Mayor Jenderal TNI (Purn.) Soempono Bajoeadji (lahir 8 Maret 1929) merupakan seorang perwira tinggi angkatan darat dan birokrat dari Indonesia.
Pendidikan
Riwayat jabatan
- Komandan Batalyon Angkutan Udara Angkatan Darat (1953 – 1957)[1]
- Atase Militer KBRI Prancis (1962 – 1966)[1]
- Perwira Pembantu Staf Umum Angkatan Darat (23 Desember 1966 – 1969)[1]
- Direktur Jenderal Perhubungan Darat ( – 1978)[1]
- Duta Besar Indonesia untuk Belanda (16 November 1978 – 18 Maret 1980)[1]
Referensi