Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Kebakaran pabrik baterai Aricell

Kebakaran pabrik baterai Aricell
Tanggal24 Juni 2024 (2024-06-24)
Waktu10:31 a.m.–16:30 p.m. (WSK)
DurasiEnam jam
LokasiHwaseong, Gyeonggi, Korea Selatan
Tewas22
Cedera8
Hilang1

Pada tanggal 24 Juni 2024, di Hwaseong, Korea Selatan, sebuah pabrik baterai lithium milik Aricell terbakar setelah beberapa baterai meledak. Kebakaran tersebut menewaskan 22 pekerja dan melukai delapan lainnya, yang sebagian besar adalah warga negara Tiongkok.[1]

Referensi

  1. ^ Kim, Daewoung; Kim, Hongji; Yim, Hyunsu (24 June 2024). "Blaze at South Korea lithium battery plant kills 22 workers". Reuters. Diakses tanggal 24 June 2024. 
Kembali kehalaman sebelumnya