The Ideal City

The Ideal City adalah sebuah seri drama televisi Tiongkok tahun 2021 garapan Liu Jin dan ditulis oleh Wu Zhaolong. Seri tersebut dibintangi oleh Mark Chao, Sun Li, Yu Hewei, Chen Minghao, Liu Yichang, dan Yang Chaoyue.[1]

Sinopsis

Seorang arsitek perempuan bernama Su Xiao bekerja di sebuah industri konstruksi yang selalu didominasi oleh laki-laki. Suatu ketika, ada kecelakaan kerja terjadi di sebuah proyek dan Su Xiao dijadikan kambing hitam. Hasilnya, Su Xiao pun dipecat dari perusahaan itu. Tapi Su Xiao tidak putus asa dan mulai membangun perusahaan konstruksi sendiri. Perjalanan Su Xiao tidaklah mulus, karena adanya politik kantor dan dominasi pria di profesi ini yang selalu menghantuinya.

Referensi

Strategi Solo vs Squad di Free Fire: Cara Menang Mudah!