The Fall Guy adalah film komedilagaAmerika Serikat tahun 2024 yang disutradarai oleh David Leitch. Film tersebut dibintangi oleh Ryan Gosling, Emily Blunt, dan Aaron Taylor-Jhonson. Film tersebut mengisahkan tentang seorang pemeran pengganti yang diperankan Ryan Gosling baru saja mengalami kecelakaan yang hampir mengakhiri kariernya. Demi menyelamatkan kariernya, ia ditugaskan untuk melacak bintang film yang hilang.[9]
Catatan
^Reported production costs for The Fall Guy ranged from as low as $125 million[2][3] to as high as $150 million,[4][5] with a majority of trade publications listing the budget at $130 million.[6][7]