Matteo Ferrari

Matteo Ferrari
Informasi pribadi
Nama lengkap Matteo Ferrari
Tanggal lahir 5 Desember 1979 (umur 44)
Tempat lahir Aflou, Aljazair
Tinggi 188 cm (6 ft 2 in)[1]
Posisi bermain Bek tengah
Karier junior
1995–1996 SPAL
1996–1997 Internazionale
Karier senior*
Tahun Tim Tampil (Gol)
1997–1998 Genoa 3 (0)
1998–1999 Lecce 13 (0)
1999–2001 Internazionale 19 (0)
1999–2000Bari (pinjaman) 26 (0)
2001–2004 Parma 81 (3)
2004–2008 Roma 78 (2)
2005–2006Everton (pinjaman) 8 (0)
2008–2009 Genoa 33 (0)
2009–2011 Beşiktaş 46 (0)
2012–2014 Montreal Impact 81 (1)
Total 388 (6)
Tim nasional
1999–2002 Italia U-21 27 (3)
2000–2004 Olimpiade Italia 7 (0)
2002–2004 Italia 11 (0)
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik

Matteo Ferrari Cavaliere OMRI (pelafalan dalam bahasa Italia: [matˈtɛːo ferˈraːri]; lahir 5 Desember 1979) adalah seorang mantan pemain sepak bola Italia yang bermain sebagai bek. Ia bermain sepak bola untuk beberapa klub Italia di Serie A, Everton dari Liga Utama Inggris, dan untuk Montreal Impact di Major League Soccer. Ia biasanya ditempatkan sebagai bek tengah, meskipun begitu sebenarnya ia mampu untuk bermain di mana saja di sepanjang garis pertahanan.

Ferrari bermain untuk Italia pada Olimpiade Musim Panas tahun 2000 dan 2004, memenangkan medali perunggu pada edisi tahun 2004. Ia juga telah membuat 11 penampilan di tim nasional senior Italia antara 2002 hingga 2004, tampil dalam skuad Italia yang ambil bagian pada Kejuaraan Eropa UEFA 2004.

Tentang Matteo Ferrari

Matteo Ferrari adalah putra seorang insinyur perminyakan Italia dan ibu yang berasal dari Guinea Bissau. Ayahnya bekerja di berbagai negara di seluruh Afrika, tetapi meninggal pada tahun 1993 ketika Matteo berumur 14 tahun.

Klub

Awal karier

Matteo Ferrari memulai kariernya di SPAL tahun 1995, dan dia bisa bermain sebagai bek kiri atau bek tengah. Pelatih Luigi Pasetti mempercayakan dia sebagai penyerang tengah dan ia bisa mencetak 37 gol pada saat liga sebelum ia ditarik kembali ke lini pertahanan. F.C. Internazionale Milano menarik dia ke tim remaja, sebelum meminjamkannya ke Genoa C.F.C., U.S. Lecce dan A.S. Bari.

Dia memulai debutny di Serie A pada 29 Agustus 1999, A.C. Fiorentina 1–0 A.S. Bari di mana Matteo Ferrari bermain penuh dalam pertandingan tersebut.

Dia kembali ke Inter pada musim panas 2000,[2] dengan 27 penampilan di seluruh kompetisi, tetapi ia tidak mampu bertahan di Inter. Ia dijual ke Parma AC.[3]

Parma

Matteo Ferrari secara permanen ditransfer ke Parma pada bulan Mei 2002.[4] Pada musim itu, Parma juga mengambil Adriano dari Inter.[4] Sebagai pemula di Parma, Matteo Ferrari tampil di 81 pertandingan dalam tiga musim, dan mencetak 3 gol.

Roma

Pada bulan Juli 2004, Matteo Ferrari bergabung dengan A.S. Roma dengan nilai €7.25 juta,[5] namun ia gagal menunjukkan kemampuan seperti yang pernah ia lakukan di Parma.

Matteo Ferrari kembali kembali ke Roma pada awal musim 2006–07, dan bermain 27 kali di Serie A[6] membawa Roma mencapai posisi kedua Serie A dan memenangkan Coppa Italia.

Everton

Pada 24 Agustus 2004, Matteo Ferrari dipijamkan ke Everton dengan nilai €200,000 untuk Liga Champions UEFA. Peminjaman ini disertai opsi untuk menjual Matteo Ferrari dengan nilai €5.5 juta.[7]

Ia menunjukkan kualitas permainannya dengan membawa Everton menang 1-0 melawan Arsenal, namun ia harus mengalami cedera lutut sehingga ia tidak bisa terus bermain.

Genoa

Sehubungan dengan berakhirnya kontrak dengan Roma pada akhir musim 2008, club seperti AC Milan, Inter Milan, Juventus, Fiorentina, Genoa dan Manchester City berlomba untuk mendapatkan Matteo Ferrari. Pada akhirnya Ia memutuskan untuk bergabung dengan Genoa pada musim Serie A 2008-09.[8] Ia memulai debutnya di Serie A 2008/09 pada 31 Agustus 2008 dengan menuai kekalahan 1-0 melawan Catania. Bermain di Genoa, Ia memiliki masalah dengan tindak kedisiplinan, di mana ia mendapat 6 kartu kuning dan 2 kartu merah. Matteo Ferrari mendapat kartu merah pertama saat bermain melawan Catania pada 25 Januari 2009.[9] Sedangkan kartu merah kedua ia dapatkan saat bermain melawan Sampdoria pada 3 Mei 2009.[10]

Beşiktaş

Matteo Ferrari dalam latihan di Beşiktaş.

Setelah selesai satu musim di Genoa, Beşiktaş J.K. tertarik untuk mengambil Matteo Ferrari. Akhirnya pada 7 July 2009 Genoa secara resmi mengumumkan Matteo Ferrari resmi ditransfer ke Beşiktaş J.K. dengan nilai €4.5 juta. Ia dikontrak selama 4 tahun. Gajinya naik menjadi € 2.5 juta per musim.[11]

Pada pembukaan liga Turki, Ia memmulai debutnya untuk Beşiktaş dengan bermain imbang 1-1 melawan İstanbul B.B. pada 7 Agustus 2009.[12] Pada 27 Oktober 2009, ia mendapat kartu merah saat bermain melawan Kasımpaşa SK.[13] Pada September 2009, performen nya dianggap kurang dan ia terancam dikeluarkan,[14] walau akhirnya ia tetap dipertahankan di klub. Akhirnya pada 21 Agustu 2011, ia dilepas dari Beşiktaş.[15]

Montreal Impact

Setelah keluar dari Beşiktaş, Matteo Ferrari mulai berlatih dengan Monza di Lega Pro Prima Divisione pada 12 November 2011 dan selesai akhir Deseber 2011.[16] Ia berlatih bersama Inter Milan.[17]

Setelah selesai berlatih dengan Inter Milan, Montreal Impact mengumumkan bahwa Matteo Ferrari bergabung dengan latihan awal musim di Los Angeles pada 14 Februari 2012. on the 14th of February 2012. Akhirnya pada 1 Maret 2012 Matteo Ferrari secara resmi bergabung dengan Montreal Impact untuk musim 2012.[18]

Prestasi

Klub

Parma F.C.

A.S. Roma

Beşiktaş J.K.

Montreal Impact

Tanda kehormatan

Referensi

  1. ^ "Archived copy". Diarsipkan dari versi asli tanggal 3 July 2014. Diakses tanggal 16 July 2014. 
  2. ^ "La squadra a sarre per il ritiro". inter.it (dalam bahasa Italian). 10 July 2000. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-10-09. Diakses tanggal 3 May 2010. 
  3. ^ Andrea Schianchi, Massimo Cecchini, Luca Curino, Giampietro Agus, Sergio Ghisleni, Silvano Stella (6 July 2001). "Parma, non solo Nakata". La Gazzetta dello Sport (dalam bahasa Italian). Diakses tanggal 3 May 2010. 
  4. ^ a b "TRANSFER MARKET, INTER AND PARMA HAVE REACHED AN AGREEMENT". inter.it. 23 May 2002. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2007-09-30. Diakses tanggal 15 April 2010. 
  5. ^ "Relazione Semestrale al 31 dicembre 2004" (PDF) (dalam bahasa Italian). AS Roma. 23 April 2005. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 2011-08-10. Diakses tanggal 23 December 2011. 
  6. ^ "Serie A 2006/2007". Gazzetta.it. Diakses tanggal 1 March 2012. 
  7. ^ "APPROVAZIONE DELLA SITUAZIONE FINANZIARIA MENSILE AL 31 LUGLIO 2005". AS Roma (dalam bahasa Italian). 31 August 2005. Diakses tanggal 14 April 2010. 
  8. ^ "Genoa win Ferrari race". 7 August 2008. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-09-21. Diakses tanggal 17 February 2012. 
  9. ^ "Match: Genoa v Catania". ESPN Soccernet. 25 January 2009. [pranala nonaktif permanen]
  10. ^ "Match: Genoa v Sampdoria". ESPN Soccernet. 3 May 2009. Diakses tanggal 18 February 2012. [pranala nonaktif permanen]
  11. ^ "Material Event Disclosure (Update)". Turkish Public Disclosure System (KAP) (dalam bahasa Turkish). 8 July 2009. Diakses tanggal 6 January 2011. 
  12. ^ "Match: Istanbul BB v Besiktas". ESPN Soccernet. 7 August 2009. Diakses tanggal 18 February 2012. [pranala nonaktif permanen]
  13. ^ "Match:Besiktas v Kasimpasa". ESPN Soccernet. 27 October 2009. Diakses tanggal 18 February 2012. [pranala nonaktif permanen]
  14. ^ "Besiktas Could Offload Former Genoa Defender Matteo Ferrari - Report". Goals.com. 23 September 2009. Diakses tanggal 18 February 2012. 
  15. ^ "Besiktas Release Ferrari". SuperLigNews.com. 21 August 2011. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011-09-20. Diakses tanggal 21 August 2011. 
  16. ^ "Matteo Ferrari si allena con il Monza" (dalam bahasa Italian). TUTTO MERCATO WEB. 10 November 2011. Diakses tanggal 2 June 2012. 
  17. ^ "Ferrari set for Inter return?". Football Italia. Diakses tanggal 18 February 2012. 
  18. ^ "Italian defender Matteo Ferrari officially joins the Impact". impactmontreal.com/en (Official Site of the Montreal Impact). 2012-03-1. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-08-12. Diakses tanggal 2012-03-1. 
  19. ^ a b c d e "Football: Matteo Ferrari". FootballDatabase.eu. Diakses tanggal 28 Mei 2012. 
  20. ^ "M. Ferrari". Soccerway. Diakses tanggal 20 Desember 2015. 
  21. ^ "Archived copy". Diakses tanggal 8 Juli 2015. 

Pranala luar

Read other articles:

Peperangan Bulgaria–UtsmaniyahSearah jarum jam (dari kanan): Tsar Ivan Alexander, reruntuhan kubu Shumen, Sultan Bayazid ITanggalSekitar tahun 1344- 1396LokasiSemenanjung BalkanHasil Kemenangan Utsmaniyah, penaklukan wilayah BulgariaPerubahanwilayah Kekaisaran Bulgaria ditaklukan oleh Kesultanan UtsmaniyahPihak terlibat Kekaisaran Bulgaria Ketsaran Vidin Kesultanan UtsmaniyahTokoh dan pemimpin Ivan Alexander Ivan Shishman Ivan Sratsimir (POW)DobrotitsaMomchil Murad IBayezid ILala ...

 

هذه المقالة يتيمة إذ تصل إليها مقالات أخرى قليلة جدًا. فضلًا، ساعد بإضافة وصلة إليها في مقالات متعلقة بها. (مارس 2019) كيث سانت جون معلومات شخصية الميلاد 5 أغسطس 1957 (66 سنة)  مواطنة الولايات المتحدة  الحياة العملية المدرسة الأم كلية الحقوق في جامعة كورنيل  [لغات أخرى]R...

 

Pour les articles homonymes, voir Henri et Henri II. Pour les autres membres de la famille, voir famille Montmorency. Henri II de Montmorency Portrait du duc de Montmorency par un peintre anonyme, Musée Carnavalet Titre Duc de Montmorency (1614-1632) Prédécesseur Henri Ier de Montmorency Successeur - Commandement Gouverneur de Languedoc, Vice-roi de Nouvelle-France Biographie Dynastie Maison de Montmorency Naissance 30 avril 1595Château de Chantilly Décès 30 octobre 1632 ...

 

Kongres Kedua Permufakatan Perhimpunan-Perhimpunan Politik Kebangsaaan Indonesia (PPPKI) di Surakarta, 1929, dengan duduk di barisan depan (ke-7 dari kiri) Soekarno Foto para angggota PPPKI. Pemufakatan Perhimpunan-Perhimpunan Politik Kebangsaan Indonesia (PPPKI) adalah organisasi pergerakan kemerdekaan yang pernah ada di Indonesia.[1] PPPKI merupakan organisasi kumpulan dari beberapa organisasi-organisasi seperti Partai Sosialis Indonesia, Budi Utomo, Partai Nasional Indonesia, Paguy...

 

هذه المقالة بحاجة لصندوق معلومات. فضلًا ساعد في تحسين هذه المقالة بإضافة صندوق معلومات مخصص إليها. يفتقر محتوى هذه المقالة إلى الاستشهاد بمصادر. فضلاً، ساهم في تطوير هذه المقالة من خلال إضافة مصادر موثوق بها. أي معلومات غير موثقة يمكن التشكيك بها وإزالتها. (فبراير 2016) الطريق

 

Catherine HesslingCatherine Hessling, 1925LahirAndrée Madeleine Heuschling(1900-06-22)22 Juni 1900Pontfaverger-Moronvilliers, Marne, PrancisMeninggal28 September 1979(1979-09-28) (umur 79)La Celle-Saint-Cloud, Yvelines, PrancisKebangsaanPrancisPekerjaanAktrisTahun aktif1924–1935Suami/istriJean Renoir ​ ​(m. 1920; c. 1943)​ Catherine Hessling (nee Andrée Madeleine Heuschling; 22 Juni 1900 – 28 September 1979) adalah ...

 

Berikut merupakan daftar 557 komune di département Dordogne, di Prancis. (CAP) Communauté d'agglomération Périgourdine, dibentuk tahun 2000. Kode INSEE Kode pos Komune 24001 24300 Abjat-sur-Bandiat 24002 24460 Agonac 24004 24210 Ajat 24006 24220 Allas-les-Mines 24007 24600 Allemans 24005 24480 Alles-sur-Dordogne 24008 24270 Angoisse 24009 24160 Anlhiac 24010 24430 Annesse-et-Beaulieu 24011 24420 Antonne-et-Trigonant (CAP) 24012 24590 Archignac 24013 24750 Atur 24014 24290 Aubas 24015 2426...

 

Nelson Rockefeller, dimana Republikan Rockefeller mengambil namanya Republikan Rockefeller (bahasa Inggris: Rockefeller Republicans), juga disebut Republikan Liberal (bahasa Inggris: Liberal Republicans), adalah para anggota Partai Republik Amerika Serikat (Republican Party, GOP) pada 1930an-1970an yang memegang gandangan moderat sampai liberal pada masalah-masalah domestik, mirip dengan Nelson Rockefeller, Gubernur New York (1959–1973) dan Wakil Presiden Amerika Serikat (1974–197...

 

Comic book series by DC Comics For other uses, see World's Finest. World's Finest ComicsCover of World's Best Comics #1 (spring 1941).Publication informationPublisherDC ComicsScheduleQuarterly #1–20Bimonthly #21–95 and #244–269Monthly #96–243 and #270–323FormatOngoing seriesGenre Superhero Publication datespring 1941 – January 1986No. of issues323Main character(s)SupermanBatmanRobinCreative teamWritten by List Mike W. Barr, Joey Cavalieri, Gerry Conway, Leo Dorf...

 

For the railway station in Hakone, see Hakone-Yumoto Station. Railway station in Iwaki, Fukushima Prefecture, Japan This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: Yumoto Station – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (April 2018) (Learn how and when to remove this template message) Yumoto Station湯�...

 

2007 studio album by Mentallo & The FixerEnlightenment Through a Chemical CatalystStudio album by Mentallo & The FixerReleasedJanuary 19, 2007 (2007-01-19)GenreIndustrialEBMLength73:32LabelAlfa MatrixProducerGary DassingMentallo & The Fixer chronology Commandments for the Molecular Age(2006) Enlightenment Through a Chemical Catalyst(2007) A Collection of Rare, Unreleased & Remastered(2012) Alternative coverBox set cover Enlightenment Through a Chemical C...

 

У этого термина существуют и другие значения, см. Храм Веры, Надежды, Любови и Софии (значения). Православный храмЦерковь Веры, Надежды, Любови и матери их Софии 57°47′42″ с. ш. 28°25′06″ в. д.HGЯO Страна  Россия Город Псков, Кресты, Ленинградское шоссе Конфессия Прав�...

 

This article does not cite any sources. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: Amizour – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (August 2021) (Learn how and when to remove this template message) Place in Bejaia, AlgeriaAmizourأميزورAmizourأميزورCoordinates: 36°38′N 4°55′E / 36.633°N 4.917°E / 36.633; 4.917Co...

 

Ruler of the Delhi Sultanate from 1236 to 1240 For other uses, see Razia Sultana (disambiguation). Razia SultanaSultan, Padshah5th Sultan of DelhiReign1236 − 20 April 1240PredecessorRuknuddin FiruzSuccessorMuizuddin BahramDied15 October 1240Kaithal, Delhi SultanateBurialBulbuli Khana near Turkman Gate, DelhiSpouse Ikhtiyaruddin Altunia ​ ​(m. 1240)​NamesRaziyyat-Ud-Dunya Wa Ud-DinRegnal nameJalâlat-ud-Dîn RaziaHouseMamluk dynastyFatherIltutmishMotherTurk...

 

Surgical removal of a kidney NephrectomyBefore and after a radical nephrectomyICD-9-CM55.5MeSHD009392OPS-301 code5-554[edit on Wikidata] A nephrectomy is the surgical removal of a kidney, performed to treat a number of kidney diseases including kidney cancer. It is also done to remove a normal healthy kidney from a living or deceased donor, which is part of a kidney transplant procedure.[1] History The first recorded nephrectomy was performed in 1861 by Erastus B. Wolcott in ...

 

American theoretical physicist (born 1962) For the Utah politician, see Brian Greene (politician). For the American football player, see Brian Greene (American football). For people with a similar name, see Brian Green (disambiguation). Brian GreeneBrian Greene, February 28, 2012BornBrian Randolph Greene (1962-02-09) February 9, 1962 (age 61)New York City, U.S.Alma materHarvard University (BA)Magdalen College, Oxford (DPhil)Known forString theoryThe Elegant UniverseThe Fabric o...

 

American television sportscaster and sports journalist Mike HillBornJames Michael Hill (1970-08-19) August 19, 1970 (age 53)New York City, U.S.EducationJess Lanier High SchoolOccupation(s)Television personality, talk show host, actorSpouse Cynthia Bailey ​ ​(m. 2020; div. 2022)​Children2 James Michael Hill[1] (born August 19, 1970, in The Bronx, New York) is an American television personality and talk show host currently with FOX Sp...

 

Eleição presidencial dos Estados Unidos em 2012   2008 ←  → 2016 6 de novembro de 2012 Candidato Barack Obama Mitt Romney Partido Democrata Republicano Candidato para Vice-presidente Joe Biden Paul Ryan Colégio eleitoral 332[1] 206[1] Vencedor em 26+DC[1] 24[1] Votos 65 915 795[1] 60 933 504[1] Porcentagem 51,1%[1] 47,2%[1] Resultado da eleição presidencial por estado. Em azul são estados/distritos vencidos por Obama, e vermelho são os estado onde Romney ve...

 

Species of fish Muksun Frozen muksun Conservation status Least Concern (IUCN 3.1)[1] Scientific classification Domain: Eukaryota Kingdom: Animalia Phylum: Chordata Class: Actinopterygii Order: Salmoniformes Family: Salmonidae Genus: Coregonus Species: C. muksun Binomial name Coregonus muksun(Pallas, 1814) The muksun (Coregonus muksun) is a type of whitefish widespread in the Siberian Arctic waters. It is mostly found in the freshened areas of the Kara and Laptev Seas and up ...

 

الأحوازي أبو الحسن الأحوازي معلومات شخصية تاريخ الميلاد القرن الرابع الهجري (العاشر الميلادي) تاريخ الوفاة القرن الخامس الهجري (الحادي عشر الميلادي) مواطنة إيران  الديانة الإسلام الحياة العملية المهنة رياضياتي  سبب الشهرة الرياضيات، الفلك تعديل مصدري - تعديل   أبو...