Zaman Tengi (天喜) adalah nama zaman di Jepang setelah zaman Eishō, sebelum zaman Kōhei dan berlangsung dari tahun 1053 hingga tahun 1058. Pada masa pemerintahan Kaisar Goreizei.
Pergantian zaman
- Nama zaman diganti menjadi zaman Tengi sejak Eishō tahun 8 bulan 1 hari 11
- Nama zaman diganti menjadi zaman Kōhei pada Tengi tahun 6 bulan 8 hari 29
Peristiwa penting
Tabel