Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Hiu banteng

Hiu banteng
Carcharhinus leucas

Rekaman
dan
Status konservasi
Rentan
IUCN39372
Taksonomi
KerajaanAnimalia
FilumChordata
KelasChondrichthyes
OrdoCarcharhiniformes
FamiliCarcharhinidae
GenusCarcharhinus
SpesiesCarcharhinus leucas
(Müller dan Henle, 1839)
Tata nama
ProtonimCarcharias leucas
Distribusi

Hiu banteng (Carcharhinus leucas) merupakan salah satu jenis hiu yang termasuk dalam famili Carcharhinidae. Spesies ini dikenal dengan nama bull shark. Spesies hiu banteng memiliki beberapa nama lokal di Indonesia, di antaranya yaitu hiu buas, cucut bekeman (Jawa), dan hiu bujit (Kalimantan).[1]

Deskripsi

Ketampakan moncong hiu banteng (Carcharhinus leucas) dari bawah

Moncong hiu banteng berbentuk bulat melebar dan sangat pendek—jarak antara ujung moncong dan mulut lebih pendek dibandingkan jarak antara lubang hidung. Tubuhnya terlihat gemuk dan gempal. Tinggi sirip punggung pertama dapat mencapai tiga kali tinggi dari sirip punggung kedua. Panjang tubuh berkisar antara 60–400 cm.[1]

Distribusi dan habitat

Spesies hiu ini tersebar di perairan yang hangat, estuari, serta danau dengan air payau[2] dengan kedalaman antara 1–152 m.[3] Dapat ditemukan di hampir seluruh wilayah perairan di Indonesia.[1]

Status

Berdasarkan Daftar Merah IUCN, spesies hiu banteng diklasifikasikan ke dalam NT (near threatened atau hampir terancam) karena habitatnya yang terancam modifikasi lingkungan dan aktivitas manusia di sekitar pantai.[4]

Referensi

  1. ^ a b c Fahmi, 1974-. An introduction to types of Indonesian sharks. Dharmadi, 1957-, Sadili, Didi,, Indonesia. Direktorat Konservasi dan Keanekaragaman Hayati Laut,. [Jakarta, Indonesia]. ISBN 978-602-7913-10-3. OCLC 1021064450. 
  2. ^ Halstead, B.W. (1980). Dangerous marine animals. Maryland: Cornell Maritime Press. ISBN 9780870332685. 
  3. ^ Sommer, C.; Schneider, W.; Poutiers, J. M. (1996). The Living Marine Resources of Somalia. Roma: FAO. ISBN 9251037426. 
  4. ^ "The IUCN Red List of Threatened Species". IUCN Red List of Threatened Species. Diakses tanggal 2020-03-06. 

Baca informasi lainnya yang berhubungan dengan : Hiu banteng

Hiu Hiu greenland Perburuan sirip hiu Hiu martil KRI Hiu (634) Hiu sutra Hiu batu Hiu buaya Hiu raksasa Hiu banteng Hiu malaikat pasifik Hiu bermulut besar Hiu kodok Hiu berjalan Hiu karang sirip putih Hiu putih raksasa Hiu monas Hiu enam insang hidung tumpul Hiu botol monyong Hiu martil bergerigi Pantai Batu Hiu Daftar hiu Hiu paus Hiu karang sirip hitam Hiu tokek Serangan hiu Hiu berjumbai Hiu biru Hiu harimau Hiu tikus Sup sirip hiu Hiu pasir Hiu karpet berbintik Hiu perawat Daging hiu Hiu kalimantan Hiu sirip hitam Hiu harimau pasir Hiu pemotong Hiu karpet Hiu tidur pasifik Hiu Areuy Hiu k…

antung Hiu martil besar Revolusi Ular, Hiu & Cendrawasih Hiu goblin Hiu rubah laut Hiu sapi Bagar hiu Hiu sungai utara Hiu lentera Gigi hiu Pristiophoriformes Hiu kepala banteng Hiu karang abu-abu Hiu mako sirip pendek Serangan hiu di Bibir Pantai Jersey tahun 1916 Hiu sirip merah Dalatias licha Hiu koboi Hiu pipi putih Pembunuhan Poon Hiu-wing Hiu mako Hiu ekor merah Hiu kucing Labuan Hiu, Pulau-Pulau Batu Timur, Nias Selatan Tintin di Danau Hiu Hiu gergaji umum Hiu tinggam hitam Patin siam AKB48 Team TP Laut Merah (Tintin)

Kembali kehalaman sebelumnya