschBorn (1995-08-11) 11 August 1995 (age 28)[1]OriginOffenburg, GermanyGenresPop, pop rockInstrument(s)Vocals, piano, guitarYears active2013–presentLabelsEmbassy of Music, Universal Music GroupWebsitemadelinejuno.comMusical artist Madeline Obrigewitsch (born 11 August 1995),[1] better known by her stage name Madeline Juno, is a German singer-songwriter. She rel…

Commune and town in Boumerdès Province, AlgeriaSi-MustaphaCommune and townCountry AlgeriaProvinceBoumerdès ProvincePopulation (1998) • Total9,015Time zoneUTC+1 (CET) Si-Mustapha is a town and commune in the Isser District of Boumerdès Province, Algeria. According to the 1998 census it has a population of 9,015.[1] Previously named Blad Guitoune (land of the tent), it was renamed Félix-Faure in 1899 during the colonial period, after the former French president F…

Fine grained sedimentary rock whose original constituents were clays or muds Mudstone on east beach of Lyme Regis, England Mudstone, a type of mudrock, is a fine-grained sedimentary rock whose original constituents were clays or muds. Mudstone is distinguished from shale by its lack of fissility (parallel layering).[1][2] The term mudstone is also used to describe carbonate rocks (limestone or dolomite) that are composed predominantly of carbonate mud.[3] However, in most…

Ariadna RomeroAriadna Romero nel 2011Altezza174[1] cm Misure86-61-88[1] Taglia34 (UE) - 4 (US) Scarpe38[1] (UE) - 7 (US) Occhiverdi Capellicastani Modifica dati su Wikidata · Manuale Ariadna Romero (Fomento, 19 settembre 1986) è una modella, showgirl e attrice cubana naturalizzata italiana. Indice 1 Biografia 2 Vita privata 3 Programmi televisivi 4 Filmografia 4.1 Cinema 4.2 Televisione 4.3 Video musicali 5 Campagne pubblicitarie 6 Note 7 Altri progett…

Viện Kiểm sát Quân sự Trung ươngHoạt động12/5/1961 (62 năm, 210 ngày)Quốc gia Việt NamPhục vụ Quân đội nhân dân Việt NamPhân loạiViện Kiểm sát (Nhóm 3)Chức năngLà cơ quan thực hành quyền công tố và kiểm sát các hoạt động tư phápBộ phận củaTổng cục Chính trịBộ chỉ huySố 165 Xã Đàn , phường Nam Đồng, quận Đống Đa, thành phố Hà NộiCác tư lệnhViện trưởngTrung t…

SrandakanKapanewonPeta lokasi Kapanewon SrandakanNegara IndonesiaProvinsiDaerah Istimewa YogyakartaKabupatenBantulPemerintahan • PanewuDrs. Anom Adianto, BScPopulasi • Total29,225 jiwa jiwaKode Kemendagri34.02.01 Kode BPS3402010 Luas18,32 km²Desa/kelurahan2 Srandakan (Jawa: ꦱꦿꦤ꧀ꦢꦏꦤ꧀, translit. Srandakaṉ) adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta, Indonesia. Desa/Kelurahan Trimurti Sebuah desa yang mayoritas pe…

Early steam locomotive This article is about the 1829 Rainhill Trials locomotive. For the Natal Railway steam locomotive, see Natal Railway 4-4-0T Perseverance. This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: Perseverance Rainhill Trials – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (January 2021) (Learn h…

Norwegian music event This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: Oslo Jazzfestival – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (May 2020) (Learn how and when to remove this template message) Oslo International Jazz FestivalOslo JazzfestivalMarius Neset at Oslo Jazzfestival in 2015StatusActiveGenreJazz Fe…

Para la serie animada, véase Harlem Globetrotters (serie animada). Harlem Globetrotters Conferencia Independiente División Independiente Fundado 1926 Historia Giles Post(1926-1927)Savoy Big Five(1927-1928)Tommy Brookins' Globe Trotters(1928-1929)Harlem Globetrotters(1929-presente) Colores Azul, Rojo y Blanco               Propietario Herschend Family Entertainment Entrenador Clyde Sinclair (entrenador)Lou Dunbar (entrenador)Barry Hard…

العصر الفيكتوريالملكة فيكتوريا في عام 1859 بواسطة وينترهالترمعلومات عامةالبداية 1837النهاية 1901المنطقة الإمبراطورية البريطانية مجال البحث Victorian studies (en) وصفها المصدر قاموس غرانات الموسوعي المعالم والشخصياتالملوك فيكتورياالقادة فيسكونت ملبورن الثانيالسير روبرت بيلاللورد جو…

French footballer Frédéric Darras Darras in 2009Personal informationDate of birth (1966-08-19)19 August 1966Place of birth Guînes, FranceDate of death 27 October 2010(2010-10-27) (aged 44)Place of death Maligny, FranceHeight 1.76 m (5 ft 9 in)Position(s) DefenderYouth career1976–1981 Guînes1981–1987 AuxerreSenior career*Years Team Apps (Gls)1987–1992 Auxerre 129 (1)1992–1994 Sochaux 54 (0)1994–1996 Bastia 39 (0)1996–1998 Swindon Town 50 (0)1998–1999 Red Star…

Kembali kehalaman sebelumnya