Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Mirabeth Sonia


Mirabeth Sonia
LahirGanit Mirabeth Sonia
19 Juni 1995 (umur 28)
Nabire, Papua
Nama lainMirabeth
Abe
PekerjaanPenyanyi, Model, Penulis Lagu, Mermaid
Karier musik
GenrePop, Folk , Country
InstrumenVokal, Gitar, Piano, Biola, Ukulele
Tahun aktif2015 – sekarang
LabelOrca Music
Situs webMirabeth Sonia di Instagram
Mirabeth Sonia di Twitter
Saluran Mirabeth Sonia di YouTube
Instagram: mirabethsonia Edit nilai pada Wikidata

Ganit Mirabeth Sonia atau yang akrab disapa Mirabeth atau Abe (lahir 19 Juni 1995) terlahir dari pasangan Merkurius Ukung dan (alm) Gene Paula Makagiansar dan merupakan anak kelima dari sepuluh bersaudara. Ayah Mirabeth berprofesi sebagai seorang Pilot. Wanita keturunan Dayak Lundayeh dari sang ayah & Sangir-Talaud dari sang ibu ini berasal dari Samarinda, Kalimantan Timur dan merupakan finalis Indonesian Idol musim kesepuluh yang ditayangkan stasiun televisi RCTI dan mencapai babak 6 besar.

Kehidupan awal

Mirabeth adalah adik dari pemenang Puteri Indonesia Kalimantan Timur yang juga merupakan finalis Puteri Indonesia 2017 perwakilan Kalimantan Timur yang bernama Gituen Miracline Samantha yang sekarang berprofesi sebagai Dokter. Dua kakak laki-laki Mirabeth yang bernama Galuh Parikesit Kuntjahjono dan Galuh Permadi Kuntjahjono juga berprofesi sebagai Pilot sama seperti sang Ayah. Pada saat Mirabeth berusia 13 tahun, ibu kandungnya meninggal dan dimakamkan di Sentani.

Karier

Sejak kecil, Mirabeth sudah suka bernyanyi di gereja, mengikuti paduan suara di gereja dan juga paduan suara di sekolahnya.

Pada tahun 2011, Mirabeth mewakili SMA Katolik Santo Fransiskus Assisi untuk mengikuti lomba Erlangga Speech Contest dan menempati posisi ke-7 tingkat nasional.

Sebelum menjadi kontestan Indonesian Idol, Mirabeth bekerja sebagai putri duyung (mermaid) dan biasa mengisi pertunjukan di Jakarta Aquarium. Berkat profesinya inilah Mirabeth memiliki teknik pernafasan yang sangat bagus dalam bernyanyi. Di Indonesian Idol inilah, Mirabeth yang merupakan penggemar dari Noah bisa berduet dengan Ariel membawakan dua lagu hits Peterpan yang berjudul Tak Ada Yang Abadi dan Di Belakangku saat Ariel menjadi juri tamu di babak TOP 10. Di babak TOP 7, Mirabeth juga berduet dengan Judika membawakan lagu Goodbye dari Air Supply.

Lagu Let It Be dari The Beatles yang dibawakan Mirabeth di babak TOP 13 menjadi salah satu penampilan terbaik Mirabeth. Saat itu, untuk pertama kalinya dalam babak Spekta Indonesian Idol Season 10, 5 juri memberikan Standing Ovation dan merupakan Standing Ovation terlama sepanjang sejarah Indonesian Idol Season 10. Menurut Echa Soemantri sebagai drummer yang mengiringi para kontestan Indonesian Idol season 10, penampilan ini adalah penampilan yang akan dikenang sepanjang masa dan akan selalu menjadi penampilan yang akan dibanggakan dari Indonesian Idol Season 10.

Berkat musikalitas nya yang tinggi, di lagu Let It Be dan Somebody That I Used To Know , Mirabeth bekerja sama dengan band pengiring dan juga Rayen Pono membuat aransemen untuk lagu-lagu tersebut. Para juri pun dibuat kagum karena kemampuan Mirabeth yang bisa membuat sebuah lagu menjadi ‘mahal’.

Di babak TOP 6 Mirabeth sempat memperkenalkan lagu ciptaan nya sendiri yang terinspirasi dari para haters . Lagu yang berjudul My Echo itu pun memikat hati Bunga Citra Lestari sampai terang-terangan bilang akan membeli single tersebut dan bahkan BCL bilang jika tidak ada yang mau memproduseri, dia yang akan memproduseri Mirabeth. Para netizen pun banyak yang menunggu Mirabeth meluncurkan salah satu lagu ciptaannya tersebut.

Mirabeth yang merupakan lulusan London School of Public Relation jurusan Performing Arts juga suka bermain teater musikal dan beberapa kali bernyanyi di acara resepsi pernikahan dan meng-cover lagu-lagu di Youtube.

Karena kesukaan nya bermain teater, di babak TOP 8 Indonesian Idol 10 yang mengusung tema dangdut challenge, Mirabeth menyanyikan lagu Bang Jono milik Zaskia Gotik dan lagu tersebut dinyanyikan Mirabeth dengan aransemen musik, koreografi, dan juga akting sehingga menjadi seperti sebuah pertunjukan teater musikal sehingga membuat Bunga Citra Lestari dan Anang Hermansyah terpukau & memuji penampilan Mirabeth tersebut.

Pada tanggal 31 Maret 2021, Mirabeth meluncurkan karya perdana nya yang berjudul ''Unspoken'', lagu yang bercerita tentang perasaan yang lebih baik tidak diutarakan karena jika diutarakan akan menimbulkan masalah. Lagu tersebut pun banyak disukai penikmat lagu Indonesia. Unspoken menjadi lagu berbahasa Inggris pertama dari semua lagu yang sudah dirilis oleh alumni Indonesian Idol (musim kesepuluh) lainnya. Karya perdana Mirabeth ini dapat didengarkan di semua digital platform dan video visualizer nya bisa ditonton di channel Youtube Orca Music.

Pada tanggal 22 Maret 2022 lalu, Mirabeth ikut serta dalam pagelaran seni budaya yang diadakan oleh perusahaan telekomunikasi iForte yang berjudul “Pagelaran Sabang Merauke” yang diadakan di Yogyakarta bersama Kikan vokalis band Cokelat yang menjadi Music Director dalam proyek tersebut, Taufan Purbo, Christine Tambunan, dan Alsant Nababan. Pagelaran seni yang melibatkan 5 penyanyi nasional, 46 musisi tradisional dan modern, serta 135 penari profesional ini diadakan di pelataran Candi Prambanan. Dalam pagelaran tersebut, Mirabeth menyanyikan 5 lagu-lagu daerah yaitu “Ampar-Ampar Pisang” (lagu daerah Kalimantan Selatan), “Sik Sik Sibatumanikam” (lagu daerah Sumatera Utara), “Gemu Fa Mi Re” (lagu daerah NTT), “Yamko Rambe Yamko” (lagu daerah Papua), “Sajojo” (lagu daerah Papua), serta 2 lagu kebangsaan Indonesia yang berjudul “Tanah Air” dan “Indonesia Raya”. “Pagelaran Sabang Merauke” kembali diadakan di Jakarta pada tanggal 3 sampai 5 Juni 2022 berlokasi di Ballroom Djakarta Theatre Building. Video penampilannya bisa disaksikan di channel YouTube iForte Solusi Infotek mulai tanggal 6 Juni 2022.

Pada tanggal 13 November 2022 kemarin, "Pagelaran Sabang Merauke" kembali diadakan di Ciputra Artpreneur. Mirabeth kembali menyanyikan lagu-lagu yang sudah dinyanyikan sebelumnya, namun bedanya, kali ini Mirabeth tidak berduet dengan Alsant Nababan di lagu "Sik Sik Sibatumanikam" tetapi Mirabeth menyanyikan satu lagu yang baru dibawakan di "Pagelaran Sabang Merauke" yaitu "Kampuang Nan Jauh Di Mato" (lagu daerah Sumatera Barat).

Pada tanggal 17 Februari 2023, Mirabeth merilis single kedua nya yang berjudul “Menari Sendiri”. Lagu yang bercerita tentang pengalaman seseorang yang menemukan kebahagiaan dalam kesendirian ini ditulis sendiri oleh Mirabeth yang mendapatkan inspirasi saat dia berada di dalam lift apartemennya. Lagu ini sudah bisa didengarkan di seluruh platform digital dan MV nya bisa ditonton di akun Instagram Mirabeth @mirabethsonia dan Youtube channel “Orca Music”.

Di tahun 2023 bulan Agustus, Mirabeth kembali bergabung di Pagelaran Sabang Merauke bersama musisi ternama lainnya seperti Isyana Sarasvati, Cantika Abigail dan budayawan Butet Kertaredjasa. Diadakan selama tiga hari di mana pada tanggal 18 Agustus 2023 pertunjukan tersebut dikhususkan untuk media, baru setelahnya pada tanggal 19 dan 20 Agustus 2023 dibuka untuk umum dengan masing-masing dua kali pertunjukkan. Mirabeth membawakan dua lagu daerah yaitu “Paris Barantai” (lagu daerah Kalimantan Selatan) dan “Ayam Den Lapeh” (lagu daerah Sumatera Barat). Pertunjukan yang mengusung tema Pahlawan Nusantara tersebut diselenggarakan di JIEXPO Kemayoran.

Pada bulan September 2023 lalu, Mirabeth membuat video cover bersama kedua temannya sesama alumni Indonesian Idol Season 10 yaitu Novia Bachmid dan juga Olivia Pardede. Mereka menyanyikan lagu-lagu daerah secara medley di kebun teh di daerah Pangalengan, Bandung. Tidak disangka, video yang diunggah di TikTok tersebut viral hingga tembus jutaan penonton. Semenjak itu, nama Mirabeth semakin melambung hingga akhirnya mereka membentuk trio yang diberi nama TriVanita yang berarti tiga wanita dalam bahasa Sansekerta. Mereka pun sudah sering diundang untuk mengisi acara-acara kenegaraan maupun acara-acara di beberapa stasiun televisi dan pada bulan Oktober mereka diundang ke Istana Negara untuk mengisi acara bertajuk Istana Berbatik.

Di bulan yang sama, Mirabeth berkesempatan mengisi acara ASEAN Business Awards 2023 yang diadakan di Hotel Ritz Carlton Pacific Place Jakarta. Di acara tersebut, Mirabeth membawakan dua lagu yaitu "Sinaran" dari Sheila Madjid, dan juga "Golden Hour" dari JVKE. Tak disangka, video Mirabeth menyanyikan lagu "Golden Hour" sambil bermain piano sendiri tersebut viral hingga tembus jutaan penonton di TikTok Mirabeth bahkan sampai dikomen langsung oleh JVKE dan memuji penampilan Mirabeth tersebut. Para netizen yang melihat video tersebut juga ikut memuji penampilan Mirabeth.

Di tahun ini juga, pada bulan November, Mirabeth diberi kesempatan untuk tampil di Washington D.C untuk acara Remarkable Indonesia Festival 4. Di sana, Ia membawakan beberapa lagu di antaranya Let It Be dari The Beatles, Please Don't Say You Can't Live Without Me yang merupakan salah satu lagu yang ada di EP nya, Golden Hour lagu dari JVKE, dan juga medley lagu-lagu daerah.

Pendidikan

  • TK Pembina I Samarinda
  • SD Advent Samarinda
  • SMP Katolik Santo Fransiskus Assisi Samarinda
  • SMA Katolik Santo Fransiskus Assisi Samarinda
  • The London School of Public Relation jurusan Performing Art, lulus 2017 dan menjadi salah satu lulusan terbaik

Penampilan di Indonesian Idol (musim kesepuluh)

Episode Tanggal Lagu & Penyanyi Asli Hasil Video
Babak Audisi 14 Oktober 2019 "God Is A Woman" - Ariana Grande Golden Ticket Youtube
Babak Eliminasi I (Acapella) 28 Oktober 2019 "Flaws And All" - Beyoncé Knowles Lolos Youtube
Babak Eliminasi II (Group) 28 Oktober 2019 "You Are The Reason" - Calum Scott Youtube
Babak Eliminasi III (Solo) 29 Oktober 2019 "Tak Ada Yang Abadi" - Peterpan Youtube
Babak Showcase (22 Besar) 5 November 2019 "Say Something" - A Great Big World & Christina Aguilera Lolos (Pilihan Bunga Citra Lestari) Youtube
Babak Final Showcase (18 Besar) 12 November 2019 "Di Belakangku" - Peterpan Lolos Youtube
Babak Spekta 1 (15 Besar) 18 November 2019 "Pelangi Di Matamu" - Jamrud Youtube
Babak Spekta 2 (14 Besar) 25 November 2019 "Back To Black" - Amy Winehouse (4 terbawah) Lolos Youtube
Babak Spekta 3 (13 Besar) 2 Desember 2019 "Let It Be" - The Beatles Lolos Youtube
Babak Spekta 4 (12 Besar) 9 Desember 2019 "Somebody That I Used To Know" - Gotye, Kimbra Youtube
Babak Spekta 5 (11 Besar) 16 Desember 2019 "Dia Tak Cinta Kamu" - Gloria Jessica (3 Terbawah) Lolos Youtube
Babak Spekta 6 (10 Besar) 23 Desember 2019 "Somewhere Only We Know" - Keane Youtube
Babak Spekta 7 (9 Besar) 6 Januari 2020 "Across The Universe" - The Beatles Youtube
Babak Spekta 8 (8 Besar) 13 Januari 2020 "Bang Jono" - Zaskia Gotik Lolos Youtube
Babak Spekta 9 (7 Besar) 20 Januari 2020 "Goodbye" - Air Supply 3 Terbawah (Lolos) Youtube
Babak Spekta 10 (6 Besar) 27 Januari 2020 "I Love You 3000" - Stephanie Poetri Eliminasi Youtube
Result & Reunion 2 Maret 2020 "Pelukku Untuk Pelikmu" - Fiersa Besari (duet bersama All Finalis) * Youtube
"Semua Untuk Cinta" - Mike Mohede (duet bersama All Finalis & All Judges) * Youtube

Diskografi

Album mini

Daftar album mini dengan detail terpilih
Judul Detail Album Ref.
Abé
  • Rilis: 26 Mei 2023
  • Label: Orca Music
  • Format: Unduhan digital
[1]

Singel

Sebagai penyanyi utama
Judul Tahun Album Ref.
"Unspoken" 2021 Single non-album [2]
"Menari Sendiri" 2023 Abé [3]
"Say It As It Is" 2024 Single non-album [4]

Televisi

Tahun Judul Peran Catatan
2022 Turis Nekadz Pembawa acara

Referensi

  1. ^ "Mirabeth Bagikan Jurnal Pribadinya Melalui EP "Abé" - Musik Anak Negeri" (dalam bahasa Inggris). 2023-05-27. Diakses tanggal 2023-07-28. 
  2. ^ "Mirabeth Sonia Rilis Single Pertama UNSPOKEN". iNews.ID. 2021-04-01. Diakses tanggal 2023-07-28. 
  3. ^ Sarana, PT Balarusa Mitra (2023-02-17). "Mirabeth yang Menari Bersama Kesendirian". POP HARI INI (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2023-07-28. 
  4. ^ "Say It As It Is karya Mirabeth di Awal Tahun 2024". 2024-01-12. 
Didahului oleh:
Marion Jola
Indonesian Idol
Tempat Keenam

2020
Diteruskan oleh:
Azhardi Athariq

Baca informasi lainnya yang berhubungan dengan : Mirabeth Sonia

Mirabeth Sonia

Baca artikel lainnya :

Азербайджано-ангольские отношения Ангола Азербайджан Посольство Анголы в Азербайджане Посол Аугусто да Силва Кунья[1] Адрес Москва, ул.Улофа Пальме, 6 Посольство Азербайджана в Анголе Адрес ЮАР Прочее Установлены 1 декабря 1994 Товарооборот 447 тыс долл. (2022)  Медиафайл…

هذه المقالة يتيمة إذ تصل إليها مقالات أخرى قليلة جدًا. فضلًا، ساعد بإضافة وصلة إليها في مقالات متعلقة بها. (أكتوبر 2022) هذه المقالة يتيمة إذ تصل إليها مقالات أخرى قليلة جدًا. فضلًا، ساعد بإضافة وصلة إليها في مقالات متعلقة بها. (أكتوبر 2022) خضير ميري معلومات شخصية الميلاد سنة 1964 …

Cet article présente la liste des aires urbaines les plus peuplées du monde. Une aire urbaine est une région fonctionnelle organisée autour d'une agglomération urbaine (définie par la continuité du bâti) par des liens économiques, en particulier les déplacements domicile-travail. Une aire urbaine regroupe toutes les communes dont 40 % des actifs travaillent dans l'unité urbaine ou agglomération. Si l'aire urbaine peut se confondre avec l'agglomération, elle la dépasse largemen…

Lista stadionów piłkarskich w Danii składa się z obiektów drużyn znajdujących się w Superligaen (I poziomie ligowym Danii) oraz 1. division (II poziomie ligowym Danii). Na najwyższym poziomie rozgrywkowym znajduje się 12 drużyn, oraz na drugim poziomie również 12 drużyn, których stadiony zostały przedstawione w poniższej tabeli według kryterium pojemności, od największej do najmniejszej. Tabela uwzględnia również miejsce położenia stadionu (miasto oraz region), klub do k…

1980 American filmDr. Heckyl and Mr. HypeFilm posterDirected byCharles B. GriffithWritten byCharles B. GriffithProduced byYoram GlobusMenahem GolanStarringOliver ReedSunny JohnsonCinematographyRobert PrimesEdited bySkip SchoolnikMusic byRichard BandColor processMetrocolorProductioncompanyGolan-Globus ProductionsDistributed byCannon Film DistributorsRelease date October 1980 (1980-10) Running time98 minutesCountryUnited StatesLanguageEnglishBudget$750,000[1] Dr. Heckyl and Mr. H…

The King Wen sequence (Chinese: 文王卦序) is an arrangement of the sixty-four divination figures in the I Ching (often translated as the Book of Changes). They are called hexagrams in English because each figure is composed of six 爻 yáo—broken or unbroken lines, that represent yin or yang respectively. The King Wen sequence is also known as the received or classical sequence because it is the oldest surviving arrangement of the hexagrams. Its true age and authorship are unknown. Tra…

1941 film by Phil Rosen Murder by InvitationDirected byPhil RosenScreenplay byGeorge Bricker(original screenplay)Produced byA.W. HackelStarringWallace FordCinematographyMarcel Le PicardEdited byMartin G. CohnProductioncompanySupreme PicturesDistributed byMonogram PicturesRelease date June 30, 1941 (1941-06-30) Running time67 minutesCountryUnited StatesLanguageEnglish Murder by Invitation is a 1941 American mystery film directed by Phil Rosen and starring Wallace Ford. Plot The rel…

Represa de Bariri Tipo represa y central hidroeléctricaParte de sin etiquetarLocalización São Paulo (Brasil)Coordenadas 22°09′14″S 48°45′13″O / -22.15388889, -48.75361111Longitud 856 metros[editar datos en Wikidata] La Represa Álvaro de Souza Lima o Bariri está localizada en el estado de São Paulo, Brasil, entre los municipios Bariri y Boracéia, embalsando las aguas del río Tieté. Su construcción se inició en 1960 y entró en operación en 1965, con…

زم الفضائي   النوع خيال علمي،  ومسلسل كوميدي  [لغات أخرى]‏،  وأدب الرعب  إخراج ستيف راسيل البلد الولايات المتحدة[1]  لغة العمل الإنجليزية  عدد المواسم 2   عدد الحلقات 27   الإنتاج مدة العرض 22 دقيقة الموزع هولو  الإصدار القناة نيكلوديون  بث لأو…

Cinema ofBrazil List of Brazilian films Brazilian Animation Pre 1920 1920s 1930s 1930 1931 1932 1933 19341935 1936 1937 1938 1939 1940s 1940 1941 1942 1943 19441945 1946 1947 1948 1949 1950s 1950 1951 1952 1953 19541955 1956 1957 1958 1959 1960s 1960 1961 1962 1963 19641965 1966 1967 1968 1969 1970s 1970 1971 1972 1973 19741975 1976 1977 1978 1979 1980s 1980 1981 1982 1983 19841985 1986 1987 1988 1989 1990s 1990 1991 1992 1993 19941995 1996 1997 1998 1999 2000s 2000 2001 2002 2003 20042005 2006 …

2021 American filmJaggedPromotional release posterDirected byAlison KlaymanProduced byJaye CallahanAlison KlaymanKyle MartinStarringAlanis MorissetteCinematographyAlison KlaymanJulia LiuTasha Van ZandtSebastian ZeckEdited byBrian GoetzProductioncompanies HBO Documentary Films Ringer Films Distributed byHBORelease dates September 13, 2021 (2021-09-13) (TIFF) November 19, 2021 (2021-11-19) Running time97 minutes[1]CountryUnited StatesLanguageEnglish Jagged…

Bahasa Persia Pertengahan (

Television series Denshi Sentai DenjimanTitle ScreenGenreTokusatsuSuperhero fictionScience fictionCreated byToei CompanyMarvel ComicsDeveloped byShozo UeharaStarringShinichi YuukiKenji OhbaEiichi TsuyamaNaoya UchidaAkira KoizumiMachiko SogaShinji TodoChiaki KojoRie YoshikawaNarrated byToru OhiraComposerMichiaki WatanabeCountry of originJapanNo. of episodes51ProductionRunning time30 minutesProduction companyToei CompanyOriginal releaseNetworkTV AsahiReleaseFebruary 2, 1980 (1980-02-02) …

Lovászhetény   Município   Localização LovászhetényLocalização de Lovászhetény na Hungria Coordenadas 46° 09' 26 N 18° 28' 24 E País Hungria Condado Baranya Características geográficas Área total 8,95 km² População total (2019) 301 ​​​​ hab. Código postal 7720 Lovászhetény é um município da Hungria, situado no condado de Baranya. Tem 8,95 km² de área e sua população em 2019 foi estimada em 301 habitantes.[1] Refer…

Comic book character Young MiraclemanYoung Miracleman on the cover of Miracleman by Gaiman & Buckingham: The Silver Age #3, by David Aja.Character informationFirst appearanceYoung Marvelman #25 (1954)Created byMick AngloIn-story informationAlter egoRichard Dicky DauntlessSpeciesHumanPlace of originEarthTeam affiliationsMiracleman Family (1954–1963)[Note 1]PartnershipsMiracleman[Note 1]Kid Miracleman[Note 1]AbilitiesFlight, strength, & durability via forcefieldPu…

81°48′S 59°18′E / 81.8°S 59.3°E / -81.8; 59.3 أنتاركتيكا هي أبرد مكان على الأرض. أبرد درجة حرارة طبيعية سجلت على سطح الأرض كانت 89.2- درجة في محطة فوستوك الروسية في أنتاركتيكا يوم 21 يوليو 1983.[1] للمقارنة، وهذا أبرد ب 11 درجة مئوية (20 درجة فهرنهايت) من تسامي الثلج الجاف. المناخ حسب …

Insurgency in Malaysia waged by the Malayan Communist Party from 1968 to 1989 Communist insurgency in MalaysiaPart of the Cold War and continuation of the Malayan EmergencySarawak Rangers (present-day part of the Malaysian Rangers) consisting of Ibans leap from a Royal Australian Air Force Bell UH-1 Iroquois helicopter to guard the Malay–Thai border from potential Communist attacks in 1965, three years before the war starting in 1968.Date17 June 1968 – 2 December 1989(21 years, 5 m…

Sepur sempit adalah sebuah jalur rel dengan lebar jalur lebih kecil daripada sepur standar 1.435 mm (4 ft 8+1⁄2 in). Sebagian besar sepur sempit memiliki lebar antara 600 mm (1 ft 11+5⁄8 in) hingga 1.067 mm (3 ft 6 in). Jalur ganda bersepur sempit 700 mm, yang masih rutin digunakan oleh Pabrik Gula Semboro di Jember, untuk mengangkut tebu dari lahan Karena sepur sempit dapat dibangun dengan belokan lebih tajam, ukuran strukt…

مستخدمو الإنترنت لكل 100 نسمةالمصدر: الاتحاد الدولي للاتصالات.[1][2] مستخدمي الإنترنت في عام 2015 كنسبة مئوية من سكان البلدالمصدر: الاتحاد الدولي للاتصالات.[3] عدد مستخدمي الإنترنت في عام 2012المصدر: الاتحاد الدولي للاتصالات.[3] تتضمن هذه الصفحة جدولاً يوضِّح ترتيب

Den här artikeln behöver källhänvisningar för att kunna verifieras. (2020-01) Åtgärda genom att lägga till pålitliga källor (gärna som fotnoter). Uppgifter utan källhänvisning kan ifrågasättas och tas bort utan att det behöver diskuteras på diskussionssidan. Verklista för Franz Schubert Förkortningen ”D” refererar till Deutsch, som står för Otto Erich Deutsch. Deutsch var den som katalogiserade Schuberts verk i kronologisk ordning efter kompositionsdatum. Denna katalog h…

Kembali kehalaman sebelumnya